from lab to the world - drn.go.id drn 2016 (solo)/sidang komisi b/dr. nurul... · proposal riset 3....

66
HILIRISASI HASIL LITBANG LIPI MENUJU INDUSTRI BERDAYA SAING TINGGI: PELUANG DAN TANTANGAN Dr.Nurul Taufiqu Rochman, M. Eng, PhD. Pusat Inovasi LIPI FROM LAB TO THE WORLD

Upload: lamduong

Post on 28-Mar-2019

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

HILIRISASI HASIL LITBANG LIPI MENUJU

INDUSTRI BERDAYA SAING TINGGI: PELUANG

DAN TANTANGAN • Dr.Nurul Taufiqu Rochman, M. Eng, PhD.

• Pusat Inovasi LIPI

FROM LAB TO THE WORLD

Bench Marking: TSP dan TTP LIPI

Riset, Inovasi dan

Komersialisasi

Peranan Inkubator Bisnis (Pusat Inovasi) dalam

akselerasi Alih Teknologi

HILIRISASI Hasil Litbang:

Membangun Start Up Company (Tenan/ Industri Pemula) di

LIPI

RESEARCH, INNOVATION AND COMERCIALIZATION

Proses Inovasi berbasis Riset yang Panjang

Ilmu dasar di

Bangku Kuliah

Riset di Lab

Pendafataran Invensi dan

pembentukan tenan

Industri berbasis teknologi Publikasi dan Marketing

Make A Business?

Make A

Business?

Mekasisme transfer teknologi?

Three stages of Technology

Transfer

ALIH TEKNOLOGI

Industri/

Komersialisasi

Hasil Riset

PROSES

BSN

Paten, Contoh Produk

Formulasi

GELAP

GULITA..

MISSION..Center For Innovation

Results

R&D

LIPI

R&D

Center

Disemin

ation

Camercia

lization

Start

Up

TO BRING THE RESEARCH RESULTS FROM

LAB TO THE WORLD

IP

Manage

ment

Incub

ator

Tenant

PUSINOVPusat Alih Teknologi Nasional

VISI Menjadi Pusat Alih Teknologi Nasional Berkelas Dunia 1. Mengelola kekayaan intelektual hasil penelitian lembaga penelitian dan

pengembangan di lingkungan LIPI

2. Mengelola dan melakukan alih teknologi hasil penelitian dan

pengembangan kepada industri dan masyarakat luas

3. Melakukan kajian strategis dan penelitian di bidang kekayaan intelektual

dan alih teknologi

4. Menbangun Jejaring antar stakeholder sebagai upaya menjadi pusat

informasi transfer teknologi nasional

MISI

Lembaga

Litbang Industri

Masyarakat

LIPI menjadi

Penghasil Industri

Pemula dan Lisensi

Teknologi Terbesar

2019:>50 Perusahaan

LIPI menjadi pusat

diseminasi teknologi

hasil litbang

2019: >100 Teknologi

STP (Science

and Technology

Park ) LIPI sbg

Model Nasional

2019: Gedung

STP

PUSAT INOVASI Pusat Alih Teknologi

Nasional 2019

LIPI Pendaftar Paten

Terbesar di

Indonesia

2019: >650 paten

STP LIPI CIBINONG 2015 MENJADI MODEL

STP NASIONAL

Akselerasi alih

teknologi hasil-hasil

riset LIPI

From Lab to the World

Menuju CSC-BG sbg Model

STP Nasional

2019 Pusat Diseminasi IPTEK

dan Alih Teknologi

Model STP Nasional

Program

Infrastruktur

2014 Pusat RnD

Infra RnD

SDM Tangguh

Hasil RnD Mendunia

Networking

Pusat Dana

Intermediasi

Program Alih Teknologi

Kesiapan hasil Litbang ?

Waktu dan usaha

Has

il c

ap

aia

n

Strategic Choice

Akselerasi Alih Teknologi

Penguatan Infra/ fasilitas

Penguatan Tata Kelola CSC-BG

Scitainment/ Edutainment

Menuju Model STP Nasional

Waktu

Cap

aia

n

Akselerasi Alih

Teknologi

20 Tekno

LIPI

6 Start up 2 Lisensi

Penguatan Infra 3 Paket

Lab

1 Master

plan

1 Paket

Pilot

Tata Kelola STP 4 Kajian Kerjasama

Pemda

Kerja

STP

Scitainment 1 Wahana 1 Wahana 1 Studio

2015

2016

CSC-BG LIPI menjadi

Model STP Nasional

KETERANGAN

A : BANGUNAN EKSISTING PUSINOV & GED. WORKSHOP

B : PILOT PLAN (2 LT - 1 SEMI BASEMENT) / 6000 m2

C : CONVENTION & EXHIBITION HALL ( 2 LT. – 1 SEMIBASEMENT) / 8000 m2

D : COMMUNITY CENTER (2 LT. 1 SEMIBASEMENT) / 2000 m2

E : TENANT STP – 6 UNIT / @ 5000 m2 (2 LANTAI)

A

B

C

D

E

E

E

E

E

E

RUANG TENANT LUAS : 24 M2

JUMLAH : 20 ruang

SEWA : Rp. 240.000/bln

FASILITAS : meja kursi, AC, Wifi

2013 2015

Fasilitas Inkubator Bisnis Teknologi LIPI

RUANG RAPAT TENANT

(2 RUANGAN) 2013

2015

Fasilitas Inkubator Bisnis Teknologi LIPI

RENCANA KEGIATAN “AKSELERASI DIFUSI HASIL IPTEK BERBASIS INOVASI LIPI KEPADA

STAKEHOLDERS (INDUSTRI, PEMERINTAH, MASYARAKAT)” Bidang Inkubasi dan Alih Teknologi :

Alih Teknologi :

1. Promosi Inovasi

Teknologi

2. Valuasi HKI

3. Ekspose Teknologi dan

Temu Bisnis

4. Penguatan Jejaring Alih

Teknologi

5. Forum Alih Teknologi

6. Pengelolaan Lisensi

Teknologi

7. Seminar & Pelatihan

Teknopreunership

8. Kajian Pengembangan

Aih Teknologi

Inkubasi Teknologi :

1. Seleksi & identifikasi

teknologi

2. Valuasi HKI

3. Pendampingan Kegiatan

Pra Inkubasi

4. Pendampingan Kegiatan

Inkubasi

5. Penciptaan Start-Up

Company

6. Pendampingan Tenant

7. Forum Komunikasi

Inkubator

8. Teknologi Kreatif Award

Kriteria Kegiatan Unggulan CSC-BG LIPI 2015

Hasil litbang/ kegiatan yang dapat segera diaplikasikan langsung/

bukan penelitian awal sehingga dalam waktu kurang dari 1 tahun

dapat di-delivery kepada masyarakat/ mitra industri

Hasil litbang/ kegiatan harus memiliki dampak yang signifikan

terhadap ekonomi/ sosial masyarakat

Teknologi yang diajukan memiliki level kesiapan komersialisasi

(CRL: Commercialization readiness level)

Melibatkan PEMDA, masyarakat setempat/ mitra industri

Rasionalitas anggaran

COMMERSIALIZATION READINESS LEVEL

Commersialization Readiness Level

1. Idea

2. Proposal Riset

3. Hasil Riset Antara

4. Publikasi Ilmiah

5. Hasil Riset Skala Lab

6. Paten

7. Contoh Produk Sesuai Spek Komersial

8. Tenant/Ada Mitra Yang Siap Mengkomersialisasikan

9. Captive Market/Ada Mitra Pembeli

10. Lisensi

Pusat Inovasi @ 2014

Berbasis bukti-bukti

dan dokumen

pendukung

COMMERSIALIZATION READINESS LEVEL

Cibinong Science Center sbg Model STP Nasional 2015 Show case Teknologi:

Maket Radar (P2 ET) Media Tanam (P2 Biomaterial) Pemantau cuaca (P2 I) Pengolahan air (P2 L & P2K) Produk Kesehatan selulit (P2K) Beton ringan (P2 Biomaterial) Pengalengan dan Abon lele (UPT BPPTK) Budi daya ikan (P2 L) E-Perpustakaan LIPI Sistem pengolahan sampah

46 km from Jakarta Area : 189 Ha (1964) Pusat Inovasi

Paket2 Teknologi: Mikroba Aquakultur Tumbuhan Langkahj Koleksi Plasma nutfah Blok Rem Kereta api Produk kesehatan tekanan darah Sexing sapi unggul Pilot plan jati platinum Starter pupuk Pakan Sapi Jamur pangan Training dan workshop:

Pelatihan granul pupuk Teknopreneur Pelatihan Valuasi ATB Pengalengan

20 paket teknologi

LIPI siap alih

teknologi ke TP-TP

Nasional

STP Cibinong

menjadi Pusat

STP Nasional

2016-2019

STP

Cibinong

TP 1: Pupuk LIPI

Padi Gogo

Air minum

TP 2: Pengalengan

Energi angin

Pupuk LIPI

Jati LIPI

TP 3: Solar Panel

Air Minum

Budi daya

ikan

TP 4: Pupuk LIPI

Padi Gogo

Air minum

TP 5: Pengalengan

Energi angin

Pupuk LIPI

Jati LIPI

TP 6: Solar Panel

Air Minum

Budi daya

ikan

TP 7: Pupuk LIPI

Padi Gogo

Air minum

TP 8: Pengalengan

Energi angin

Pupuk LIPI

Jati LIPI

TP 9: Solar Panel

Air Minum

Budi daya

ikan

Pembina TP-TP

Nasional

Paket2 Teknologi

utk TP2 di

Indonesia

Diseminasi

Teknologi LIPI ke

TP2 melalui

training2 dan

kerjasama riset

Sbg Hub Teknologi

LIPI ke TP2

Nasional

Science Park di

Cibinong, Jabar

(35M)

Techno Park di

Tasikmalaya,

Jabar (5M)

Techno Park di

Mataram, NTB (5M)

Techno Park di

Tual, Maluku (5M)

Techno Park di

Ternate, Maluku Utara

(5M)

Techno Park di

Samosir, Sumut

(5M) Techno Park di

Enrekang, Sulsel

(5M)

Techno Park di

Banyumulek, NTB

(5M)

Total Anggaran Th 2015

Rp. 70 Milyar

Pembangunan Science Park dan Techno Park LIPI

RPJMN 2015-2019

Penjajakan Kerjasama dgn Pemda

• Kab Bogor

• Kota Bogor

• Prov Babel

• Kab Belitung

• Kab Sikka

• Kota Pekalongan

• Kota Solo

• Kab Kampar

• Kab Bengkulu

• Prov Riau

• Prov Jatim

• Kab Tabanan Bali

• Prov NTB

• Prov Lampung

Penjajakan lainnya

• Pesantren Tebu Ireng Jombang

• Pesantren Siddiqiyah Jombang

• Pesantren Garut

• Balitbang Jabar

• Balitbang Jateng

• PT Pindad

• NGO: Red Cross USA

DAMPAK

PROGRAM STP

Road Map Pengembangan STP LIPI 2015-2019 - Kegiatan

KEGIATAN PUSAT INOVASI LIPI TH. 2016

2015 • Pengembangan start-

up/perusahaan pemula berbasis teknologi

• Akselerasi diseminasi dan alih teknologi

• Peningkatan kapasitas adopsi inovasi oleh masyarakat/UKM/Industri

• Pelaksanaan kajian kebijakan pengembangan Cibinong STP

• Penguatan infrastruktur produktif kawasan Cibinong STP

2016 • Pengembangan start-

up/perusahaan pemula berbasis teknologi

• Akselerasi diseminasi dan alih teknologi

• Peningkatan kapasitas adopsi inovasi oleh masyarakat/UKM/Industri

• Pelaksanaan kajian kebijakan pengembangan Cibinong STP

• Penguatan infrastruktur produktif kawasan Cibinong STP

2017 • Pengembangan start-

up/perusahaan pemula berbasis teknologi

• Akselerasi diseminasi dan alih teknologi

• Peningkatan kapasitas adopsi inovasi oleh masyarakat/UKM/Industri

• Pelaksanaan kajian kebijakan pengembangan Cibinong STP

• Penguatan infrastruktur produktif kawasan Cibinong STP

• Penguatan status dan pengelolaan kelembagaan Cibinong STP

2018 • Pengembangan start-

up/perusahaan pemula berbasis teknologi

• Akselerasi diseminasi dan alih teknologi

• Peningkatan kapasitas adopsi inovasi oleh masyarakat/UKM/Industri

• Pelaksanaan kajian kebijakan pengembangan Cibinong STP

• Penguatan infrastruktur produktif kawasan Cibinong STP

• Penetapan status dan pengelolaan kelembagaan Cibinong STP

• Fasilitasi forum inovasi dan investasi

2019 • Pengembangan start-

up/perusahaan pemula berbasis teknologi

• Akselerasi diseminasi dan alih teknologi

• Peningkatan kapasitas adopsi inovasi oleh masyarakat/UKM/Industri

• Pelaksanaan kajian kebijakan pengembangan Cibinong STP

• Penguatan infrastruktur produktif kawasan Cibinong STP

• Pengelolaan kelembagaan Cibinong STP secara profesional

• Fasilitasi forum inovasi dan investasi

Road Map Pengembangan STP LIPI 2015-2019 - Target

KEGIATAN PUSAT INOVASI LIPI TH. 2016

2015

• 7 start-up

• 3 lisensi

• 23 produk termanfaatkan

• 150 SDM terlatih

• 1 policy brief

• 1 paket peningkatan infrastruktur, 1 paket perencanaan pilot plant

2016

• 7 start-up

• 28 lapangan pekerjaan tercipta

• 5 lisensi

• 23 produk termanfaatkan

• 150 SDM terlatih

• 1 policy brief

• 1 paket gedung pilot plant

2017

• 7 start-up

• 28 lapangan pekerjaan tercipta

• 5 lisensi

• 33 produk termanfaatkan

• 160 SDM terlatih

• 1 policy brief

• 1 paket gedung pilot plant, 1 paket gedung riset dan kantor tenant industri, convention and exhibition

• Kelembagaan Cibinong STP diperkuat

2018

• 9 start-up

• 36 lapangan pekerjaan tercipta

• 10 tenant industry

• 5 lisensi

• 33 produk termanfaatkan

• 160 SDM terlatih

• 1 policy brief • 1 paket gedung pilot

plant, 1 paket gedung riset dan kantor tenant industri, 1 paket gedung networking center, 1 paket gedung innovation guess house

• Kelembagaan Cibinong STP ditetapkan

• Paket investasi ke Cibinong STP

2019

• 10 start-up

• 40 lapangan pekerjaan tercipta

• 20 tenant industry

• 5 lisensi

• 33 produk termanfaatkan

• 180 SDM terlatih

• 1 policy brief

• 1 paket gedung riset dan kantor tenant industry

• Pengelolaan Cibinong STP professional

• Paket investasi ke Cibinong STP

Pengembangan STP-Inkubator Teknologi LIPI

A. Pengembangan Produk Prototipe dan Alih Teknologi LIPI Melalui Penciptaan

Perusahaan Pemula dan/atau Lisensi • Jamur Pangan

• Perekat Kayu Lateks

• Starter POH

• Monascus

• Bibit Kultur Jaringan

• Instalasi Pengolah Air Gambut

• Latching Relay

• Antiselulit

• Beton Ringan

• Mikroba Pengolah Air Limbah

• Smart Monitoring System berbasis IOT

• Yogurt Talas Sinbiotik • Magnet Permanent

KEGIATAN PUSAT INOVASI LIPI TH. 2016

Pengembangan STP-Inkubator Teknologi LIPI

B. Pemanfaatan Teknologi/Produk Untuk Masyarakat

• Mocaf

• Bibit Tumbuhan Langka

• Pakan Sapi Silase

• Bibit Buah Lokal

• Bibit Unggul Sapi

• Budidaya Perikanan Darat

• Pelengkungan Kayu

• Laser Untuk Pengrajin Kayu

• Pupuk Organik Granul

• Enzim Biokontrol

• Abon Ikan • Pakan Fungsional

KEGIATAN PUSAT INOVASI LIPI TH. 2016

Penciptaan dan Pendampingan Perusahaan Pemula Berbasis Teknologi (PPBT)

NO PERUSAHAAN TEKNOLOGI/PRODUK

1 PT. Tritunggal Prakarsa Global Konverter kit BBM-BBG

2 PT. Nusantara Pangan Merdeka Mocaf out-wall

3 PT. Nanotech Inovasi Indonesia Pigment Pewarna Cat

4 PT. Media Parasia Sehat Ekstrak angkak out-wall 5 Japan Sorghum, Co.Ltd Benih sorghum 6 PT. Panen Energi Indonesia Bio-energi sorghum 7 CV. Multi Guna Teknologi Spray coating

8 CV. Microlife Technology Astaxantin out-wall 9 CV. Rumah Usaha Bersama Ekstrak bahan alam

10 CV. Media Sarana Usaha Nanosilver 11 PT. Labo Chemi Indonesia RSBE dan bio-pellet 12 PT. DNR International Pasir Silika dan Zirkon 13 PT. Bolmong Cantika Jaya Tembaga

14 CV. Maranti Pengemasan makanan tradisional

15 PT. Awina Sinergi Indonesia Turbin Angin Awing Sistem Hybrid 16 CV. Fisika Laboratoria Alat laboratorium 17 PT. Moelia Graha Estetika Media tanam vertical 18 CV. Bahtera Perkasa Pengolahan Sampah Terpadu 19 PD. Dramaga Pengolahan ekstrak Sari pala 20 PT. Healthy Foody Indonesia Bahan pangan fungsional Frutaday

2016

2013

sd 2015

Target PPBT tercipta di 2016

sebanyak 7 perusahaan.

Saat ini sedang diproses : 2-4 PPBT.

KEGIATAN PUSAT INOVASI LIPI TH. 2016

Penguatan Promosi, Ekspose dan Alih Teknologi LIPI

A. Pameran Iptek Bekerjasama Dengan PCTA Pameran dilaksanakan

di Sasana Kriya, Taman

Mini Indonesia Indah

(TMII) pada 19-21 Maret

2016, bersama BKHH, P2

Elektronika dan

Telekomunikasi, P2

Bioteknologi, P2

Biomaterial, P2 Kimia,

UPT. BPI, Kebun Raya

Bogor & Cibodas.

KEGIATAN PUSAT INOVASI LIPI TH. 2016

Penguatan Promosi, Ekspose dan Alih Teknologi LIPI

B. Penciptaan dan Pengelolaan Lisensi Teknologi

Target lisensi teknologi

yang tercipta dan

terkelola di 2016

sebanyak 5 buah.

Lisensi teknologi yang

sedang dikelola :

1.Alat Produksi Nano

Beras - PT. Gizi Indonesia.

2.Pupuk Pembenah

Tanah - PT. Ostindo.

3.Bunga Lipstik - Koperasi

Nabati Lestari.

Perjanjian lisensi dengan

Koperasi Nabati Lestari untuk

:

1.Bunga Hoya Kusnoto

2.Bunga Mahligai

Penjajagan lisensi :

1.Bunga Hoya - PT. Kania.

2.Media Tanam Vertikal - PT.

Mulia Graha Estetika.

3.Alat Pemantau Infus Jarak

Jauh.

4.Koloid Nano Silver - CV.

Media Sarana Usaha.

5.Nano Pigmen – PT Langgar

Nanotek Indonesia

KEGIATAN PUSAT INOVASI LIPI TH. 2016

Make A

Business?

Make A

Business?

PENGEMBANGAN TENAN/ START UP COMPANY

STAGE I

INVENTOR TEKNOLOGI

POTENSI PASARSEED

MONEY 1 PRODUK SAMPEL

TEKNOPRENEUR

SISTEM & MANAJEMEN BISNIS

SEED MONEY 2 PRODUK

PASAR CAPTIVE

PUSAT INOVASI MITRA PUSAT INOVASI

STRATEGIC PATNER

OUTPUT

Contoh Produk yg telah teruji di Pasar

Market Captive

Bisnis Berjalan

Bisnis Plan

PENGEMBANGAN TENAN/ START UP COMPANY

STAGE II

TENAN/ START UP ANGLE INVESTOR

OUTPUT

Ada tempat produksi

Bisnis sudah tumbuh

Captive Market 10 % dari Target Bisnis

Bediri PT yg sempurna

Inventor, Teknopreneur, Produk, Sistem,

Manajemen Bisnis, Captive Market Teknopreneur, Networking, Seed Money

(0,5 ~ 2 M)

ANGLE

INVESTOR

ANGLE INVESTOR

PENGEMBANGAN TENAN/ START UP COMPANY

STAGE III

Perusahaan Ventur Capitalist

OUTPUT

Mass Pro/ Pabrik Besar

Bisnis ekspansi

IPO

Inventor, Teknopreneur, Produk, Sistem,

Manajemen Bisnis, Networking, Captive

Market 10 %

Dana Investasi

(10 M ~ 1 T)

PKS

Lisensi

Model Alih Teknologi LIPI via non Inkubasi I

Satker LIPI

Hasil Litbang

Paten

Peneliti LIPI

Teknopreneur

USER

Industri Produksi &

Pengguna

Investor

User/ Industri Pengguna

Lisensi Radar LIPI

oleh PT INTI

Licensing fee: US $ 0,2 million

PKS

Lisensi

Model Alih Teknologi LIPI via non Inkubasi II

Satker LIPI

Hasil Litbang

Paten

Peneliti LIPI

USER

Industri Produksi &

Pengguna

Lesensi Teknologi Ragi

Tempe oleh PT Avi...

Investor

Investor

LOCAL LICENSING Ragi Tempe pada Puslit Kimia LIPI

Economical Impacts:

Start up company

Royalty: US $ 20.000/ year from 2000

PKS

Lisensi

Model Alih Teknologi LIPI via non Inkubasi III

Satker LIPI

Hasil Litbang

Paten

Peneliti LIPI Pusinov LIPI

Non Inkubasi

(Non Tenan)

Teknopreneur

USER

Industri Produksi &

Pengguna

Investor

User/ Industri Pengguna

Lesensi Teknologi

Pembenah Tanah

oleh PT Ostindo

LOCAL LICENSING COMPOSITE FERTILIZER

Patent No. P00201000360

Economical Impacts:

5.000 ton fertilizer for 5.000 ha area

Sold out: US $ 2 million, Royalty: US $ 15.000

PKS

Lisensi MOU

Model Alih Teknologi LIPI via Inkubasi I

Satker LIPI

Hasil Litbang

Paten

Peneliti LIPI Pusinov LIPI

Inkubasi

(Tenan)

Teknopreneur

Perusahaan

Produksi

(Start up)

Investor

USER

Industri

Pengguna

Investor

User/ Industri Pengguna

Proses Alih Teknologi PT Nanotech

Inovasi Indonesia

Company Profile Vertical Garden

PT. Nano Tree Estetika

Supported by:

Tenan Pusinov LIPI

PT LANGGAR NANOTECH INDONESIA

2016

Aplikasi Vertikal garden

Potensi Pasar Lokasi %RTH Kebutuhan Vertical Board

Taman 30% Relatif dengan desain

Apartemen 30% Seluas Tapak Bangunan

Perumahan 30-35% 30% dari Bangunan

Gedung 30-35% 30% dari Bangunan

Harga per-m2 diperlukan biaya US$ 125 s.d 150 atau sekitar 1 juta hingga 4 juta rupiah.

Pemasangan Roof Garden di Perumahan Vermont, BSD

Ekspor Pemasangan VB ke Singapura

Referensi Project

Special order from Gizi

Indonesia, Ltd

As active ingredient, UV

protection, and opacity

agent

RICE NANOPARTICLE for cosmetics Products

LOCAL LICENSING Rice Nanoparticle for Cosmetics

Economical Impacts:

25 employed people, sold out: US $ 1

million, Royalty: US $ 10.000

Tenan Pusinov LIPI

PT LANGGAR NANOTECH INDONESIA

2016

PROSES PEMBANGUNAN PABRIK

PIGMEN LANOXID NAROGONG

PRODUCTS

Black pigment for high temperature paint application

Red pigment for anti-corrosive application

Field test : better than

commercial one

Machine for upscale production

MoU with PT Sigma Utama

Persiapan Graduasi PT Langgar Nanotek Indonesia

Lisensi Teknologi Pembuatan Pigmen dari Oksida Besi

KEGIATAN PUSAT INOVASI LIPI TH. 2016

PABRIK PIGMEN MERAH BESI OKSIDA

OUR PRODUCTS

PKS MOU

Model Alih Teknologi LIPI via Inkubasi III

Satker Non LIPI

Dana Litbang

Peneliti LIPI Pusinov LIPI

Inkubasi

(Tenan)

Teknopreneur

Perusahaan

Produksi

(Start up)

Investor

USER

Pengguna

Investor

User Pengguna

Proses PKS PT Tritunggal Prakarsa

Global

JASA INKUBATOR TEKNOLOGI

Studi Kasus:

PT. TRITUNGGAL PERKASA GLOBAL (Converter Kit) BBM Gas LPG

GAS KONVERTER KIT

PKS

Lisensi

MOU

Model Alih Teknologi LIPI via Inkubasi IV

Satker LIPI

Hasil Litbang

Paten

Peneliti LIPI

Pusinov LIPI

Inkubasi

(Tenan)

Teknopreneur

Perusahaan

Produksi

(Start up)

Investor

USER

Industri

Pengguna

Investor

User/ Industri Pengguna

Proses Alih Teknologi Awing

International

Proses Alih Teknologi PT. Panen

Energy

Teknologi LN

PT. PANEN ENERGY

• Biomassa yang besar

• Gula Sirup • Bioetanol • Pakan Ternak • Sumber energi

lainnya • Pemasok Varietas • Produksi Bioetanol • Start up Bisnis Energi • Joint venture

• Uji Lapangan • Pembuktian Ilmiah • Pengembangan Varietas

baru • Bisnis berbasis teknologi

Technology Transfer

A-WING

• Penetrasi Pasar

• Ongkos investasi rendah

• Memperoleh partner yang kredibel

LIPI

• Memperoleh teknologi instan

• Peningkatan muatan lokal

• Potensi paten baru • Potensi perolehan

lisensi

PABRIK TURBIN ANGIN PERTAMA DI

INDONESIA LISENSI JEPANG PT

NANOTECH AWING INDONESIA

Tantangan hilirisasi hasil Litbang

-Invensi yang berkualitas

-Entrepreneurial attitude Teknopreneur

-Dukungan kebijakan dan program yang tepat

Researchers with entrepreneurial attitude

Continuous

close

interaction with

industries

PENUTUP

Terima kasih