askep kegawatdaruratan luka [compatibility mode]

Upload: naila-fitriah

Post on 26-Feb-2018

236 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    1/63

    ASKEP KEGAW ATDARURATANLUKA

    Oleh :

    Ns. Welas Riyanto, M.Kep. Sp.Kep.MB

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    2/63

    ANATOMI FISIOLOGI KULIT

    Sumber: Walt Alan Stoy, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    3/63

    DEFINISI LUKA

    Luka adalah hilang atau rusaknya sebagian

    jaringan tubuh yang disebabkan oleh trauma

    benda tajam atau tumpul, perubahan suhu, zat

    kimia, ledakan, sengatan listrik atau gigitan

    hewan.

    (R. Sjamsu Hidayat)

    Luka adalah terganggunya (disruption) integritas

    normal dari kulit dan jaringan di bawahnya yangterjadi secara tiba-tiba atau disengaja, tertutup

    atau terbuka, bersih atau terkontaminasi,

    superficial atau dalam.(Koiner dan Taylan)

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    4/63

    KLASIFIKASI LUKALuka terbuka :

    Cedera jaringan dengan

    kerusakan/terputusnya jaringankulit.

    Luka tertutup :Cedera jaringan tidak disertaidengan kerusakan jaringan kulit.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    5/63

    LUKA TERBUKA

    Luka lecet Luka sayat / iris Luka robek Luka tusuk / luka tembak Luka sobek (avulsi) Luka amputir (amputasi) Luka gigitan & sengatan

    Luka bakar

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    6/63

    Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

    Gambar : Cedera jaringan lunak

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    7/63

    PENGKAJIAN

    Pengkajian Primer :

    Identifikasi ABC.

    Airway : Pemeriksaan terhadap kepatenan jalan nafas .

    Breathing : Pemeriksaan terhadap pernapasan..

    Cirkulasi : Pengkajian ditujukan untuk menentukan ada

    tidaknya denyut jantung dan atau syok.

    Disability : Neurologis /Tingkat kesadaran (GCS, APVU)

    Exposure : Cegah hipotermi, pentahankan privacy

    pasien.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    8/63

    PENGKAJIAN SEKUNDERTERFOKUS

    Status lokalis : pemeriksaandilakukan secara seksama danteliti mengenai luka :Status luka

    Lokasi Luka

    Luas luka

    Stadium Luka

    Dasar Luka

    Kondisi kulit sekitar lukaTepi luka

    Exudate

    Infeksi

    Nyeri

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    9/63

    Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

    Gambar : Luka Terbuka

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    10/63

    PERAWATAN LUKATERBUKA

    Pastikan daerah luka terlihat. Bersihkan daerah sekitar luka.

    Kontrol perdarahan bila ada.

    Lakukan penatalaksanaan syok pada luka

    yang parah.

    Cegah kontaminasi lanjut.

    Beri penutup luka & balut bila perlu.

    Baringkan penderita bila kehilangan banyakdarah dan lukanya cukup parah.

    Tenangkan penderita.

    Rujuk ke fasilitas kesehatan.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    11/63

    PERAWATAN LUKA

    Teknik showering (irigasi). Gunakan Cairan normal saline / NaCl 0,9%

    Tidak tosik terhadap jaringan

    Tidak menghambat proses penyembuhan

    Tidak menyebabkan alergi

    Teknik debridement

    Membantu proses penyembuhan luka menghilangkan jaringan nekrotik

    Teknik yang digunakan surgical debridement

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    12/63

    PRINSIP PENUTUPAN & PEMBALUTAN LUKA

    Menutup seluruh permukaan luka.

    Upayakan permukaan luka sebersih mungkin sebelum

    menutup luka, kecuali bila luka disertai perdarahan yang

    masih mengalir

    Pemasangannya harus memenuhi prinsip aseptik

    Jangan dipasang pembalut sebelum perdarahan terhenti,

    kecuali pembalutan penekanan.

    Balutan tidak terlalu kencang/longgar & jangan biarkan

    ujung sisa terurai.

    Jangan menutup ujung jari. Bagian itu bisa jadi petunjuk. Bila luka kecil upayakan untuk memperluas daerah

    pembalutan

    Untuk anggota gerak balut dari distal ke proksimal

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    13/63

    GOALS OF WOUND CARE

    Facilitate hemostasis

    Decrease tissue lossPromote wound healing

    Minimize scar formation

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    14/63

    LUKA TUSUK

    Luka tusuk merupakan bagian dari trauma

    tajam yang masuk ke dalam jaringan tubuh

    dengan luka sayatan pada kulit.

    Berat ringannya luka tusuktergantung faktor yaitu :

    Lokasi anatomi injuryKekuatan tusukan

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    15/63

    LUKA TUSUK

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    16/63

    MEKANISME CEDERA

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    17/63

    PENANGANAN LUKATUSUK

    Bila tusukan mengenai organ vitalseperti; paru, jantung, pembuluh darah

    besar, usus, ginjal :

    Benda tajam jangan dicabut.

    Beda antiseptik di sekitar luka lalu tutup dengankasa, selanjutnya fiksasi dengan plester supaya

    tidak bergerak/ tetap pada posisinya.

    Bawa ke UGD rumah sakit yang baik dan

    terdekat untuk perawatan/pengobatan lebih

    lanjut. Bawa dengan hati-hati dan tidak menambah

    beban penderitaan korban.

    Pastikan denyut jantung korban baik.

    Pertahankan jangan sampai pingsan.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    18/63

    Gambar : Luka tusuk karena stang sepeda di quadran kanan atas

    Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    19/63

    Penatalaksanaan

    Amankan benda tertancap untuk cegah

    pergerakan Singkirkan pakaian sekitar luka

    Kontrol perdarahan, balut tekan sekitar luka

    tusuk.

    Gunakan balut besar u/ stabilkan benda

    J an gan cabu t ben da yan g t er t a n cap

    LukaLuka tusuktusuk dengandengan bendabenda

    tertancaptertancap

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    20/63

    LUKA USUS KELUAR

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    21/63

    PENATALAKSANAAN

    Bersihan luka degan cairan normo salin.

    Tutup dengan kasa lembab.

    Lapisi dengan plastik bersih atau aluminium foil

    (mempertahankan kelembaban) J a n ga n mem asu k k a n u su s ya n g k el u a r .

    Monitoring tanda vital secara berkala.

    Monitoriing tanda-tanda shock hipovolemik.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    22/63

    KOMLIKASI

    LUKA TUSUK DI THORAK

    Hematothorax

    PnemothoraxOpen Pnemothorak

    Tension Pnemothorax

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    23/63

    LUKA TEMBAK

    Keparahan luka tembak

    ditentukan faktor: Kerusakan pada jaringan yang

    disebabkan oleh interaksi mekanik

    antara peluru dan lapisan otot/jaringan.

    Pengaruh rongga sementara yang

    diakibatkan oleh peluru

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    24/63

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    25/63

    LUKATEMBAK

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    26/63

    PRINSIP DASAR PENANGANAN LUKA

    TEMBAK.

    Cari sumber perdarahan.

    Tekan langsung, gunakan pembalut.

    Jika pembalut dibasahi darah ,

    tambahkan lagi di atasnya.

    Jika luka hanya kecil dan

    perdarahannya sedikit, bersihkan

    dengan alkohol 70% atau betadhin.Jika terjadi shock berikan infus Na Cl

    0,9%

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    27/63

    INFEKSI DAN PENCEGAHANNYA:

    Jangan sekali kali menyentuh luka

    dengan tangan atau alat yang kotor.

    Jangan mencuci luka dengan air yangtidak steril.

    Bersihkan luka dengan bahan

    antiseptik.

    Tutup luka dengan kassa steril.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    28/63

    TerjadiTerjadi akibatakibatrusaknyarusaknya dindingdinding pembuluhpembuluhdarahdarah yangyang dapatdapatdisebabkandisebabkanoleholeh rudaruda paksapaksa( trauma )( trauma ) atauatau penyakitpenyakit..

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    29/63

    1. Perdarahan Nadi ( Arteri ) Berasala dari pembuluh Nadi Keluarnya memancar seirama denyut nadi Berwarna merah terang

    2. Perdarahan Balik ( Vena ) Darah keluar mengalir Berwarna merah gelap

    3. Perdarahan Rambut ( kapiler ) Darah keluar merembes Berwarna merah gelap

    KLASIFIKASI SUMBER PERDARAHAN

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    30/63

    Perdarahan yang tampak / terlihat jelaskeluar dari luka terbuka.

    Biasanya tak terlihat dan kulit tampak rusak,

    kadang-kadang terlihat dibawah permukaan kulitberupa memar.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    31/63

    Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

    Gambar : Perdarahan arteri , vena dan kapiler

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    32/63

    A.Perlindungan terhadap Infeksipada penangan perdarahan : Gunakan APD Gunakan alat yang bersih / steril.

    Buang bahan yang telah ternoda.

    B.Mengendalikan Perdarahan Luar : Tekan Langsung ( 5 15 menit ) Elevasi ( dilakukan bersamaan tekan langsung )

    Tekan pada titik sumber perdarahan. Cara lain yaitu imobilisasi dengan / tanpa bidai/ Torniket.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    33/63

    1.Pada perdarahan besar : Tutup langsung luka

    Pertahankan dan tekan cukup kuat.

    Hacting situasi bila perlu.

    Rawat luka setelah perdarahan terkendali.

    2. Pada Perdarahan ringan atauterkendali Gunakan tekanan langsung dengan penutup

    luka

    Tekan sampai perdarahan terkendali Jangan melepas penutup luka balutan pertama.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    34/63

    Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

    Gambar : Balut tekan untuk menghentikan perdarahan

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    35/63

    3. Perdarahan dalam / curiga adaperdarahan dalam : Baringkan & Istirahatkan penderita

    Buka jalan nafas & peertahankan

    Perawatan Syok jika ada Periksa berkala pernapasan & denyut

    nadi

    Jangan beri makan & minum

    Rawat cedera lain Beri O2 & Rujuk

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    36/63

    LUKA AMPUTASI

    Trauma amputasi adalah hilangnya

    bagian tubuh biasanya jari, jari kaki,

    lengan, atau kaki yang terjadi sebagai

    hasil dari kecelakaan atau trauma.

    Amputasi ekstremitas > 65% dari

    traumatik amputasi

    Kebanyakan antara usia 15 dansebagian besar korban 80% adalah laki-

    laki.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    37/63

    AMPUTASI

    Dapat parsial atau total

    Life over limb

    Luka tajam lebih baikprognosanya untuk

    disambung kembali

    dibandingkan trauma

    avulsiPikirkan kemungkinan

    replantasi

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    38/63

    AMPUTASI

    Amputasi lebih ke proksimal akan

    mengancam jiwa karena perdarahan

    Pada umumnya perdarahan akan

    berhenti dengan penekanan pada ujung

    stump (puntung)

    Bila perdarahan masif tidak terkontrol

    dengan balut tekan dapat dipilihpemasangan tornikuet

    Tornikuet dapat dilakukan sedistal

    mungkin

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    39/63

    AMPUTASI (LANJUTAN...)

    Usahakan menemukan bagian amputee danbawa serta

    Bagian ini bila mungkin disambung kembali

    atau menjadi bagian untuk graft

    Reimplantasi dapat dilakukan pada kondisi

    luka tertentu dan fasilitas tertentu

    Cara membawa amputee : bagian amputee

    masukan dalam kantong plastik yang bersih

    dan kering kemudian masukan dalam tempat

    yang lebih besar yang diisi es batu dan air

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    40/63

    TOURNIQUET

    Sebagai alternatif terakhir untuk mengontrolperdarahan ketika semua cara gagal. Karenatourniquet dapat menghentikan seluruhaliran darah pada anggota gerak, gunakan

    tourniquet hanya pada ujung dari sebuahanggota gerak yang sudah hancur atausudah teramputasi (terpotong).

    Dapat menyebabkan kerusakan yang menetappada saraf, otot dan pembuluh darah dan

    mungkin berakibat hilangnya fungsi darianggota gerak tersebut.

    Selalu coba dulu dengan tekanan langsung.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    41/63

    Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

    Gambar : Tarumatik Amputasi pada jari

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    42/63

    Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

    Gambar : Tehnik pemasangan tourniquet

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    43/63

    LUKA GIGITAN ULAR BERBISA

    Ciri-ciri ular secara khusus

    Bentuk kepala segi tiga

    Dua gigi taring besar dirahangatas

    Dua luka gigitan utama akibat

    gigi taring

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    44/63

    CIRI GIGITAAN ULAR & PERAWATAN

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    45/63

    GIGITAN ULAR DI TANGAN

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    46/63

    PENANGANAN LUKAGIGITAN ULAR

    Pastikan luka gigitan ular.

    Cegah penyebaran bisa ular.

    Hindari tindakan pengisapanracun dari korban (luka

    gigitan) melalui mulut.

    Lakukan pengikatan. Segera kirim ke pelayanan

    kesehatan

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    47/63

    ANTI TOKSIN

    Efektif dalam 12 jam Kebutuhan anak lebih banyak dibanding orang

    dewasa

    Uji sensitifitas harus dilakukan sebelum pemberian

    Pemberian IV dengan diencerkan 500-1000 ml normo

    salin dengan kecepatan meningkat setiap 10menit Dosis total harus diinfus selama 4-5 jam pertama

    setelah keracunan

    Terapi profolaksis : ATS, TT, AB spektrum luas

    Dosis tergantung dari tipe ular dan keparahan gigitan Dosis awal diulang sampai gejala menurun

    Daerah yang terkena diukur setiap 30 - 60 menit

    selama 24 jam

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    48/63

    LUKA TERTUTUP

    Memar

    Hematoma

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    49/63

    Jaringan di bawah kulit mengalami

    kerusakan Kulit utuh.

    Hati-hati resiko cedera tersembunyi

    pada organ daerah kepala, dada, perut

    dan pelvis

    LUKA TERTUTUP

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    50/63

    Sumber: Walt Alan Stoy dkk, EMT-Basic Textbook, 2 nd ed, Mosby, 2005

    Gambar : Trauma tumpul di daerah abdomen

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    51/63

    HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN PADA

    LUKA TERTUTUP :

    Hati-hati kemungkinan penyakit menular

    Memar besar berikan kompres dingin

    Perubahan warna kulit luas perdarahan luas.

    Memar sekepalan tangan hilang darag 10 %

    Memar besar di kepala dada dan perut peardarahandi dalam.

    Memar di atas anggota gerak kemungkinan fraktur

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    52/63

    PERAWATAN LUKATERTUTUP Pastikan daerah cedera terlihat.

    Perawatan luka tertutup dilakukan seperti halnya

    perdarahan dalam.

    Khusus untuk memar dapat dilakukan : R = r est

    I = i ce p a ck

    C = com p r essed

    E = el eva t i on

    Tenangkan penderita.

    Rujuk ke fasilitas kesehatan

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    53/63

    LUKA BAKAR

    Luka pada kulit dan jaringan dibawahnya

    diakibatkan oleh kontak dengan sumber

    panas atau suhu yang terlali ekstrim.

    Penyebab : Panas.

    Zat kimia

    Sengatan listrik. Ledakan

    Radiasi.

    Sengatan dingin (Frostbite)

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    54/63

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    55/63

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    56/63

    KATEGORI LUKABAKAR

    Derajat I Mengenai lapisan epidermis

    Eritema

    Udema dan nyeri

    sembuh 2-7 hari

    Derajat II A (dangkal)

    Mengenai lapisan dermis

    Bullae udema dan nyeri hebat

    Sembuh tanpa skingraft

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    57/63

    LANJUTANDerajat IIB (dalam)

    Mengenai lapisan dermis Bullae

    Edema dan nyeri hebat

    Sembuh dengan skin graft

    Derajat III

    - Mengenai seluruh lapisan kulit

    - Kadang jaringan bawah kulit sampai tulang

    - Lesi pusat kecoklatan, permukaan lebih rendah dari

    kulit sekitar.- Tidak ada nyeri.

    - Perlu operasi penambahan kulit.

    - Sembuh 3 bulan

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    58/63

    PERSENTASE LUAS LUKA BAKAR

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    59/63

    PERAWATAN LUKA

    Perawatan luka bakar Cuci luka dengan cairan yang menandung

    desinfektan (cairan yang menandung desinfektan: NaCl = 1 : 100) kemudian dicuci ulang denganNaCl 0,9% agar tidak tersisa residu antiseptik

    Biarkan bullae (lepuh) utuh (jangan dipecahkecuali terdapat pada daerah sendi yang dapatmengganggu gerakan)

    Pengendalian infeksi :

    Pencucian luka. Pembalutan. Tehnik aseptik. Pemberian salep luka bakar.

    Pembalutan serta pemberian tetanus toxoid danATS.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    60/63

    KOMPLIKASI SPESIFIK ADANYA

    LUKA

    Hemorrhage (Perdarahan)Meningkaynya nadi, meningkatnya pernafasan,Menurunnya tekanan darah, lemah, pasienmengeluh kehausan.

    Infeksiluka memerah, bengkak, nyeri, jaringan sekitarmengeras, leukosit meningkat.

    Dehiscene(tepi sulit/tidak dapat menyatu)

    Eviceration(menonjolnya organ-organ tubuh bagian dalamke arah luar melalui incisi)

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    61/63

    MASALAH KEPERAWATAN

    PRIORITAS : Masalah Air way, Breathing,

    Cirkulasi.

    Gangguan integritas kulit berhubungan dengancedera / trauma.

    Risiko tinggi terhadap infeksi berhubungan

    dengan gangguan integritas kulit.

    Nyeri akut berhubungan dengan

    trauma/diskontinuitas jaringan.

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    62/63

    Referensi

    Walt Alan Stoy, Thomas E. Plat, Debra A Lejeune,

    EMT-Basic Textbook.Missouri : Mosby Jems. 2005

    American College of Surgeons Committe On Trauma,

    ATLS, 2000

    Sheehys,Emergency Nursing, Emergency Nursing

    Association, 2005

    ENA, Trauma Nursing Core Course, 2012

    Modul Emergency Nursing Basic Level, Emergency

    Nursing Intermediate Level , HIPGABI. 2012

  • 7/25/2019 Askep Kegawatdaruratan Luka [Compatibility Mode]

    63/63