standar operating procedure

3
STANDAR OPERATING PROCEDURE PERAWATAN WSD ( WATER SEILD DRAINAGE ) A. PENGERTIAN Selang dada / WSD adalah : kateter yang diinsersikan mll toraks untuk mengeluarkan cairan B. TUJUAN Selang dada digunaka pada pasien pos peMbedahan dada, trauma dada dan pneumotoraks/hematotoraks Dengan tujuan untuk meningkatkan kembali pengembangan paru C. PROSEDUR KERJA 1. ahap !re interaksi a. Siapkan alat yang dibutuhkan 1."#lat Steril : a."Sarung tangan / $andscoen b."%unting 1 buah c."!incet buah d."'assa Steril e."'om steril untuk larutan (acl )."Su)ratul ." #lat on Steril : a."*engkok b."'antong plastik c."!erlak atau pengalas d."!incet bersih 1. ahap +rientasi a. Memberi salam, panggil nama klien dengan panggilan yang disenangi, meny nama pera at !era at : Selamat pagi ibuk saya dengan pera at )endy yang berjaga pada har Dengan *apak Sapto, !asien : -ya pak benar !era at : bagaimana dengan keadaan bapak apakah bapak merasa nyeri pada dada bapak atau sulit berna)as !asien : 'alau nyeri terasa pak tapi tidak terlalu hanya kalau untuk nyerinya terasa, untuk berna)as saya tidak merasa sesak pak b. Menjelaskan tindakan yang akan dilakukan sesuai prosedur dan kerahasiaan pada k atau keluarga

Upload: vendy-fahlevii

Post on 05-Nov-2015

6 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

sop

TRANSCRIPT

STANDAR OPERATING PROCEDUREPERAWATAN WSD ( WATER SEILD DRAINAGE )

A. PENGERTIANSelang dada / WSD adalah : kateter yang diinsersikan mll toraks untuk mengeluarkan udara & cairan

B. TUJUANSelang dada digunaka pada pasien pos peMbedahan dada, trauma dada dan pneumotoraks/hematotoraks Dengan tujuan untuk meningkatkan kembali pengembangan paru

C. PROSEDUR KERJA

1. Tahap Pre interaksi

a. Siapkan alat yang dibutuhkan1.) Alat Steril :a.) Sarung tangan / Handscoenb.) Gunting 1 buahc.) Pincet 2 buah d.) Kassa Sterile.) Kom steril untuk larutan Nacl f.) Sufratul2.) Alat on Steril :a.) Bengkokb.) Kantong plastikc.) Perlak atau pengalasd.) Pincet bersih

1. Tahap Orientasia. Memberi salam, panggil nama klien dengan panggilan yang disenangi, menyebutkan nama perawat

Perawat : Selamat pagi ibuk saya dengan perawat fendy yang berjaga pada hari ini, Dengan Bapak Sapto, Pasien: Iya pak benarPerawat: bagaimana dengan keadaan bapak apakah bapak merasa nyeri pada dada bapak atau sulit bernafasPasien: Kalau nyeri terasa pak tapi tidak terlalu hanya kalau untuk bergerak nyerinya terasa, untuk bernafas saya tidak merasa sesak pak

b. Menjelaskan tindakan yang akan dilakukan sesuai prosedur dan kerahasiaan pada klien atau keluarga

Perawat: Baik pak hari ini saya akan melakukan perawatan pada selang dada bapak atau WSD agar tetap terjaga kebersihannya dan tidak terjadi infeksi pada luka bapak, bapak tidak usah khawatir apapun yang saya temukan nanti saya akan jaga kerahasiaanya pak, mungkin waktu yang saya perlukan 15 menit saja pak, apa ada yang ingin bapak tanyakan sebelum saya melakukan tindakan.Pasien: Tidak pakPerawat: Oke ibuk kalau tidak ada yang ingin ibu tanyakana saya akan melakukan perawatanya ya palPasien: iya pak

Perawat: a. Mencuci tangan dan alat disiapkan disamping tempat tidur klien, b. Memakai Handscoen kemudian atur posisi klien dengan nyaman. Lepaskan pakain klien, pertahankan area yang tidak digunakan tertutup. Kemudian pasang pengalas sesuai dengan posisi selang wsd, dan meletakan bengkok diatas perlakKomunikasi : Permisi ya pak saya buka pakainnya yang terdapat selangnya, maaf pak bisa diangkat sedikit tubuhnya agar saya bisa memasang pengalasnya agar nanti saat tindakan tidak mengotori tempat tidur bapakc. Mengobservasi produk wsd : jumlah, warnad. Membuka balutan WSD secara hati hati dengan menggunakan pinset on steril dan tangan kiri menekan kulit pasien, lalu buang ke kantok plastikKomunikasi : Permisi pak saya lepas balutannya terlebih dahulu yae. Membersihkan kulit sekitar insersi selang wsd dengan Nacl 0,9 % sampai dibagian selang wsd kurang lebih 10 cm kearah luarf. Mengeringkan kulit disekitar insersi dengan kassa sterilg. Observasi insersi terhadap tanda tanda infeksih. Jika tidak terdapat tanda tanda infeksi lanjutkan prosedur, beri potongan sufratul pada luka pasieni. Tutup luka kembali dengan kasa kering yang sudah digunting pada bagian tengahnya (bentuk Y) sampai seluruh lapisan tetrtutup, keu plestermudian fiksasi dengan hipafik at serapi mungkin sampai benar benar tertutupj. Kemudian observasi selang wsd, apakh selang tersebut tertekuk, atau adakah kebocoran pada selang tersebutk. Observasi batang water seal, posisi harus selalu terendam airl. Mengambil bengkok dan merapikan pasien dan lingkunganm. Membereskan alat, melepas sarung tangan dan cuci tangan

2. Tahap Termenasi

Perawat: baik bapak saya sudah selesai melakukan tindakan bagaimana dengan perasaan bapak sekarang,Pasien: tadi sempet agak nyeri pak saat dibersihkan, tapi setelah selesai, rasanya menjadi lebih nyaman pakPerawat: tidak apa pak itu karna luka bapak masih basah, jadi masih agak perih pak jadi itu wajar pak, bapak tidak perlu khawatir, baik pak tindakan sudah selesai, 3 jam lagi saya akan kesini lagi pak, saya akan memberikan obat kepada bapak agar cepat lekas sembuhPasien : iya pak terima kasih ya pakPerawat: iya pak sama sama selamat pagi pak dan selamat beristirahat kembali

Dokumentasikan hasil tindakan

Rabu 14 November 201309.00 am

Telah dilakukan perawatan wsd kepada bapak sapto, dengan Nacl 0,9%. Produk wsd berupa darah dengan jumlah 20 cc, warna darah agak kehitaman, tidak terdapat tanda tanda infeksi pada luka pasien, pasien mengluh agak nyeri saat perawatan dilakukan, tapi setelah selesai pasien merasa nyaman

Perawat

(Fendy Yulianta)