herpes zoster otikus

15
HERPES ZOSTER OTIKUS DEFINISI Herpes zoster otikus adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus varicella zoster. Virus ini menyerang satu atau lebih dermatom saraf kranial. Dapat mengenai saraf trigeminus, ganglion genikulatum dan radiks servikalis bagian atas. Keadaan ini disebut juga sindrom Ramsay hunt. Tampak lesi kulit yang vesikuler pada kulit di daerah muka sekitar liang telinga, otalgia dan terkadang disertai paralisis otot wajah. Pada keadaan yang berat ditemukan gangguan pendengaran berupa tuli sensori neural. (Soepardi,2012). ANATOMI TELINGA Telinga luar Aurikulum (Daun telinga) terdiri dari: o Bagian yang bertulang rawan: - Heliks dan anti heliks

Upload: wike-dwysre

Post on 27-Sep-2015

52 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

fdghghgfh

TRANSCRIPT

HERPES ZOSTER OTIKUS

DEFINISI

Herpes zoster otikus adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus varicella zoster. Virus ini menyerang satu atau lebih dermatom saraf kranial. Dapat mengenai saraf trigeminus, ganglion genikulatum dan radiks servikalis bagian atas. Keadaan ini disebut juga sindrom Ramsay hunt. Tampak lesi kulit yang vesikuler pada kulit di daerah muka sekitar liang telinga, otalgia dan terkadang disertai paralisis otot wajah. Pada keadaan yang berat ditemukan gangguan pendengaran berupa tuli sensori neural. (Soepardi,2012).

ANATOMI TELINGA

Telinga luar

Aurikulum (Daun telinga)

terdiri dari:

Bagian yang bertulang rawan:

Heliks dan anti heliks

Tragus dan anti tragus

Konka

Sulkus retroaurikuler

Bagian yang tidak bertulang rawan:

-lobulus

Gambar 1. Aurikulum

Meatus akustikus eksternus (MAE)

MAE berbentuk tabung yag terdiri dari 2 bagian

a. Bagian lateral adalah pars kartilagenus

Merupakan lanjutan dari aurikulum

Mempunya rambut, kelenjar sebasea dan kelenjar serumenalis

Kulit melekat erat dengan perikondrium.

b. Bagian medial adalah pars osseus

Merupakan bagian dari os emporale

Tidak berambut

Ada penyempitan yaitu ismus MAE

Tidak mobile terhadap sekitarnya.

Gambar 2. Meatus akustikus ekternus (MAE)

Persarafan telinga luar

Daun telinga di persarafi oleh 5 persarafan, yaitu :

Saraf auricular mayor (C 2,3), , mempersarafi hamper seluruh permukaan medial dan bagian belakang dari permukaan lateral.

Saraf oksipital minor (C2), mempersarafi bagian atas dari permukaan medial.

Percabangan auricular saraf vagus ( N X ), juga disebut saraf arnols, mempersarafi konka dan sekitarnya.

Saraf fasialis (N VII), yang distribusi percabanganna bersamaan dengan percabangan auricular, saraf vagus, mempersarafi konka dan sulkus retroaurikular.

Persarafan liang telinga

Dinding atas dan depan dipersarafi saraf aurikulotemporal (N V)

Dinding bawah dan belakang dipersarafi percabangan auricular dari saraf vagus (N X)

Dinding belakang liang telinga juga dipersarafi oleh cabang sensoris saraf VII melalui percabgan auricular saraf vagus.

TELINGA TENGAH

Membrane timpani

a. Posisi :

Membentuk sudut 45 o dengan bidang horizontal dan sagittal

Tepi bawah terletak 6 mm lebih medial dari tepi atas

Pada bayi