transformasi konsep ujiandoc

15
NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA SKETSA IDE 1 Mengubah skematik disain ke sketsa ide ZONE publik : Terdapat parkir kendaraan untuk pengunjung ZONE semi publik : Terdapat cafetaria Taman pada sisi timur dan barat dari bangunan cafetaria,sedangkan di sebelah utara terdapat parkir pengelola ZONE tenang : Terdapat bangunan utama berupa lapangan futsal Ruang utilitas, tempat suci dan parkir Kesimpulan zoning DASAR PERTIMBANGAN : - Keamanan dan kelancaran sirkulasi diluar dan didalam site - Kemampuan mengundang yang optimal dan FAKTOR PENENTU : - Jalur sirkulasi atau lalu lintas di sekitar site dan kepadatannya - Kelas dan fungsi jalan - Letak jalan terhadap site dan kondisi lingkungan ORGANISASI RUANG :

Upload: suwi-yantari

Post on 12-Dec-2015

235 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

perancangan,studio

TRANSCRIPT

Page 1: Transformasi Konsep ujiandoc

NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA SKETSA IDE

1 Mengubah skematik disain ke sketsa ide

ZONE publik : Terdapat parkir kendaraan untuk pengunjung

ZONE semi publik : Terdapat cafetaria Taman pada sisi timur dan barat dari bangunan

cafetaria,sedangkan di sebelah utara terdapat parkir pengelola

ZONE tenang : Terdapat bangunan utama berupa lapangan futsal Ruang utilitas, tempat suci dan parkir untuk pengunjung

Kesimpulan zoningDASAR PERTIMBANGAN :

- Keamanan dan kelancaran

sirkulasi diluar dan didalam site

- Kemampuan mengundang yang

optimal dan memiliki batas-batas

yang jelas

FAKTOR PENENTU :

- Jalur sirkulasi atau lalu lintas di sekitar site dan kepadatannya

- Kelas dan fungsi jalan - Letak jalan terhadap site

dan kondisi lingkungan sekitar site

ORGANISASI RUANG :

Page 2: Transformasi Konsep ujiandoc

NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA SKETSA IDE

Page 3: Transformasi Konsep ujiandoc

2 Mengubah skematik disain ke sketsa ide

- Entrance pada akses utama jalan Sunset Road dimana

pintu masuk dan keluar untuk main entrance terpisah untuk

menghindari terjadinya cross circulation

Alternatif sistem sirkulasi

Sistem sirkulasi yang digunakan adalah :DASAR PERTIMBANGAN :

- Kejelasan sirkulasi

- Kelancaran sirkulasi

- Keamanan para pelaku

aktifitas

- Efektifitas pemakaian

ruang

FAKTOR PENENTU :- Perilaku pemakai

- Bentuk dan

ukuran site

- Zoning pada site

- Aktifitas yang diwadahi

Sistem RadialSistem Linear

Pola Parkir Mobil Sudut (Angle) 45°

Pola Parkir Sepeda Motor Sudut (Angle) 90°

Parkir

BangunanBangunan

Parkir

Parkir

Sistem Linear

Parkir

Bangunan

Sirkulasi pengelola Sirkulasi pemain dan penonton

Page 4: Transformasi Konsep ujiandoc

NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA SKETSA IDE

3 Mengubah skematik disain ke sketsa ide

Bentuk dasar bangunan stadion merupakan bentuk persegi panjang yang menyesuaikan dengan bentuk site

Bentuk dasar dari bangunan cafetaria merupakan penggabungan 1 buah persegi dengan 2 buah persegi panjang dimana satu persegi berada di tengah diapit oleh dua buah persegi panjang dengan posisi berdiri

- Pola massa yang dipakai pada arena futsal ini

menggunakan pola majemuk. Pola ini dipilih agar dapat

lebih membedakan antara kaegiatan utama dengan

kegiatan pendukungnya walupun semua kegiatan di

dalam arena futsal ini saling keterkaitan.

FAKTOR PENENTU :- Bentuk dan ukuran site

- Kondisi lingkungan

- Aktifitas yang diwadahi

- Zoning pada site

- Efektifitas pemakaian

ruang

Pola massa yang digunakan yaitu pola massa majemuk, dimana antara bangunan satu dengan yang lainnya terpisah

BANGUNAN UTAMA

BANGUNAN PENUNJANG

DASAR PERTIMBANGAN :

- Tema perancangan

- Aktifitas pemakai ruang

- Fungsi bangunan

- Ruang-ruang yang

terbentuk

- Estetika

- Ekspresi bentuk yang

dikaitkan dengan

lingkungan

Page 5: Transformasi Konsep ujiandoc

NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA SKETSA IDE

4 Mengubah skematik disain ke sketsa ide

SCULPTURE (vocal point): Dibuat dengan menganalogikan “orang bermain

bola”

Yang merupakan pengaplikasian dari kegiatan yang terjadi di dalam bangunan

Dilengkapi dengan variasi taman untuk menambah estetika

ZONE parkir : Untuk mobil menggunakan konsep parkir 45º Untuk sepeda motor menggunakan konsep parkir

90º Parkir juga dilengkapi dengan pohon yang berfungsi

sebagai peneduh

ENTRANCE : Entrance memiliki lebar 7,2 m Bentuk dasar mengambil dari bentuk bola yang

kombinasikan dengan garis – garis lengkung

DASAR PERTIMBANGAN :

- Tema perancangan

- Estetika

- Fungsi yang diwadahi

FAKTOR PENENTU :

- Bentuk dan

ukuran site

- Kondisi topografi site

- Lingkungan disekitar site

Parkir Entrance

Sculpture

SCULPTURE

PARKIR

ENTRANCE

Page 6: Transformasi Konsep ujiandoc

NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA DAN SKETSA IDE

Page 7: Transformasi Konsep ujiandoc

5 Mengubah skematik disain ke sketsa ide

Untuk ruang dalam dipilih warna – warna yang cerah dan

sedikit mencolok (cafetaria ) untuk mempertegas tema

modern. sedangkan untuk arena futsal itu sendiri lebih

menonjolkan pencahayaan yang sangat membantu pemain

dalam penglihatan saat bermain. Mengenai material yang

digunakan, pada cafetaria dominan menggunakan material

aluminium dan stainless. Untuk arena futsal lapangan

disekat dengan jaring yang terbuat dari benang nilon dengan

tinggi ± 3 m

DASAR PERTIMBANGAN :

- Tema perancangan

- Kenyamanan dalam ruangan

- Keamanan dalam

melakukan kegiatan

- Kelancaran beraktifitas

- Fasilitas yang digunakan

dalam ruangan

FAKTOR PENENTU :- Bentuk masa bangunan

- Sifat dan fungsi ruang

- Tuntutan suasana ruang

- Konsep zoning bangunan Lapangan futsal yang disewakan

Panggung pada cafeteria yang dilengkapi dengan layer lebar untuk acara

nonton bareng

Interior souvenir yang menjual asesoris bola

Page 8: Transformasi Konsep ujiandoc

NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA DAN SKETSA IDE

6 Mengubah skematik disain ke sketsa ide

Bahan yang digunakan adalah bahan - bahan hasil

teknologi, seperti aluminium, variasi kaca, dll. Yang diutamakan

adalah bahan-bahan tersebut dapat bertahan lama di lokasi,

terutama kaitannya dengan iklim, dapat memberikan nilai estetika

tinggi, serta terkesan dinamis dengan variasi yang digunakan serta

mampu mencerminkan tema.

DASAR PERTIMBANGAN :

- Tema perancangan

- Estetika

FAKTOR PENENTU :- Kondisi lingkungan

- Iklim

- Fungsi dan tuntutan ruang

Pintu aluminiumAlucubond

survace

Alucubond survace Reiling

aluminium

Tiang baja

Pintu kaca

Page 9: Transformasi Konsep ujiandoc

NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA DAN SKETSA IDE

7 Mengubah skematik disain ke sketsa ide

SUB STRUKTUR : Pada kolom digunakan pondasi bore pile

SUPER STRUKTUR : Sistem super struktur yang digunakan adalah struktur rangka.

UPPER STRUKTUR : Digunakan struktur rangka ruang (mero) dan plat beton

SUB STRUKTUR : Pondasi bore pile sebagai pondasi setempat dengan bahan beton bertulang .

SUPER STRUKTUR : Super struktur menggunakan struktur rangka bidang (kolom dan balok)

UPPER STRUKTUR :

DASAR PERTIMBANGAN :

- Keamanan

- Kekuatan

- Kestabilan

- Estetika

- Tema perancangan

FAKTOR PENENTU :- Kondisi topografi- Geologi- Jumlah lantai bangunan - Fungsi dan tuntutan ruang

Rangka ruang

Page 10: Transformasi Konsep ujiandoc

NO TUJUAN KONSEP SKEMATIK ANALISA DAN SKETSA IDE

8 Mengubah skematik disain ke sketsa ide

DASAR PERTIMBANGAN :

- Efisiensi

- Keamanan

- Kenyamanan

- Keadaan sekitar site

- Nilai estetika

FAKTOR PENENTU :- Perilaku pemakai

- Bentuk dan ukuran site

- Kondisi lingkungan

PDAM

Meteran

Ground tank

Sumur Bor

Pompa

Distribusi DistribusiMeteran

Saluran PDAM

Sumur bor

Ground tank

Page 11: Transformasi Konsep ujiandoc

Air hujan

Atap

Tanah

Saluran dalam Tapak

Saluran Riol Kota

Diserap ke tanah

Air hujan diserap ke tanah dengan pemakaian grass block sebagai

perkerasan. Jika volumenya terlalu besar, maka pembuangan air

hujan diteruskan ke saluran di luar tapak (riol kota). Untuk itu dibuat

saluran/got berupa grill di dalam tapak kemudian diteruskan ke riol

kota

Air bekas yang berasal dari westafel, kamar mandi, kafetaria

disalurkan kedalam bak penampungan sebelum keperesapan. Pola

pengalirannya dengan mengikuti pola topografi tapak dan pola ruang

luar.

Air kotor yang berasal dari kloset, disalurkan ke septictank kemudian

ke bak peresapan.

Saluran dalam

tapak /grill

Saluran riol kota

Closet PeresapanSeptictank

septictank

septictank

septictank

septictank

Page 12: Transformasi Konsep ujiandoc

Jaringan telekomunikasi yang digunakan adalah dengan sistem extention

line telephone dengan PABX (Private Automatic Branch Exchange)

TELKOM Line Telepon

Operator PABX

PLNPLN

GarduGardu

Panel IndukPanel Induk

GensetGenset

Sub Panel Bangunan Stadion

Sub Panel Bangunan Stadion

Titik LampuTitik Lampu Stop KontakStop Kontak

Peralatan Elektronik

Peralatan Elektronik

Sub PanelBangunan cafetaria

Sub PanelBangunan cafetaria

ACOSACOS

Line telepon

Sekretaris pada ruang pengelolasebagai operator

Gardu

Ruang genzet, panel induk

Sub panel bangunan stadion

Sub panel bangunan cafetaria

Page 13: Transformasi Konsep ujiandoc

Sistem penangkal petir yang digunakan adalah sistem

Faraday. Cara kerja: pemasangan dari tiang kecil pada

ujung atap masing-masing dihubungkan dengan kawat

tembaga arda.

Kelebihan: dapat melindungi bangunan dalam areal yang

lebih luas.

Kekurangan: peralatan yang dibutuhkan banyak dan

komplek.

Penangkal petir

Kabel BC 50

Blessem bawah sebagai arde