waris wasiat

Upload: syifa-nurul-asma

Post on 20-Feb-2018

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Waris Wasiat

    1/7

    Home AKHLAK Serba Serbi Wasiat dalam Islam

    Serba Serbi Wasiat dalam Islam AKHLAK

    Manajemen Qolbu

    Nasehat

    May 9, 20!

    Setiap muslim sudah seharusnya memahami apa itu wasiat. Salah memahamiwasiat,bisa berdampak fatal. Salah

    berwasiat, bisa bernilai kedzaliman. Sebagai muslim yang baik, bagian ini wajib kita pahami, karena kita pasti akan

    mati.

    * Ditulis oleh: Ustad Aris Munandar, M.P.I.

    Beberapa hari yang lewat saya bincang bincang dengan seorang yang berasal dari keluarga poligami. Artinya

    ayahnya memiliki dua orang isteri dan dia anak dari ibu kedua. Dari ibu pertama sang ayah mendapatkan sembilan

    anak, sedangkan dari ibu kedua dia mendapatkan lima orang anak. Sebelum sang ayah meninggal dunia dia

    menuliskan wasiat berisi tata cara pembagian waris dari harta sang ayah. Anak anak dari ibu kedua diberi warisan

    berupa dua lokasi sedangkan anak anak dari ibu pertama diberi warisan dari satu lokasi yang nilainya jauh lebih

    besar dibandingkan nilai dua lokasi di atas.

    Inilah contoh kasus wasiat yang tidak dibenarkan oleh syariat. engapa wasiatdi atas tergolong wasiat yang

    terlarang! "awabannya bisa disimak di bawah ini.

    Pengertian Wasiat

    http://www.konsultasisyariah.com/http://www.konsultasisyariah.com/category/akhlak/http://www.konsultasisyariah.com/category/akhlak/http://www.konsultasisyariah.com/category/akhlak/manajemen-qolbu/http://www.konsultasisyariah.com/category/akhlak/nasehat/http://konsultasisyariah.com/serba-serbi-wasiat-dalam-islamhttp://konsultasisyariah.com/serba-serbi-wasiat-dalam-islamhttp://konsultasisyariah.com/serba-serbi-wasiat-dalam-islamhttp://konsultasisyariah.com/http://konsultasisyariah.com/http://www.konsultasisyariah.com/wp-content/uploads/2013/05/wasiat-wasiat-islam.jpghttp://www.konsultasisyariah.com/category/akhlak/http://www.konsultasisyariah.com/category/akhlak/http://www.konsultasisyariah.com/category/akhlak/manajemen-qolbu/http://www.konsultasisyariah.com/category/akhlak/nasehat/http://konsultasisyariah.com/serba-serbi-wasiat-dalam-islamhttp://konsultasisyariah.com/http://www.konsultasisyariah.com/
  • 7/24/2019 Waris Wasiat

    2/7

    #ata $asiat termasuk kosa kata bahasa arab yang sudah menjadi bahasa Indonesia. Dalam bahasa aslinya, bahasa

    arab wasiat itu bermakna perintah yang ditekankan.

    $asiat dalam makna yang luas adalah nasihat yang diberikan kepada seorang yang dekat di hati semisal anak,

    saudara maupun teman dekat untuk melaksanakan suatu hal yang baik atau menjauhi suatu hal yang buruk. $asiat

    dengan pengertian memberikan pesan yang penting ketika hendak berpisah dengan penerima pesan ini, biasanya

    diberikan saat merasa kematian sudah dekat, hendak bepergian jauh atau berpisah karena sebab lainnya.

    Sedangkan wasiat yang kita bahas kali ini adalah khusus terkait pesan yang disampaikan oleh orang yang hendak

    meninggal dunia.

    $asiat jenis ini bisa bagi menjadi dua kategori%

    Pertama,wasiat kepada orang yang hendak untuk melakukan suatu hal, semisal membayarkan utang, memulangkan

    pinjaman dan titipan, merawat anak yang ditinggalkan, dst.

    Kedua,wasiatkan dalam bentuk harta, agar diberikan kepada pihak tertentu dan pemberian ini dilakukan setelah

    pemberi wasiat meninggal dunia.

    Hukum Wasiat

    &ukum wasiat tergantung pada kondisi orang yang menyampaikan wasiat. Berikut rinciannya%

    '. enyampaikan wasiat hukumnya wajib untuk orang yang punya utang atau menyimpan barang titipan atau

    menanggung hak orang lain, yang dikhawatirkan manakala seorang itu tidak berwasiat maka hak tersebut tidakditunaikan kepada yang bersangkutan.

    (. Berwasiat hukumnya dianjurkan untuk orang yang memiliki harta berlimpah dan ahli warisnya

    berkecukupan. Dia dianjurkan untuk wasiat agar menyedekahkan sebagian hartanya, baik sepertiga dari total

    harta atau kurang dari itu, kepada kerabat yang tidak mendapatkan warisan atau untuk berbagai kegiatan sosial.

    ). Berwasiat dengan harta hukumnya makruh jika harta milik seorang itu sedikit dan ahli warisnya tergolong

    orang yang hartanya pas*pasan. oleh karena itu banyak sahabat radhiyallahu +anhum, yang meninggal dunia

    dalam keadaan tidak berwasiat dengan hartanya.

    Dari Abu &urairah, asulullahshallallahu alaihi wa sallambersabda, Sesungguhnya Allah itu bersedekah kepadakalian dengan sepertiga harta kalian ketika kalian hendak meninggal dunia sebagai tambahan kebaikan bagi

    kalian.-&. Ibnu ajah, dan dihasankan Al*Albani.

    Dari Ibnu /mar, asulullah bersabda, Wahai manusia ada dua hal yang keduanya bukanlah hasil jerih payahmu.

    Pertama, kutetapkan sebagian hartamu untukmu ketika engkau hendak meninggal dunia untuk membersihkan dan

    mensucikanmu. Kedua, da hamba hambaku setelah engkau meninggal dunia.-&. Ibnu ajah, dhaif.

  • 7/24/2019 Waris Wasiat

    3/7

    Demikian pula hadits yang yang mengisahkan 0abi mengizinkan Saad bin Abi $a1ash untuk wasiat sedekah

    sebesar sepertiga total kekayaannya 2& Bukhari dan uslim3.

    Syarat Sah Wasiat

    Pertama,terkait wasiat dalam bentuk meminta orang lain untuk mengurusi suatu hal semisal membayarkan utang,

    merawat anak yang ditinggalkan maka disyaratkan bahwa orang yang diberi wasiat tersebut adalah seorang muslim

    dan berakal. #arena jika tidak, dikhawatirkan amanah dalam wasiat tidak bisa terlaksana dengan baik.

    Kedua,orang yang berwasiat adalah orang yang berakal sehat dan memiliki harta yang akan diwasiatkan.

    Ketiga,isi wasiat yang disampaikan hukumnya mubah. 4idak sah wasiat dalam hal yang haram, semisal wasiat agar

    diratapi setelah meninggal dunia atau berwasiat agar sebagian hartanya diberikan kepada gereja atau untuk

    membiayai acara bid5ah, acara hura hura atau acara maksiat lainnya.

    Keempat,orang yang diberi wasiat, bersedia menerima wasiat. "ika dia menolak maka wasiat batal dan setelah

    penolakan orang tersebut tidak berhak atas apa yang diwasiatkan.

    Diantara Ketentuan Wasiat

    Pertama, orang yang berwasiat boleh meralat atau mengubah ubah isi wasiat. Berdasarkan perkataan /mar,

    6Seseorang boleh mengubah isi wasiat sebagaimana yang dia inginkan.7 -Diriwayatkan oleh Baiha1i.

    Kedua,tidak boleh wasiat harta melebihi sepertiga dari total kekayaan. engingat sabda 0abi kepada Saad bin Abi

    $a1ash yang melarangnya untuk berwasiat dengan dua pertiga atau setengah dari total kekayaannya. #etika Saad

    bertanya kepada 0abi, bagaimana kalau sepertiga maka jawaban 0abi, 6Sepertiga, namun sepertiga itu sudah

    terhitung banyak. "ika kau tinggalkan ahli warismu dalam kondisi berkecukupan itu lebih baik dari pada kau

    tinggalkan mereka dalam kondisi miskin lantas mereka mengemis ngemis kepada banyak orang.7 -&. Bukhari dan

    uslim.

    Ketiga,Dianjurkan agar kurang dari sepertiga, sebagaimana keterangan Ibnu Abbas, 6Andai manusia mau

    menurunkan kadar harta yang diwasiatkan dari sepertiga menjadi seperempat mengingat sabda 0abi +sepertiga akan

    tetapi sepertiga itu banyak5.7 -&. Bukhari dan uslim.

    Keempat,yang terbaik adalah mencukupkan diri dengan berwasiat seperlima dari total kekayaannya, mengingat

    perkataan Abu Bakar, 6Aku ridho dengan dengan apa yang Allah ridhoi untuk dirinya7 yaitu seperlima.7 -Syarh

    iyadhus Shalihin oleh Ibnu /tsaimin, '899.

  • 7/24/2019 Waris Wasiat

    4/7

    Kelima,:arangan untuk berwasiat dengan lebih dari sepertiga itu hanya berlaku orang yang memiliki ahli waris.

    Sedangkan orang yang sama sekali tidak memiliki ahli waris dia diperbolehkan untuk berwasiat dengan seluruh

    hartanya.

    Keenam,$asiat dengan lebih dari sepertiga boleh dilaksanakan manakala seluruh ahli waris menyetujuinya dan

    tidak mempermasalahkannya.

    Ketujuh,tidak diperbolehkan 2baca% haram3 dan tidak sah, wasiat harta yang diberikan kepada ahli waris yang

    mendapatkan warisan meski dengan nominal yang kecil, kecuali jika seluruh ahli waris sepakat membolehkannya,

    setelah pemberi wasiat meninggal. 0abishallallahu alaihi wa sallambersabda, Sesungguhnya Allah itu telah

    memberikan kepada semua yang memiliki hak apa yang menjadi haknya. !leh karena itu tidak ada wasiat harta

    bagi rang yang mendapatkan warisan.7 -& Abu Daud, dinilai shahih oleh al Albani.

    Kedelapan,"ika wasiat harta untuk orang yang mendapatkan warisan itu ternyata hanya disetujui oleh sebagian ahli

    waris karena sebagian yang lain menyatakan ketidaksetujuannya maka isi wasiat dalam kondisi ini hanya bisadilaksanakan pada bagian yang menyetujui isi wasiat namun tidak bisa diberlakukan pada bagian warisan yang tidak

    menyetujuinya.

    Penutup

    ;ada kasus wasiat di bagian prolog tulisan, wasiat tersebut termasuk wasiat terlarang, karena wasiat tersebut

    menyebabkan aturan Islam dalam pembagian harta warisan tidak bisa dilaksanakan. Dalam aturan Islam semua anak

    baik dari ibu pertama maupun dari ibu yang kedua memiliki hak yang sama atas harta peninggalan ayahnya.

    Sehingga seharusnya seluruh harta milik ayah diin

  • 7/24/2019 Waris Wasiat

    5/7

    "a# $stad% yan& dirahmati Alloh''

    Saya dan saudara #andun& yan& lain ten&ah membahas tentan& rumah (enin&&alan oran& tua #ami' Salah seomeminta a&ar rumah dijual dan diba&i#an )arisannya'

    Namun #a#a# saya y& lain tida# setuju #arena beliau menerima )asiat dari ibu a&ar bila se(enin&&al ibu, rumah

    oleh ana#*ana#nya y& #uran& beruntun&'

    Menurut #a#a# saya, dia td# mau memi#ul tan&&un& ja)ab dia#hirat nanti bila melan&&ar )asiat ibu #ami +#ebetmenjual rumah dan memba&i )arisan' Karena menurutnya hu#um )aris a#an &u&ur bila ada )asiat dari oran& t

    Mohon (enjelasan dari (a# ustad% ter#ait masalah ini' -erima #asih

    Wassalamu'alaikum..

    Assalamu 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,

    &ala) syariah *sla) )e)ang 'ita )engenal adanya h') wasiat dan h') waris se'aligs. +edanya waib dialan'andasar h') dari -l%ran, -s%Snnah dan *)a la)a.

    &ala) i)ple)entasinya, syariat *sla) ga )engatr pe)bagian wilayah nt' )asing%)asingnya. +apan dan di)ana be&an 'apan serta di)ana hars diberla''an h') waris, ga sdah diatr sede)i'ian rpa. Sehingga antara wasiat dan)enerap'an syariah *sla) dengan benar.

    A. Hukum Wasiat

    +ala dirt'an berdasar'an periode pensyariatannya, na)pa'nya syariat *sla) yang ter'ait dengan h')%h') wasiadi)ana h') waris bel) trn dan ga bel) berla'.

    Sehingga di )asa it, segala hal yang ter'ait dengan harta peninggalan seseorang yang )eninggal dnia, se)anya diteta

    (")'&% $#" ! 2 3'4 56'1.0/.-, &+*'(Diwajibkan atas kamu, apabila seorang di antara kamu kedatangan maut, jika ia meninggalkan harta yang banyak, berwaitu adalah kewajiban atas orang-orang yang bertaqwa./S. -l%(a0arah $ 1"2

    &engan adanya ayat di atas, sebenarnya tida' terlal salah%salah a)at 'eti'a di dala) 'elarga ada yang selal berpayayang ter'ait dengan harta%harta )ili' belia.

    &an pada saat ayat ini trn, berla' h') 'ewaiban nt' )enalan'an wasiat. &an siapa yang )elanggar wasiat al)a

    B. Perubahan Hukum di Masa Tasyri' (Proses Pensyariatan)

    Hanya saa yang adi )asalah, syariat *sla) it trn berproses dan berangsr%angsr. -da h')%h') yang awalnya s)asa tasyri it, -llah S4 pnya 'ehenda' nt' )engbah dan )erevisinya dengan h') yang trn 'e)dian.

    &i dala) il) shl 6i0ih, 'ita )engenalnya dengan istilah nasa'h dan )ans'h. *ntinya, -llah S4 pnya ha' preograti6 waib berbah adi snnah, )bah, )a'rh bah'an hara). &an bisa ga sebali'nya, yang tadinya hara) bisa berbah a

    8ontoh yang sederhana adalah h') )in) 'ha)ar. -walnya di )asa e''ah yang 13 tahn it, sa)a se'ali tida' trshahabat yang aslinya )e)ang pengge)ar 'ha)ar it )asih asi' )enengga' 'ha)ar.

    :a)n di )asa adinah, trnlah e)pat ayat yang berbeda di wa't yang berbeda, yang secara berangsr%angsr )eng

    )enadi hara) total. (ah'an pe)in) 'ha)ar dih') ca)b' #" hingga " 'ali.

    8ontoh lain adalah ni'ah )tah alias 'awin 'ontra'. -walnya syariat *sla) )e)boleh'annya dan para shahabat nabi sendber'ehenda' nt' )enye)prna'an syariat%:ya. Sehingga pada bagian a'hir periode tasyri, ni'ah )tah it berbah s

    8ontoh lainnya lagi adalah hara)nya beri;arah 'br di )asa awal tasyri. +e)dian pada bagian a'hir, ;iarah 'br dipe

    +esi)plannya bahwa sela)a )asa tasyri dengan rentang !3 tahn )asa 'enabian, banya' se'ali h')%h') yang )

  • 7/24/2019 Waris Wasiat

    6/7

    prosesnya, tida' boleh )enentang perbahan h') yang telah -llah S4 tetap'an.

    C. Hukum Waris

    H') waris ter)as' h')%h') yang trn 'e)dian, alias trn aga' bela'angan setelah sebel)nya -llah S4 )

    &engan trnnya ayat%ayat waris, )a'a sebagian dari h')%h') wasiat )enadi tida' berla'. &engan bahasa yang l

    dengan h') waris.

    -+-: nt' )eneri)a harta secara alr wasiat

    &asarnya adalah hadits :abi S-4 $

    %esungguhnya Allah telah memberikan setiap orang masing-masing haknya. &aka tidak boleh harta itu diwasiatkan kepad

    aslllah S-4 'epada Saad bin -bi 4a00ash $

    ]>ZU3 73$\.> R67>$Z_> R>`P4U3 73$_> R>`PG3_> R>`P43] 1=3.c3 /1.6 ;33 53f3c3 g333 33 31k6 ;3] 636 1.6 ;36p>:3 53f3q P3:3

  • 7/24/2019 Waris Wasiat

    7/7

    Dari %aad bin Abi (aqqash radhiallahuanhu dia berkata, )(ahai asulullah, bolehkah aku mau berwasiat untuk menyerahAku berkata, )alau setengahnya* +eliau bersabda, )idak boleh*. Aku berkata, )alau sepertiganya* +eliau bersabda/ )%esungguhnya jika kamu meninggalkan ahli warismu dalam keadaan kaya itu lebih baik daripada kamu meninggalkan medengan menengadahkan tangan-tangan mereka.@ /H>. -l%('hari sli)2

    D. #eemahan Hukum Wasiat

    ng'in anda bertanya, 'enapa -llah S4 )en'ar h') wasiat yang sebel)nya berla' dengan h') warisA -pa h

    ent saa -llah S4 tida' )en'ar ata )enasa'h sat h'), 'ecali de)i 'ebai'an )ansia sendiri. &i antara hi')abanya' 'ele)ahan, )isalnya bisa saa seseorang yang 'edd'annya b'an sebagai ahli waris dari al)arh), tetapi adi na)anya disebt dala) srat wasiat.

    ent ini sangat tida' adil, b'anA

    &an hal yang sebali'nya ga bisa teradi, yait )ng'in saa yang ter)as' ahli waris )alah tida' )eneri)anya, lantara

    &ari 'etentan ini, bisa disi)pl'an bahwa penetapan harta warisan dengan cara wasiat ini se)ata%)ata didasar'an pada

    &ala) 'ass nyata, bisa saa seorang ayah sebel) wa6at )engatr seena' perasaannya sendiri, bagai)ana cara pe)bag)e)beri'an se)lah harta tertent 'epada salah sat dari ana'nya, sebagian )endapat )lah yang lebih besar, sebagiada ana' yang sa)a se'ali tida' diberi'an harta.

    a'a ana' yang pandai )enga)bil hati orang ta, tent dia a'an berntng 'arena bisa dipasti'an a'an )endapat wasiatde'at dengan orang tanya, bah'an dibenci dan di)arahi, bisa%bisa tida' )endapat'an harta peninggalan serpiah pn.

    (allahu a'lam bishshawab, wassalamu 'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,

    Ahmad %arat *+. MA

    NttPQQRRRSknsuUtasisVariaNSmQserXaYserXiYRasiatYZaUamYisUamQ

    NttPQQRRRSrumaN[\iNSmQ]SN^iZ_`b`cdf_RasiatYrangYtuaYXertentanganYZenganYNukumYRarisSNtm

    ' Ustadz Aris Munandar, M.A.eliau adalah sarjana S*2, urusan i#ih, "ro&ram "asvasarjana, $niwersitasMuhammadiyah Sura#arta' eliau meru(a#an (en&ajar teta( di "ondo# "esantren Hamalatul Qurxan, antul'eliau di#enal san&at (ia)ai dalam ilmu i#ih dan ushul i#ih'Saat ini, beliau a#ti men&ajar diberba&ai halaqah#ajian di zo&ya#arta'

    http://www.rumahfiqih.com/x.php?id=1391208335&=wasiat-orang-tua-bertentangan-dengan-hukum-waris.htmhttp://www.rumahfiqih.com/x.php?id=1391208335&=wasiat-orang-tua-bertentangan-dengan-hukum-waris.htmhttp://ustadzaris.com/http://ustadzaris.com/http://www.rumahfiqih.com/x.php?id=1391208335&=wasiat-orang-tua-bertentangan-dengan-hukum-waris.htmhttp://www.rumahfiqih.com/x.php?id=1391208335&=wasiat-orang-tua-bertentangan-dengan-hukum-waris.htmhttp://ustadzaris.com/