virtual meetings

20
Virtual Meetings Kelompok 1 Zouhra Fara Dhiba Fitriani Afifuddin Mamasta S Muhammad Naufal

Upload: faradhiba

Post on 12-Jul-2015

546 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Virtual meetings

Virtual Meetings

Kelompok 1

Zouhra

Fara Dhiba

Fitriani

Afifuddin Mamasta S

Muhammad Naufal

Page 2: Virtual meetings

Virtual Meetings: Smart Management

• Video conference adalah tekhnologikomunikasi data yang menghubungkan duaatau lebih tempat dandapat berinteraksisecara visual dan suarasecara bersamaanmelalui media jaringantelekomunkasi digital.

Page 3: Virtual meetings

Virtual Meetings: Smart Management

• Namun tekhnologi diganggu oleh kinerja yang buruk dari audio dan video yang biasanya berkaitan dengan kecepatan. Kebanyakan perusahaanmenganggap videoconference ini merupakan pengganti yang buruk untukpertemuan tatap muka.

• Videoconference kini tumbuh dengan pesentase 30% per tahun tekhnologitidak hanya sekedar mengurangi biaya akan tetapi memungkinkan untukmembuat pertemuan yang lebih baik dan lebih mudah untuk bertemudengan mitra, pemasok, anak perusahaan, dan rekan dari dalam dankantor diseluruh dunia.

Page 4: Virtual meetings

Virtual Meetings: Smart Management

• Telepresence berusaha membuat pengguna merasa seolah-olahmereka benar-benar hadir dilokasi yang berbeda dari merekasendiri

• Produk teleprensence memberikan kualitas video conferencing tertinggi yang tersedia dipasara saat ini. Hanya segelintirperusahaan seperti Cisco, Hp, dan Polycom, memasok produktersebut.

• Perusahaan yang mampu membayar/ membeli produk inimelaporkan adanya penghematan yang besar. Misalnya perusahaanAccenture Teknologi

Page 5: Virtual meetings

Virtual Meetings: Smart Management

• Semua perusahaan dari berbagi ukuran usaha menemukan alat web pertemuanberbasis online seperti WebEx, Microsoft Office live meeting dan adobe acrobat

• Sebelum mempersiapkan video conferencing atau telepresence, penting bagiperusahaan untuk memastikan bahwa bisnis yang dilakukannya akan menjadibisnis yang menguntungkan.

Page 6: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

1.Salah satu perusahaan konsultan telah meramalkan bahwa video dan web conferencing akan membuat perjalanan bisnis punah. Apakah anda setuju? Mengapa iya atau mengapa tidak?

• Jawab :

Ya kami setuju, jika dengan adanya video dan web conferencing akan membuatperjalanan dalam bisnis punah, ini disebabkan banyaknya keuntungan yang diperoleh perusahaan dengan menggunakan video conferencing

Page 7: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

2. Apa perbedaan antara video conferencing dengan telepresence?

Jawab:

Video conference

adalah layanan yang menyediakan fasilitas untuk mempertemukan dua pihak ataulebih menggunakan jaringan internet broadband, Dengan fasilitas audio visualsecara real time membuat komunikasi terasa nyata, sehingga peserta seakan-akanberhadapan langsung dengan peserta lain meskipun berada di kota/negara lain.

Page 8: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

• Telepresence adalah adalah sebuah produk yangmenyediakan video 1080p berdefinisitinggi, spatial audio (efek audio 3 dimensi), danpenyetelan yang dirancang untukmenghubungkan dua ruangan yang terpisahsecara fisik agar terasa seperti sebuah ruangpertemuan walaupun kedua ruangan tersebutmungkin berada di belahan dunia yang berbeda.

Page 9: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

3.Apa yang membuat video conferencing memberikan value terhadap sebuah

bisnis? Kenapa kamu tertarik untuk menggunakannya didalam sebuahmanajemen? Jelaskan jawabanmu!

Jawab :

Nilai yang diberikan video conferencing terhadap bisnis adalah seperti Denganmenggunakan video conferencing para karyawan ataupun tim kerja dapatberkolaborasi dengan tim kerja lainnya yang berada dibelahan dunia manapun. Dimana kolaborasi sangatlah banyak membawa keuntungan bagi perusahaanseperti dari segi:

Page 10: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

• Produktivitas

• Kualitas

• Innovasi

• Customer service

Page 11: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

4. Jika anda memimpin sebuah bisnis kecil, apakah anda juga akan menggunakanvideo conferencing? Faktor apa yang membuat anda mengambil keputusantersebut?

Jawab :

Memakai atau tidak memakai video conferencing sangat tergantung dengan usahakecil seperti apakah yang sedang saya jalani saat ini.

– Apakah usaha yang sedang saya jalani ini membutuhkan teknologi videoconferencing atau tidak?

– Apakah usaha itu dapat mencapai profit yang tinggi sehingga memungkinkanuntuk menggunakan video conferencing?

– Apakah manfaat yang saya dapatkan lebih banyak dibandingkan biaya yangharus saya keluarkan untuk penggunaan video conferencing tersebut?

– Apakah perusahaan yang saya miliki melakukan kerjasama dengan perusahaanlain sehingga harus menggunakan video conferencing?

Page 12: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

1. Jelaskan bagaimana manfaat yang telah didapatkan perusahaan-perusahaan setelahmemakai fasilitas WebEx? Bagaimana cara WebEx membantu perusahaan dalammenghemat waktu dan biaya?

Jawab :

Perusahaan Kohn Pedersen Fox (KPF)

membuktikan percepatan pembuatan proyek dengan mengurangi perjalanan danmeningkatkan komunikasi dan memperoleh keungulan konpetitif denganmnggunakan teknologi WebEx.

KPF juga ingin kemampuan untuk mengkoordinasikan proyek-proyek desain yang kompleks dengan cara lebih cepat dan sinkron.

Page 13: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

• Perusahaan World Vision International

Dengan menggunakan WebEx merekadapat memberikan bantuan diseluruhdunia bahkan lebih efisien daripadayang telah mereka lakukan sebelumnya.

Apabila mereka tidak mempunyaiwaktu untuk berkolaborasimenggunakan WebEx maka merekadapat menggunakan teknologi WebEx untuk merekam pertemuan tersebut. Dari sisi inilah disebutkan bahwa WebEx dapat melalukan save time.

Perjalanan adalah salah satu kuncidimana WebEx telah memungkinkanWorld Vision mengurangi biaya sebesar50% untuk perjalanan ke Afrika dimanabiaya itu mencapai 1 dolar per mill.

Page 14: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

• Powerwave Technologies

merupakan salah satu perusahaan IT yang telah menghemat biaya perjalanan sebesar $700.000 per tahun setelahmenggunakan teknologi WebEx dalam menghadiri pertemuaninternasional

Dengan aplikasi WebEx untuk smartphone, kita tidak harus berlari kembali ke meja kami atau PC untuk memulai pertemuan, "kata Zamboni. "

Page 15: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

• Powerwave Technologies

merupakan salah satu perusahaan IT yang telah menghemat biaya perjalanan sebesar $700.000 per tahun setelahmenggunakan teknologi WebEx dalam menghadiri pertemuaninternasional

Dengan aplikasi WebEx untuk smartphone, kita tidak harus berlari kembali ke meja kami atau PC untuk memulai pertemuan, "kata Zamboni. "

Page 16: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

• Bandingkan kemampuan video WebEx dengan kemampuan video conferencing!

• WebEx• Pertemuan Interaktif• Real-time

desktop, aplikasi, dokumen, dan berbagi web browser

• Papan tulis putih• Merekam pertemuan, kemudian

berbagi, review.• Berbagi file multimedia• Obrolan• Transfer file• Integrated audio (telepon / VoIP)• Video berkualitas tinggi• Video high-definition

Page 17: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

Video Conferencing

• Screen dan Projector

• Laser pointer

• WiFi menggunakanjaringan ITB (terbatas)

• Computer Graphics (CG)

• Video table untukmenampilkan yang dilakukan/ditulispeserta di atas mejanya.

Page 18: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

• Jelaskan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk menggunakan Web conference!

• Membuka alamat Web.• Isi nama lengkap pada kotak pertama kanan, lalu masukkan password

peserta.• Lalu tekan join• Jika Admin sudah membuka meeting ini, maka akan akan keluar frame

dengan lima 5 frame kecil dalam frame besar tersebut, yaitu: 1) Pengguna,2) Pendengar, 3) Video Dock,4) Presentasi, dan 5) Obrolan.

• Untuk mendengar dan gabung dalam diskusi menggunakan suara, tekangambar headset pada kiri atas.

• Untuk melihat dan gabung dalam video sehingga bisa melihat pesertayang bergabung, tekan gambar kamera pada kiri atas, dan tekan join.

Page 19: Virtual meetings

Pertanyaan dan Jawaban

• Jika ingin minta waktu bicara kepada Moderator (admin), maka peserta dapat menekan tanda tanganpada kotak pengguna untuk menunjukkan bahwa iaakan bicara dan tunggu sampai moderator menyilakanbicara, maka yang ia bicarakan akan didengar olehsemua peserta yang nama-namanya ada dalam frame Pendengar tersebut.

• Untuk chating (obrolan), bisa menulis dalam farmeobrolan, dan tekan kirim

Page 20: Virtual meetings