renal replacement theraphy focus capd - ub

38
RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD M. SYAMSUL BAKHRI

Upload: others

Post on 16-Oct-2021

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

RENAL REPLACEMENT

THERAPHY FOCUS CAPD

M. SYAMSUL BAKHRI

Page 2: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Prosedur Teknik Pergantian Cairan CAPD

Page 3: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

TERAPHY PENGGANTI GINJAL /RRT

DIALISISHEMODIALISIS

PERITONEAL DIALISIS

TRANSPLANTASI GINJAL

Page 4: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Metode cuci darahdenganmenggunakanperitoneum sebagaimembran semi permiabel.

PENDAHULUAN

Page 5: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

CAVUM PERITONEUM

PERMUKAAN LUAS

BANYAK PEMBULUH DARAH

DIALYSIS

Page 6: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Pergantian cairan..??

• Proses memasukan / mengeluarkan cairan setelah melalui Dwelling Time yang telah ditentukan

• Fase Pengisian

cairan akan mengalir ke dalam cavum peritoneum dengan gaya gravitasi secara manual.

normal memerlukan waktu 10 mnt untuk 2 lt cairan

Faktor yg memperngaruhi kecepatan aliran :

1. Tinggi letak cairan2. Diameter kateter3. Panjang kateter4. Bentuk/konfigurasi kateter5. Tekanan intra-abdomen

Page 7: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Lanjutan…

• Fase Pengeluaran

cairan akan dikeluarkan dari kavum peritoneum dengan gaya gravitasi

normal memerlukan waktu 20 mnt untuk 2 ltr cairan

Faktor yang mempengaruhi kecepatan aliran :

1. Bentuk/konfigurasi kateter, posisi kateter2. Sumbatan pada kateter3. Tekanan intra-abdominal4. Diameter dan panjang kateter5. Tinggi dari abdomen ke kantong pembuangan

Page 8: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Siklus Pergantian Cairan Jumlah pertukaran/dwell time :

4x pergantian cairan (3x4-6 jam, 1x8-10 jam)

dapat dinaikan (s/d 5-6x/hari) jika terdapat overhidrasi dan uremia

Jenis dialisat : Dextrosa (1,5%, 2,5% & 4,25%)

Volume dialisat : 2lt x 4 pergantian cairan

Jam pertukaran :

08.00, 12.00, 16.00, 24.00 (sebelum tidur)

08.00, 12.00, 20.00, 24.00

Ultrafiltrasi :

Untuk 3x pertukaran pertama dialisat 1,5% (standar)

Untuk malam sebelum tidur dialisat hipertonis 2.5%

Page 9: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Komposisi larutan/dwell time

Konsentrasi Dextrose Durasi Perkiraan penarikancairan

1,5% 4-6 jam 100-300 ml

2,5% 6-10 jam 400-600 ml

4,25% 6-12 jam 600-800 ml

Page 10: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Pergantian Cairan Pada Kondisi Khusus

• Infeksi

• Overhidrasi

• Kondisi khusus lain

Page 11: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Persiapan Pasien

1. Penimbangan berat badan

2. Pemeriksaan TTV

3. Cuci tangan

Page 12: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Persiapan Tempat

• Pastikan bahwa tempat tersebut

• Binatang peliharaan tidak boleh ada di sekitartempat tersebut pada saat pergantian cairan

• Bebas gangguan dari luar

Bersih

Tidak ada hembusan angin

Mempunyai penerangan yang baik

Page 13: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Persiapan Alat

• Cairan CAPD

• Minicap

• Ultra clamps

• Masker

• Hand wash

• Timbangn cairan

Page 14: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Persiapan Alat

• Cairan CAPD

• Minicap

• Ultra clamps

• Masker

• Hand wash

• Timbangan cairan

Page 15: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Prosedur Operasional Pergantian Cairan

Pasang masker

Cuci tangan

Perhatikan…!!!Warna CairanKebocoran

Page 16: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Frangible

Y Junction

Drainage Bag

Pull Ring

Drain Line

Fill Line

Page 17: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Transfer Set

Twist Clamp

Page 18: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Lanjutan… Keluarkan Transfer set dari kantung

(pastikan transfer set tertutup)

Klem saluran pengisian & pengeluarancairan

Patahkan Frangible

Tarik / lepaskan “Pull Ring” & Bukaminicap

sambungkan

Bilas saluran pengisian dengan cairandialisat

(hitung 1-5 secara perlahan)

Page 19: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Lanjutan…

• Gantungkan kantung cairan baru pd timbangan

• Tempatkan kantung pengeluaran/pembuangan di bawah dng beralaskan baki

• Buka “Twist Clamp”

• Perhatikan cairan yg keluar

• Klem saluran keluar jika pengeluaran selesai

Fase Pengeluaran Cairan

Page 20: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Lanjutan…

• Buka klem pada saluran pengisian

• Masukan cairan sesuai dengan kebutuhan

• Klem saluran pengisian & tutup “Twist clamp” jika prosedur telah selesai

Fase Pengisian Cairan

Page 21: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Lanjutan…

Buka minicap (cek busa apakah ada bethadine/tidak)

Lepaskan twinbag dari transfer set (Cap Off)

Tutup transfer set dng minicap

Masukan kembali transfer set ke dalam kantung

Timbang cairan

Dokumentesikan (balance, warna cairan, waktu pengeluaran danpengisian cairan)

Page 22: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Masalah…???

• Cairan berwarna merah

• Cairan berwarna kuning pekat/keruh

• Kebocoran

• Cairan tidak dapat mengalir

• Balance tidak sesuai

Page 23: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

PROSEDUR PERAWATAN EXIT SITE,

Page 24: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB
Page 25: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB
Page 26: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

EXIT SITE

ADALAHLUBANG TEMPAT KELUARNYA TENCKHOFF KATETER

Page 27: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

TRANSFER SETTWIST CLAMP

MINICAP

EXIT SITE

TENCKHOFFCATHETER

TITANIUM ADAPTOR

Page 28: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

PERAWATAN

EXIT SITE

PERAWAT

PASIEN

KELUARGA

PERAWATAN EXIT SITE

Page 29: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

POST OPERASI

DRESSING

HARI KE 5

EXIT SITE LUKA OPERASI

Page 30: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

EXIT SITE NORMAL

KEMERAHAN (-)

PEMBENGKAKAN (-)

SEKRET / EKSUDAT (-)

PERDARAHAN (-)

WARNA KULIT = WARNA KULIT SEKITARNYA

NYERI (-)

Page 31: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

EXIT SITE TIDAK NORMAL / INFEKSI

PERDARAHAN KEMERAHAN, PEMBENGKAKAN

SEKRET / PUS

Page 32: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

Bersihkan tiap hari, atau per 2 hari

Bersihkan setiap exit site kotor atau basah

Hand hygiene

Gunakan pembersih antibakteri

Jangan memaksa untuk melepas krusta

Keringkan exit site

Mobilisasi kateter

PRINSIP PRINSIP PERAWATAN UNTUK EXIT SITE YANG TELAH SEMBUH

Page 33: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

• Bersih dan kering

• Hand higiene

• Cegah untuk berendam selama penyembuhanatau infeksi

• Cegah untuk berendam di pantai, sungai dankolam renang umum

• Gunakan kassa yang tahan air

• Lakukan dressing exit site

MENCEGAH KONTAMINASI LUAS DARI EXIT SITE

Page 34: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

ALAT DAN BAHAN :

Dressing set ( kom 2 buah, duk, pinsetanatomis, gunting )

Kassa steril

Povidone iodine

NaCl 0,9 %

Sarung tangan steril

PROSEDUR PERAWATAN EXIT SITE

Salep antibiotik

Masker

Bengkok

Gunting

Plester / hipafix

Handrub

Page 35: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB
Page 36: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

PENATALAKSANAAN :

• Pakai masker, lakukan hand hygiene

• Bersihkan meja dengan alkohol 70%

• Letakkan dressing set dan alat2 diatas meja tsb

• Lakukan hand hygiene, buka dressing set

• Isi kom dgn NaCl 0,9% dan povidone iodine

• Lepaskan dressing set lama

• Lakukan hand hygiene, pakai sarung tangan steril

• Periksa exit site, pastikan tidak ada perdarahan, cairan, kebocoran, eritema atau nyeri

Page 37: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB

• Raba tunnel

• Jika dicurigai ada infeksi, periksa kultur

• Basahi kassa dengan povidone iodine,bersihkan exit site, hindari membuat trauma baru

• Bersihkan dengan NaCl 0,9%

• Keringkan dengan kassa kering

• Oleskan KRIM antibiotik

• Taruh 2-3 lembar kassa steril (tergantung ketebalankassa) diatas exit site dan rekatkan dengan plester

• Lakukan hand hygiene

• Bereskan alat dan dokumentasikan

Page 38: RENAL REPLACEMENT THERAPHY FOCUS CAPD - UB