terapi tumor

Upload: kinausman

Post on 06-Jul-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    1/16

    TERAPI TUMOR

    NILAWATI

    G 501 08 017

    BAGIAN BEDAH RSUD UNDATA

    FAK. KEDOKTERAN & ILMU

    KESEHATAN

    UNIVERSITAS TADULAKO

    PALU

    2014

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    2/16

    #

    De!"!#!

    Tumor :

    • Luas : setiap benjolan abnormal pada

    tubuh tanpa melihat penyebabnya

    • Sempit : disebut juga neoplasma

    Neoplasma :

    • Ganas : infiltratif, destruktif, metastatik

    • Jinak : batas tegas, non-destruktif,

    ekspansif, non-metastatik

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    3/16

    #

    PNNT!"N JN#S T$"P#

    Jenis terapi ditentukan berdasarkan :

    • Jenis histopatologis

    • Stadium kanker 

    • %elayakan operasi

    • %uratif atau paliatif 

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    4/16

    #

    Jenis-jenis Terapi

    Terapi utama :

    &peratif, jenis-jenis pembedahan :

    • Pembedahan definitif 

    • Pembedahan pre'entif atau profilaksis

    • (ebulking)sitoreduktif 

    • *etastasektomi

    • Pembedahan kedaruratan onkologis• Pembedahan paliatif 

    • Pembedahan rekonstruksi dan rehabilitasi

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    5/16

    #

    Te$%! P$'!(%)#!#

    • (ilakukan untuk kelainan yangdiperkirakan merupakan lesi

    prakanker :

    +ontoh : polip kolon, adenoma padakelenjar tiroid, leimioma pada saluran

    erna, tumor pada kelenjar parotis

    untuk menegah transformasikeganasan

    . Jika penetrans tinggi, pembedahan

    profilaktik seperti mastektomidibenarkan

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    6/16

    #

    BEDAH DIAGNOSTIK

    /iopsi :

    • 0N"/

    • Laparoskopi• Torakoskopi

    • /iopsi bedah terbuka :

    /iopsi insisional

    /iopsi eksisional

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    7/16

    #

    Te$%! De!"!*! 

    • Terapi definitif bertujuan sebagai terapi kuratif

    1lokoregional2

    • Tuntutan standar minimal : tepi potongan seara 'isual

    maupun patologik tidak terdapat jaringan tumor 

    • 3indari :

    *anipulasi tumor 

    • 3arus :

    Surgial safety margin• Jika perlu :

    en blo

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    8/16

    #

    Te$%! P%(!%*! 

    Tujuan : untuk meringankan atau menghilangkankeluhan sehingga diharapkan meningkatkan mutu

    hidup penderita, untuk dipadukan dengan radioterapi,

    kemoterapi dan terapi kombinasi lainnya

    • *eliputi : eksisi tumor paliatif, reseksi simptomatik

    • &perasi paliatif yang sering digunakan :

    ksisi seluruh)sebagian organ 1debulking2  "nastome drainase

    0istulisasi

    Ligasi 'askuler 

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    9/16

    #

    Ke+%$,$%*%" O")'('-!

    Tujuan : untuk menyelamatkan pasien daribahaya mendadak yang menganam,

    tanpa mengindahkan stadium kanker

    • &bstruksi jalan napas

    • &bstruksi usus

    • &bstruksi empedu

    • &bstruksi urine

    • Perdarahan tumor 

    •  "bses

    • Sepsis

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    10/16

    #

    $/'#,$-e$/ +%"

    K%,*e$!#%#!

    • #ndikasi :

    Perdarahan atau reseksi tumor yang

    berulkus, berabses atau nekrotik

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    11/16

    #

    Be+% L%#e$ 

    • /anyak dipakai pada tumor kulit, terutama

    pada 4ajah, dan karsinoma in situ padaser'iks, juga pada pembedahan melalui

    endoskopi pada bronkus, hidung, faring,

    laring, saluran erna dan dibidang urologi

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    12/16

    #

    Be+% Re)'"#*$,)*! 

    • !ntuk membangun kembali suatu struktur

    pasareseksi tumor

    • Setelah pembedahan radikal

    • Tekniknya :

    Skin graft

    0lap lokal)jauh 0lap komposit atau teknik mikro'askular 

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    13/16

    #

    R%+!'*e$%!

    • $adioterapi adalah penyinaran yangmenyebabkan ionisasi pada sasaran sehingga

    merusak (N" sel yang berada dalam salah satu

    fase pembiakan sel dan menimbulkan apoptosis

    sel

    • $adioterapi :

    Prabedah

    Pasabedah.  "lternatif lain : brakiterapi 1ontoh : yodium 5652

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    14/16

    #

    Ke'*e$%!

    • /ekerja pada tiap fase siklus sel Padaumumnya, bekerja pada siklus S 1sintesis

    (N"2 dan siklus * 1mitosis2

    • 6 kelompok, yaitu :

     "lkilating agent 1menghalangi sintesis

    (N"2

     "ntimetabolit 1mengganggu sintesis

    asnukleat2  "ntibiotik antitumor 1mengganggu sintesis

    (N" dan merusak inti se4aktu mitosis2

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    15/16

    #

    Te$%! H'$'"

    • (itujukan pada keganasan yang

    pertumbuhannya bergantung pada

    hormon tertentu

    +ontoh : +a *ammae yang bergantung

    pada estrogen +a Prostat pada

    testosteron

    • (ikenal juga : terapi ablatif 

  • 8/18/2019 Terapi Tumor

    16/16

    #

    Terapi #munologis

    • Prinsipnya adalah menggunakan

    antibodi untuk memblokade proteinpenting tertentu 1no'el protein2 yang

    berperan dalam pertumbuhan

    tumor)proliferasi sel