jenis jenis seni terapan

3
JENIS-JENIS SENI TERAPAN 1)SENI ANYAMAN Anyaman adalah serat yang dirangkaikan hingga membentuk benda yang kaku, biasanya untuk membuat keranjang atau perabot. 2) SENI RUPA BATIK Kerajinan tekstil merupakan karya seni atau kerajinan yang dibuat atau memakai tekstil sebagai bahan utama. Tekstil adalah bahan yang berasal dari serat yang diolah menjadi benang atau kain sebagai bahan untuk

Upload: kartika-wijayanti

Post on 17-Feb-2016

16 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

jenis jenis seni terapan

TRANSCRIPT

Page 1: Jenis Jenis Seni Terapan

JENIS-JENIS SENI TERAPAN

1)SENI ANYAMAN

Anyaman adalah serat yang dirangkaikan hingga membentuk benda yang kaku, biasanya untuk membuat keranjang atau perabot.

2) SENI RUPA BATIK

Kerajinan tekstil merupakan karya seni atau kerajinan yang dibuat atau memakai tekstil sebagai bahan utama. Tekstil adalah bahan yang berasal dari serat yang diolah menjadi benang atau kain sebagai bahan untuk pembuatan busana dan berbagai produk kerajinan lainnya. Dari pengertian tekstil tersebut maka dapat disimpulkan bahwa bahan/produk tekstil meliputi produk serat, benang, kain, pakaian dan berbagai jenis benda yang terbuat dari serat.

Page 2: Jenis Jenis Seni Terapan

3) SENI KERAMIK / GERABAH

Keramik pada awalnya berasal dari bahasa Yunani keramikos yang artinya suatu bentuk dari tanah liat yang telah mengalami proses pembakaran. dan kini masyarakat indonesia juga membuat keramik dan gerabah degan berbagai corak.

4) SENI UKIRAN DAN PAHATAN

Seni pahatan Seni ukir atau ukiran merupakan gambar hiasan dengan bagian-bagian cekung ( kruwikan ) dan bagian-bagian cembung ( buledan ) yang menyusun suatu gambar yang indah. Pengertian ini berkembang hingga dikenal sebagai seni ukir yang merupakan seni membentuk gambar pada kayu, batu, atau bahan-bahan lain.