intervensi morse

Upload: vya-chi-poedan

Post on 06-Jul-2018

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Intervensi Morse

    1/2

    INTERVENSI PENCEGAHAN JATUH PASIEN DEWASA

    Obat-obatan yang berpotensi menimbulkan risiko jatuh:1. Psikotropika (cth: Haloperidol, Risperidone, hlorprama!me, dsb" #. alcium hannel $ockers (cth: %mlodipine, &i'edipine, iltia!em,

    )erapamil, dsb"

    RISIKO JATUH RENDAH(Pencegahan Jatuh secara umum

    RISIKO JATUH SEDANG RISIKO JATUH TINGGI

    !em"ertahan#an #eamanan $%ng#ungan se#%tar &• Pindahkan semua peralatan* barang* perabotan dari

    ruangan dan lorong• +ulung dan amankan semua kabel elektris serta

    pesa at telepon• ersihkan segera semua bekas cipratan dari dalam

    kamar pasien dan lorong• etakkan tanda berbahaya untuk memberitahukan

    jika lantai masih basah

    I#ut% %nter'ens% #eamanan er%#ut&• Orientasikan lingkungan sekitar unit pera atan

    kepada pasien dan keluarga, termasuk kamar mandidan penggunaan kabel

    • %tur ketinggian letak tempat tidur agar selalu dalamposisi terendah, kecuali jika ada tindakan

    • Pastikan kedua sisi tempat tidur (hek" bagian atastertutup

    • /empat tidur, kursi roda dan stretcher harus memiliki

    kunci pengaman• Pastikan lantai tidak ada sambungan yang menonjol(terutama jalan antara tempat tidur dengan kamarmandi"

    • etakkan bel dan kebutuhan pasien dalam jarak yangmudah terjangkau

    • 0a ab setiap panggilan bel dengan segera• %njurkan pasien. eluarga untuk segera memanggil

    pera at jika membutuhkan bantuan• Pastikan penerangan cukup, terutama malam hari• +unakan alas kaki anti slip

    !em"ertahan#an #eamanan $%ng#ungan se#%tar &• Pindahkan semua peralatan* barang* perabotan dari

    ruangan dan lorong• +ulung dan amankan semua kabel elektris serta

    pesa at telepon• ersihkan segera semua bekas cipratan dari dalam

    kamar pasien dan lorong• etakkan tanda berbahaya untuk memberitahukan jika

    lantai masih basah

    A)a#an s%stem "enan)aan &1. /ambahkan gelang arna kuning pada pasien2. /ambahkan tanda risiko jatuh arna kuning di tempat

    tidur pasien

    I#ut% %nter'ens% r%s%#* +atuh ren)ah )%tam ah :$onitor dan bantu pasien dalam pemenuhan kebutuhanhariannya:

    • 3uper4isi*bantu pasien duduk samping tempat tidur,personal hygiene dan toileting

    • Pada pasien yang bingung, orientasikan ulanglingkungan sekitarnya jika perlu

    Per$u e'a$uas%&• onsultasi 5isioterapi, jika pasien memiliki ri ayat jatuh

    dan atau gangguan mobilisasi• onsultasi bedah

    !em"ertahan#an #eamanan $%ng#ungan se#%tar &• Pindahkan semua peralatan* barang* perabotan dari

    ruangan dan lorong• +ulung dan amankan semua kabel elektris serta

    pesa at telepon• ersihkan segera semua bekas cipratan dari dalam

    kamar pasien dan lorong• etakkan tanda berbahaya untuk memberitahukan

    jika lantai masih basah

    A)a#an s%stem "enan)aan &1. /ambahkan gelang anra kuning pada pasien2. /ambahkan tanda risiko jatuh arna kuning di

    tempat tidur pasien

    I#ut% %nter'ens% r%s%#* +atuh ren)ah )an se)ang)%tam ah &

    • /emani pasien saat toileting• Obser4asi pasien tiap #6 menit• 0ika diperlukan, pindah keluar rumah sakit

    didampingi sta' atau tenaga kesehatan terlatih.Pertimbangan prosedur pendampingan pasien

    Per$u e'a$uas% "arameter er%#ut, )ar%"em atasan ren)ah #e t%ngg% &

    • Pindahkan tempat tidur pasien ke dekat tempat jagapera at agar mempermudah penga asan

    • Penga asan ketat selama 27 jam• Restraint 8sik 9 hanya jika diinstruksikan oleh dokter

  • 8/17/2019 Intervensi Morse

    2/2

    2. emodia!epine (cth: ora!epam, ia!epam, %lpra!olam, $ida!olam, dsb" . %lpha %drenergic lotters (cth: /era!osin, Pra!osin, o;a!osin, dsb"