Transcript
Page 1: Patogenesis terjadinya amenore

Patogenesis terjadinya amenore

Amenorea ialah keadaan tidak adanya haid untuk sedikitnya 3 bulan berturut-turut. Lazim diadakan pembagian antara amenorea primer dan amenorea sekunder. Kita berbicara tentang amenorea primer apabila seorang wanita berumur 18 tahun ke atas tidak pernah mendapat haid, sedang pada amenorea sekunder penderita pernah mendapat haid, tetapi kemudian tidak dapat lagi (Wiknjosastro, 2008)

Amenore dan infertilitas disebabkan supresi aksis pituitari-ovarium karena glukokortikoid yang berlebih, peningkatan kadar androgen dan prolaktin dan sekresi abnormal GnRH (Gonadotropin Releasing Hormon).

Top Related