apakah lgbt itu penyakit mental

Upload: el-aryoseto

Post on 06-Jul-2018

227 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    1/9

     pakah LGBT itu Penyakit Mental?

    Terakhir diperbaharui pada 14 Februari 2016 oleh Candra Wiguna 

    Sebagai seorang mahasiswa psikologi yang aktif berorganisasi di komunitas lesbian, gay, biseksual, dan transgender (selanutnya disingkat !"#T$, saya masih seringkali

     berhadapan dengan indi%idu homoseksual yang mempertanyakan mengenai normalitas

    dalam dirinya kepada saya, bahkan di saat ia telah bergabung &ukup lama denganorganisasinya' Tidak arang pula saya mendapatkan laporan dari beberapa teman saya

     bahwa mereka mendapatkan pelayanan kesehatan dari dokter, psikiater dan bahkan

     psikolog yang menyudutkan seksualitas mereka sebagai abnormalitas' i dalam beberapa

    media baik &etak dan elektronik pun, saya masih mendapatkan para ahli dari bidangmedis maupun psikologis di )ndonesia yang menyatakan bahwa homoseksual itu sebuah

    abnormalitas keiwaan ataupun penyimpangan seksual' #eberapa di antara mereka

     bahkan mengklaim diri mereka mampu menyembuhkan klien homoseksualnya' ikalangan mahasiswa psikologi sendiri, masih banyak yang menganggap bahwa

    homoseksual ini teradi karena efek patah hati ke lawan enis, salah pola asuh dari

    ketidakharmonisan keluarga, serta efek pergaulan dengan komunitas homoseksual'

     *ampaknya penghapusan abnormalitas homoseksual dari kitab diagnosis gangguankeiwaan saa tak &ukup untuk menghapus paradigma abnormalitas di masyarakat, bahkan

    di kalangan psikologi sendiri' #eberapa ahli di )ndonesia menyatakan bahwa S+)))

    yang pertama kali menghapus homoseksual sebagai gangguan keiwaan dipengaruhi oleh politik massa kelompok homofilia (sebutan untuk aktifis !"#T di saat itu$ ataupun

    disebabkan karena indoktrinasi nilainilai liberal #arat yang menunung tinggi kebebasan

    indi%idu serta nilai sekuler yang berusaha untuk memposisikan nilainilai agama padaruang pri%at indi%idu dan bukan di ruang publik' -emberitaan mengenai kasus

     pembunuhan yang keam dan mutilasi dilakukan oleh indi%idu homoseksual seperti pada

    kasus .yan /ombang dan #abe seringkali menadi dasar argumentasi mereka untuk 

    memberikan label abnormalitas pada homoseksual' #eberapa penelitian uga menemukan bahwa indi%idu homoseksual rentan memiliki depresi dan ketergantungan pada at adiktif 

    (-olders et al, 200$, gangguan makan (Sie%er, 14$, rentan bermasalah dengan body

    dissastifa&tion (Tiggemann, +artins, 3irkbride, 200$, memiliki atta&hment style yanginse&ure dalam hubungan interpersonal (/ellison +&5onnell, 200$, perilaku sabotase

    diri seperti meninggalkan pekeraan dan pendidikan ("onsiorek, 17$, perilaku seks

     beresiko (Stokes -eterson, 18$, melakukan bunuh diri (+a&donald 5ooper, 18$,dan kekerasan dalam le%el domestik (-harr, 188$'

    /adi, apakah benar homoseksual hanya dinormalkan karena adanya pengaruh nilai liberal

    #arat dan politik massa kelompok homofilia9 :pakah benar memang homoseksualitas

    dapat dan harus disembuhkan9

    Depatologisasi Homoseksual : Efek Politik atau Hasil Penelitian Ilmiah?

    http://candrawiguna.com/author/candrawiguna/http://candrawiguna.com/author/candrawiguna/

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    2/9

    :meri&an -sy&hiatri& :sso&iation (selanutnya disingkat :-:$ telah menghapus

    homoseksualitas dari iagnosti& and Statisti&al +anual of +ental isorders (S+$ pada

    tahun 1' 3eputusan ini memang diambil dari sebuah perubahan kultural yang dibawagerakan protes sosial dari tahun 170 hingga tahun 10an yang dimulai dari gerakan hak 

    sipil :frika:merika, yang kemudian beranak kepada gerakan hak perempuan dan gay'

    Tapi apakah ini berarti benar penghapusan diagnosa homoseksual dari S+ murni politik 

    tanpa dasar ilmiah sama sekali9

    ;ntuk menawab pertanyaan ini, mari kita lihat kembali kepada hasil studi yang

    mendukung penghapusan homoseksualitas sebagai abnormalitas' imulai dari hasil studi

    :lfred 3insey di tahun 148 mengenai seksualitas lakilaki dan perempuan'

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    3/9

    homoseksual eksklusif' Sekitar 8@ lakilaki ternyata homoseksual eksklusif setidaknya

    sepanang tiga tahun dengan rentang umur 16 dan 77' Sementara itu pada perempuan

    ditemukan 26@ melaporkan perilaku dan pengalaman homoseksual eksklusif' Terdapatsetidaknya 4@ lakilaki dan 1@ perempuan menyadari dirinya sebagai homoseksual

    eksklusif setelah masa pubertas'

    -ada tahun 171, 5lellan Ford dan Frank #ea&h menerbitkan buku -atterns of Se=ual

    #eha%ior menemukan bahwa homoseksualitas ternyata ditemukan di berbagai budaya didunia dan bahkan uga hadir dalam spesies hewan' engan penemuan ini, makadapat

    disimpulkan bahwa homoseksualitas sendiri hadir se&ara alamiah dan tersebar luas di

     berbagai budaya'

    ari bidang psikologi, sebuah studi yang sangat mengeutkan dihasilkan oleh B%elyn

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    4/9

    Sebelum keadian Stonewall, akti%is gay telah menerima pandangan medis mengenai

    homoseksualitas sebagai gangguan keiwan' -andangan abnormalitas ini berarti

    menerima homoseksualitas sebagai penyakit sehingga diharapkan dapat diperlakukansebagai sebuah &a&at, daripada sebuah dosa agama ataupun amoralitas agar dapat

    diperlakukan dengan sikap lebih manusiawi dan obektif'

    :kan tetapi generasi baru dari akti%is gay melihat pandangan medis dan psikiatris ini

    sama bermasalahnya dengan pandangan agama' -enolakan terhadap hak asasi merekamasih teradi yang mana semakin memperbesar prasangka antihomoseksual di

    masyarakat, menyebabkan an&aman hebat bagi keseahteraan homoseksual' :khirnya,

    teradilah konfrontasi terhadap :-: yang dilakukan oleh akti%is homofil di beberapa pertemuan tahunan antara 10 dan 12' Sebagai hasil dari akti%is gay terus menerus

    melakukan protes di pertemuan tahun 10 dan 11, maka akhirnya digelarlah sebuah

     presentasi yang mendukung gay pada tahun 12' -ada pertemuan ini /ohn Fryer, +mun&ul dalam sebuah panel dengan karyanya berudul “-sy&hiatry? Friend or Foe to

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    5/9

    3etika diagnosa homoseksualitas ini dihapuskan pada tahun 1, :-: tidak begitu saa

    menerima sepenuhnya model normal homoseksualitas (res&her 18, #ayer 18,

    3raeski 16$' :kibat adanya perlawanan dari pihak kontra, pimpinan :-: akhirnyamembuat sebuah kompromi' 3ompromi inilah yang meletakkan diagnosis Se=ual

    >rientation isturban&e (selanutnya disingkat S>$ untuk menggantikan posisi

    homoseksualitas' iagnosa S> ini ditegakkan bagi homoseksual yang berada dalamkonflik dengan orientasi seksualnya'

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    6/9

    )nternational ay :gainst

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    7/9

    Sumber Perilaku Abnormal Homoseksual

    /ika homoseksual normal dan tidak ada terapi yang dapat mengubah seorang

    homoseksual menadi heteroseksual, lalu mengapa begitu banyak penelitian yangmenunukkan kerentanan indi%idu homoseksual dengan masalah keiwaan9

    Semua penelitian yang telah disebutkan sebelumnya di atas, menyoroti lebih auh bahwa

    orientasi seksual bukanlah sebagai faktor resiko masalah keiwaan itu sendiri' +emiliki

    orientasi seksual kepada sesama enis tidak sertamerta membuat seseorang menadirentan terhadap masalah keiwaan' Faktor lingkungan sosial yang homofobik dan

    memberikan tekanan minoritas kepada kelompok homoseksual yang menadi penyebab

    tingginya distress sehingga memi&u gangguan keiwaan (-olders et al, 200$' Faktor sosial ini antara lain adalah kurangnya so&ial support, tidak adanya keterbukaan atas

    orientasi seksual yang semakin mengurangi kemungkinan mendapatkan so&ial support,

    %i&timiation dalam bentuk hate spee&h dan physi&al %i&timiation'

    )nternalied homophobia uga seringkali menadi potensi untuk mun&ulnya masalahkeiwaan (Symanski 3ashube&k, 2008$' )nternalied homophobia dapat dielaskan

    melalui konsep stigma dan prasangka :llport (174$ yang melihat internalied

    homophobia sebagai reaksi homoseksual terhadap stigma ke dalam dirinya sendiri yang

    mana indi%idu homoseksual ini mengidentifikasi diri sesuai dengan keper&ayaankebanyakan heteroseksual di masyarakat' )nternalied homophobia memi&u keben&ian

    kepada diri sendiri dan menyebabkan banyak masalah kesehatan fisik dan keiwaan

    (*ew&omb +ustanski, 2010$'

    /adi sangatlah elas bahwa permasalahan kesehatan pada homoseksual ustru lebih

     banyak disebabkan oleh nilainilai budaya dan faktor lingkungan sosial yang menolak 

    keberadaan mereka' -erkembangan kepribadian yang sehat membutuhkan dukungansosial yang positif dan memungkinkan indi%idu untuk mengaktualisasikan potensinyatanpa ada halangan, tekanan dan diskriminasi' Selama halangan, tekanan, dan

    diskriminasi ini terus hadir di dalam masyarakat, maka selama itu pula indi%idu

    homoseksual akan terus mendapatkan permasalahan yang lebih berat dalamkehidupannya dibandingkan indi%idu heteroseksual' Sebaliknya, homoseksual yang telah

     berhasil menerima diri mereka dan mendapatkan dukungan orang sekitar mereka ustru

    dapat menadi sosok yang sukses dan bahkan menginspirasi' )nilah bukti nyata bahwahomoseksualitas bukanlah bentuk abnormalitas itu sendiri, namun tekanan sosial dapat

    memi&u perilaku bermasalah dan masalah kesehatan fisik dan iwa pada homoseksual'

    Referensi

    • :llport, "' (174$' The nature of preudi&e' .eading, +:? :ddisonDesley'

    • #ayer, .' (18$'

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    8/9

    • res&her, /' (18$' -sy&hoanalyti& Therapy and the "ay +an' *ew Eork? The

    :nalyti& -ress'

    • res&her, /' +erlino, /'-', (200$' :meri&an -sy&hiatry and ral

  • 8/18/2019 Apakah LGBT Itu Penyakit Mental

    9/9

    • Symanski, ' +', 3ashube&kDest, S' (2008$' +ediators of the relationship

     between internalied oppressions and lesbian and bise=ual women!s

     psy&hologi&al distress' The 5ounseling -sy&hologist' ol 6, pp 77−74'• Tiggemann, +', +artins, E', 3irkbride, :' (200$' >h to be lean and mus&ular?

    #ody image ideals in gay and heterose=ual men' -sy&hology of +en and

    +as&ulinity, ol 8(1$, pp 1724• http?HHpsy&hology'u&da%is'eduHrainbowHhtmlHfa&tsI&hanging'html' :ttempts to

    5hange Se=ual >rientation' diakses pada tanggal 11 >ktober 201'