kebijakan program penelitian dan sumber dana penelitian yang dapat diperoleh dosen

27
Oleh : Dr. Alwen Bentri, M.Pd Ketua Lembaga Penelitian Universitas Negeri Padang

Upload: jereni

Post on 19-Mar-2016

86 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

KEBIJAKAN PROGRAM PENELITIAN DAN SUMBER DANA PENELITIAN YANG DAPAT DIPEROLEH DOSEN. Oleh : Dr. Alwen Bentri, M.Pd Ketua Lembaga Penelitian Universitas Negeri Padang. Visi Lembaga penelitian UNP. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Oleh :

Dr. Alwen Bentri, M.PdKetua Lembaga Penelitian Universitas Negeri Padang

Visi Lembaga penelitian UNP Membangun dan mengembangkan sumber

daya peneliti yang professional berdasarkan iman dan taqwa, untuk dapat mengembang-kan ilmu pengetahuan , teknologi dan atau kesenian serta berkemampuan dalam meme-cahkan/ merumuskan kebijakan dan strategi pembangunan, mampu bersaing mendapat-kan dana dan mampu mengaplikasikan hasil-hasil penelitian melalui jurnal ilmiah.

Misi Lembaga Penelitian UNPMenyelenggarakan dan mengkoordinasikan

program penelitian untuk mengembangkan IPTEKS yang relevan dengan kebutuhan Pembangunan Nasional, Regional, dan Sektoral melalui kerjasama/kemitraan

Menyelenggarakan, mengkoordinasikan dan menyebarluaskan hasil penelitian melalui program publikasi ilmiah, seminar, diskusi ilmiah serta pertukaran informasi dalam rangka membangun iklim dan budaya akademik

Menciptakan kemandirian yang kondusif untuk tumbuh dan berkembangnya budaya penelitian

Program Penelitian

di Universitas Negeri Padang.

Tujuannya : Memfasilitasi Staf pengajar dalam melaksanakan kegiatan penelitian sebagai salah satu Tridharma PT yang bermanfaat untuk :

Meningkatkan kualitas proses dan hasil pendidikan dan pembelajaran .

Meningkatkan kualitas SDM dan SDA Meningkatkan kualitas pemanfaatkan SDA Menambah khasanah ilmu pengetahuan Kemajuan IPTEKS

Zainur Syafni, SH, MM

REVIEWER

Drs. Uun Mulyana, M.Pd Dra Farida Nofri Elida, S.Pd, M.Pd

Dr. Abdul Razak, M.Si Dra. Maryati Jabar, M.Pd Dr. Ahmad Kosasih, M.Ag Dr. Fachri Adnan, M.Si Dr. Ahmad Fauzi, M.Si Drs. Akmal, SH, M.Hum

KAPUSLIT KEPEND. & LING.HIDUP

KAPUSLIT HUKUM & HAM

Dari berbagai bidang keahlian

PEMBANTU REKTOR I

KASUBAG PROGRAM

KAPUSLIT GENDER KAPUSLIT PENGKAJIAN AGAMA

KAPUSLIT PW DAN OTONOMI DAERAH

KAPUSLIT BENCANA

PENELITI UNIVERSITAS NEGERI PADANG

STRUKTUR ORGANISASI LEMBAGA PENELITIAN UNIVERSITAS NEGERI PADANG

Prof. Dr. Z. Mawardi Effendi, M.Pd

KETUA

Drs. Amali Putra, M.Pd

Prof. Dr. Phil. Yanuar Kiram

REKTOR

KABAG TU

KASUBAG UMUM KASUBAG DATA & INFORMASI

Dr. Alwen Bentri, M.PdSEKRETARIS

I SKIM PENELITIAN DIPA REGULER UNP PEDOMANA. MELALUI FAKULTAS/JRS. (Kebijakan Fak/Jrs) Disusun Fakultas/jrsB. MELALUI LEMLIT UNP

1 Penelitian Dosen Pemula Panduan Penelitian Dosen Pemula UNP

2 Penelitian Pengembangan Kelembagaan Panduan Penelitian

Pengembangan Kelembagaan UNP

3 Penelitian Percepatan Profesor - II SKIM PENELITIAN DESENTRALISASI PEDOMAN

1 Penelitian Unggulan Perguruan Tinggi2 Penelitian Tim Pasca Sarjana3 Penelitian Fundamental4 Penelitian Hibah Bersaing5 Penelitian Kerjasama PT (PEKERTI)6 Penelitian Disertasi Doktor

III SKIM PENELITIAN KOMPETITIF NASIONAL PEDOMAN

1 Penelitian Unggulan Strategis2

3 Penelitian Strategis Nasional4 Penelitian Kompetensi5 Riset Andalan PT & Industri (RAPID)

Penelitian Kerjasama Luar Negeri dan Publikasi Internasional

SKIM-SKIM PROGRAM PENELITIAN DI UNIV. NEGERI PADANG

Panduan Pelaksanaan Penelitian di

Perguruan Tinggi Edisi VIII Tahun 2012

DP2M Dikti

Panduan Pelaksanaan Penelitian di

Perguruan Tinggi Edisi VIII Tahun 2012

DP2M Dikti

Kebijakan Universitas Negeri Padang Dalam Bidang Penelitian

1. Dana DIPA Reguler yang disediakan untuk kegiatan penelitian per tahun (2011& 2012) Rp 900.000.000 (sembilan ratus juta rupiah) dengan rincian :

a. Penelitian dosen pemula 60 Judul a Rp 7.500. 000 = Rp 450.000.000

b. Penelitian pengembangan lembaga/ fakultas 40 judul (5 judul/Fakultas & Pasca Sarjana) a Rp 7.500.000 = Rp 300.000.000

c. Penelitian percepatan guru besar 10 judul a Rp. 15.000.000 = Rp 150.000.000

2. Kriteria & Persyaratan Penelitian Dosen Pemula

a. Dosen tetap di Universitas Negeri Padangb. Pendidikan maksimum S2 dan jabatan fungsional maksimum

lektor.c. Peneliti mengikut sertakan mahasiswa yang sedang dalam

menyelesaikan skripsinya dalam melaksanakan penelitian (minimal telah duduk pada semester 6)

d. Peneliti harus mempunyai dosen pembimbing yang telah berpengalaman dalam bidang penelitian

e. Hanya diperbolehkan mengusulkan satu proposal penelitian baik sebagai ketua maupun sebagai anggota peneliti

f. Ketua peneliti belum pernah menjadi ketua peneliti pada penelitian yang dibiayai oleh Ditlitabmas Ditjen Dikti.

g. Setiap peneliti hanya diperbolehkan mendapatkan dana penelitian Dosen Pemula maksimal sebanyak 2 kali (sebagai ketua/anggota) dan tidak berturut-turut.

h. Usulan penelitian harus relevan dengan bidang ilmu yang ditekuni dan mata kuliah yang diampu yang berpedoman kepada topik/tema unggulan universitas (pilih salah satu) : a) Pendidikan dan ilmu Pendidikan b) Sains Teknologi dan Rekayasa, c) Sosial, budaya, seni dan humaniora, dan d) Sumber daya, ekonomi dan kualitas hidup masyarakat)

No. BIDANGTEMA

UNGGULAN1.1 Pengembangan pendidikan berkarakter

1.2 Studi Kebijakan desentralisasi mutu pendidikan1.3 Pengembangan Pembelajaran berbasis kearifan lokal1.4 Studi Pelaksanaan Pendidikan Berbasis Keunggulan 1.5 Pemanfaatan lingkungan sebagai sumber belajar1.6 Pengembangan sofware untuk pembelajaran1.7 Pengembangan bahan ajar berbasis kompetensi1.8 Pengembangan model pembelajaran inovatif1.9 Pengembangan Pembelajaran berbasis TIK

1.10 Pengembangan teknik evaluasi mutu pendidikan 1.11 Pengembangan teknologi pembelajaran1.12 Pengembangan Pendidikan non Formal Anak Usia Dini1.13 Pengembangan Pendidikan Yang Tanggap Terhadap Bencana1.14 Pengembangan kurikulum1.15 Dan lain lain

TEMA DAN TOPIK PENELITIAN UNGGULAN UNIVERSITAS NEGERI PADANG TAHUN 2012

TOPIK PENELITIAN UNGGULAN

PEN

GEM

BANG

AN P

ENDI

DIKA

N BE

RBAS

IS

KOM

PETE

NSI

DAN

BER

KARA

KTER

PEND

IDIK

AN D

AN IL

MU

PEN

DIDI

KAN

1

No. BIDANGTEMA

UNGGULAN2.1 Pengembangan teknologi tepat guna

2.2 Teknologi pengolahan pemanfaatan limbah dan bahan bekas2.3 Konversi energi dan energi terbarukan 2.4 Pengembangan matematika terapan untuk berbagai bidang ilmu

2.5 Pengembangan peralatan untuk efisiensi pemanfaatan energi 2.6 Pengembangan sistem jaringan teknologi informasi untuk berbagai

bidang2.7 Kajian mitigasi bencana 2.8 Bioteknologi dan pengembangan kultur jaringan 2.9 Pengembangan teknologi informasi

2.10 Dan lain lain

TEMA DAN TOPIK PENELITIAN UNGGULAN UNIVERSITAS NEGERI PADANG TAHUN 2012

TOPIK PENELITIAN UNGGULAN

MEM

AJUK

AN SAI

NS D

AN

TEKN

OLO

GI T

EPAT

GUNA

SAIN

S TE

KNOLO

GI D

AN R

EKAY

ASA

2

No. BIDANGTEMA

UNGGULAN3.1 Kajian adat dan budaya minang kabau

3.2 Kajian kesenian minangkabau 3.3 Industri kreatif berbasis kearifan seni dan budaya lokal3.4 Kajian bahasa lisan dan tulisan daerah3.5 Kajian tentang masalah sosial hukum dan HAM 3.6 Konservasi seni dan budaya lokal3.7 Kajian etnis minang kabau 3.8 Penerapan adat basandi syarak dan syarak basandi kitabullah di

Sumatera Barat3.9 Dan lain lain

TEMA DAN TOPIK PENELITIAN UNGGULAN UNIVERSITAS NEGERI PADANG TAHUN 2012

TOPIK PENELITIAN UNGGULAN

PENGE

MBA

NGA

N S

ENI D

AN

BUDA

YA BER

BASIS KE

ARIFAN

LO

KAL

SOSIAL

, BU

DAYA

, SEN

I DAN

HU

MAN

IORA3

No. BIDANGTEMA

UNGGULAN4.1 Model pemberdayaan masyarakat miskin dan termarginalkan4.2 Model peningkatan kualitas gizi dan ketahanan pangan masyarakat

4.3 Model pemberdayaan ekonomi masyarakat4.4 Kualitas pemukiman dan lingkungan hidup4.5 Kajian gender dan kesejahteraan anak 4.6 Pariwisata dan ekonomi kreatif4.7 Pengembangan manajemen kesehatan masyarakat4.8 Pengembangan model pelatihan kewirausahaan berbasis kearifan lokal

bagi kaum perempuan di Sumatera Barat4.9 Model pembinaan ekonomi dan industri rumahtangga

4.10 Pengembangan model pendidikan karakter sebagai upaya pencegahan tindak kekerasan pada anak dalam rumah tangga

4.11 Dan lain lain

TEMA DAN TOPIK PENELITIAN UNGGULAN UNIVERSITAS NEGERI PADANG TAHUN 2012

TOPIK PENELITIAN UNGGULAN

PEM

BERD

AYAA

N M

ASYA

RAKA

T EK

ON

OM

I LE

MAH

DAN

MEN

INGK

ATKA

N K

UAL

ITAS

HI

DUP

MAS

YARA

KAT

SUM

BER

DAYA

, EK

ON

OM

I DAN

KU

ALIT

AS

HIDU

P M

ASYA

RAKA

T

4.

3. Penelitian Pengembangan Kelembagaan a. Merupakan kegiatan penelitian dalam rangka

menguatkan/mengembangkan lembaga/unit di lingkungan Universitas Negeri Padang dalam memenuhi tuntutan/perkembangan kebutuhan mahasiswa /masyarakat yang dilayani

b. Cakupan penelitian : manajemen fakultas/jurusan /unit, kelayakan program studi, pengembangan kurikulum, peningkatan kualitas poses pembelajaran, pengembangan strategi pembelajaran, perbaikan pengelolan laboratorium, pengembangan bahan ajar (hand out, modul, LKM dsb ) berbasis penelitian dalam bentuk Penelitian Tindakan Kelas, Penelitian berbasis Lesson Study, Penelitian dan Pengembangan (R&D), dan lain sebagainya

c. Persyaratan peneliti : Penelitian ini diperuntukkan bagi dosen tetap Universitas Negeri Padang berdasarkan usul dari Dekan Fakultas/Pascasarjana, melibatkan mahasiswa dalam proses penelitian, quota tiap fakultas/pasca 5 judul penelitian .

4. Penelitian Percepatan Guru Besar

a. Merupakan kegiatan penelitian bagi dosen tetap UNP yang telah berkualifikasi doctor (S-3) dalam rangka mempercepat proses memperoleh guru besar (Prof)

b. Penelitian ini dapat didanai apabila lulus hasil seleksi reviewer pada ranking 1 s.d 10 ( sesuai dengan kuota UNP) dan disetujui oleh pimpinan universitas dengan SK rektor .

5. Kebijakan pengalokasian anggaran penelitian DIPA reguler Universitas

Honorarium : maksimum 30 %Bahan dan peralatan penelitian : 40 – 50 %Biaya perjalanan : maksimum 15 %Lain-lain : maksimum 10 – 15 % Biaya penelusuran pustaka Biaya penyusunan laporan Biaya dokumentasi dan publikasi Biaya seminar dan penjaminan mutu penelitian Lainnya (sebutkan)Semua komponen diatas harus dirinci sesuai dengan keperluan.

6. Kebijakan adanya luaran penelitian 1. Kegiatan penelitian Desentralisasi dan Kompetisi

Nasional haruslah menghasilkan produk/luaran dalam bentuk ; a) artikel pada jurnal penelitian, b) paten dan atau c) prototipe/model.

2. Kegiatan Penelitian DIPA Reguler UNP haruslah menghasilkan luaran minimal salah satu dari pilihan berikut ini :

a. Publikasi ilmiah dalam bentuk artikel pada jurnal lokal yang mempunyai ISSN atau jurnal nasional terakreditasi.

b. Proseding pada seminar ilmiah baik yang berskala lokal, regional maupun nasional

c. Bahan ajar yang dapat digunakan untuk mahasiswa /siswa.

7. Ketentuan- Ketentuan lain untuk penelitian dana DIPA Reguler UNP

a. Dosen yang sedang studi lanjut di luar Sumatera Barat tidak diperkenankan sebagai ketua peneliti

b. Penelitian harus melibatkan mahasiswa dalam proses pelaksanaan penelitian (dicantumkan pada proposal dan lampiran hasil penelitian)

c. Penelitian harus menghasilkan luarand. Hasil penelitian harus diseminarkan direview dan

disempurnakan (daftar hadir seminar harus dilaporkan )

e. Sebagai ketua peneliti , tidak diperkenankan mendapatkan 2X dana penelitian DIPA berturut-turut.

7. Ketentuan- Ketentuan lain untuk penelitian dana DIPA Reguler UNP (lanjutan)

f. Penelitian yang tidak dikelola Lemlit dapat di legalisasi melalui Lemlit UNP dengan ketentuan a) laporan penelitian harus diseminarkan (dibuktikan dengan daftar hadir perserta seminar dan pembahas), b) Menyerahkan laporan penelitian dan ringkasan penelitian dalam bentuk sofcopy dan hard copy ke Lemlit)

g. Penyerahan proposal ke Lemlit Bulan Januari - Maret setiap tahun. Untuk tahun 2012 Penelitian dosen Pemula deadline 16 Maret 2012, Penelitian Pengembangan Kelembagaan deadline 30 Maret 2012, dan Penelitian percepatan Guru Besar sepanjang tahun anggran pengusulan ( Januari –September)

Sumber Dana Penelitian Yang Dapat diraih Dosen UNP

Penelitian dengan sumber dana DIPA reguler jurusan/fakultas (jika ada)

Penelitian dengan sumber dana DIPA reguler Universitas (Th 2012 untuk 110 Judul penelitian, total dana Rp. 900.000.000) deadline proposal 16 Maret 2012 untuk penelitian dosen pemula

Penelitian dengan sumber dana Desentralisasi dari DP2M Dikti (melalui seleksi internal dan eksternal). Tahun 2012 dapat diraih dana untuk 21 judul penelitian Rp. 842.500.000 (sedang jalan ). Usulan untuk tahun 2013 deadline proposal tgl 30 Maret 2012

Penelitian kompetitif Nasional ; untuk tahun 2012 dapat diraih sebanyak 2 judul penelitian. Permintaan untuk usul tahun 2013 menyusul .

Tinjauan Tentang Kegiatan Penelitian di Universitas Negeri Padang