soal tipe b skenario i

4
Soal tipe B Skenario I Skenario untuk soal nomor 1 sampai 5 Seorang anak laki – laki usia 13 tahun datang ke IGD dengan keluhan demam naik turun sejak 13 hari, batuk, pilek, nyeri otot dan sendi, lemah, lidah terasa pahit, BAB lembek 2x per hari, kembung, nyeri di seluruh area perut, BAK nyeri, mengeluh beberapa hari ini tidak bisa tidur, pemeriksaan fisik didapatkan : suhu aksila 38°C, N 60x/menit, TD 90/60 mmHg, RR 26x/menit, lidah tremor, faring hiperemi, bibir kering, Px thorax dalam batas normal, Px Abdomen terdapat pekak hepar menghilang, nyeri tekan di seluruh region abdomen, distended (+), kesadaran : acuh dan mengigau. 1. Beberapa uji serologis yang dapat digunakan pada kasus diatas antara lain….. 1. Metode enzyme immunoassay (EIA) 2. Metode enzyme-linked immunosorbent assay (ELISA) 3. Uji widal 4. Tes tubex 2. Apabila pada kasus diatas dilakukan tes serologis tubex, deteksi adanya antibody IgM merupakan indikator…. a. Seseorang adalah pembawa (carier) b. Adanya infeksi kronis c. Adanya infeksi ulangan d. Adanya infeksi akut e. Hasil tidak akurat 3. Pilihan antibiotic yang tepat untuk kasus no. 4 diatas adalah….. a. Ceftriaxone IV atau Cefotaxime IV b. Metronidazole IV c. Trimethropin-sulfamethoxazole IV d. Amoxicillin IV e. Chloramphenicol PO 4. Apabila pengobatan tidak adekuat atau terlambat akan terjadi komplikasi…. 1. Perforasi 2. Peritonitis 3. Bakteremia 4. Meningitis

Upload: rimarahmadipta

Post on 06-Nov-2015

31 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

BB

TRANSCRIPT

Soal tipe B Skenario ISkenario untuk soal nomor 1 sampai 5

Seorang anak laki laki usia 13 tahun datang ke IGD dengan keluhan demam naik turun sejak 13 hari, batuk, pilek, nyeri otot dan sendi, lemah, lidah terasa pahit, BAB lembek 2x per hari, kembung, nyeri di seluruh area perut, BAK nyeri, mengeluh beberapa hari ini tidak bisa tidur, pemeriksaan fisik didapatkan : suhu aksila 38C, N 60x/menit, TD 90/60 mmHg, RR 26x/menit, lidah tremor, faring hiperemi, bibir kering, Px thorax dalam batas normal, Px Abdomen terdapat pekak hepar menghilang, nyeri tekan di seluruh region abdomen, distended (+), kesadaran : acuh dan mengigau.1. Beberapa uji serologis yang dapat digunakan pada kasus diatas antara lain..1. Metode enzyme immunoassay (EIA)2. Metode enzyme-linked immunosorbent assay (ELISA)3. Uji widal4. Tes tubex 2. Apabila pada kasus diatas dilakukan tes serologis tubex, deteksi adanya antibody IgM merupakan indikator.a. Seseorang adalah pembawa (carier)b. Adanya infeksi kronisc. Adanya infeksi ulangan d. Adanya infeksi akute. Hasil tidak akurat3. Pilihan antibiotic yang tepat untuk kasus no. 4 diatas adalah..a. Ceftriaxone IV atau Cefotaxime IVb. Metronidazole IVc. Trimethropin-sulfamethoxazole IVd. Amoxicillin IVe. Chloramphenicol PO4. Apabila pengobatan tidak adekuat atau terlambat akan terjadi komplikasi.1. Perforasi2. Peritonitis 3. Bakteremia 4. Meningitis 5 Bagaimanakah pencegahan yang harus anda sampaikan kepada masyarakat?1. Meminum air yang memenuhi standar air sehat dan mengkonsumsi makanan yang bebas dari kontaminasi2. Sanitasi lingkungan yang layak termasuk pembuangan sampah dan saluran air3. Pendidikan kesehatan (personal hygiene di tempat kerja, penggunaan desinfektan).4. Merekomendasikan vaksinasi kepada anak-anak atau orang yang berpergian ke area endemik.6 Pernyataan berikut yang tidak benar mengenai halalan thoyiban adalah.a. Makanan halalb. Makanan yang baikc. Tidak membahayakan tubuh kitad. Tercantum dalam surat Al Maidah ayat 88e. Tercantum dalam surat Al Baqarah ayat 160 Skenario untuk soal nomor 7 sampai 10Seorang laki-laki usia 15 tahun datang ke IGD dengan keluhan demam sejak 5 hari, demam naik turun, meninggi terutama pada malam hari, nyeri kepala, mual muntah, nyeri perut, lemah, tidak nafsu makan, dan BAB kurang lancer, BAK tak ada keluhan, riwayat bepergian ke daerah endemis malaria (-), sudah berobat ke dokter umum namun belum membaik, hasil pemeriksaan didapatkan : suhu aksila 37.9C, TD 100/70 mmHg, N 80x/menit, RR 24x/menit, tampak lidah kotordengan bercak keputihan, bibir kering, abdomen meteorismus. 7. Pemeriksaan penunjang apakah yang merupakan gold standard pada kasus diatas? a. Widal testb. Kultur empeduc. Tubex TFd. Pemeriksaan darah tepie. Foto polos abdomen 8. Diagnosis apakah yang paling mendekati dari kasus diatas ?a. Malariab. Demam Denguec. Demam Tifoidd. Infeksi Saluran Kemihe. Hepatitis A 9. Berdasarkan WHO kuman apakah yang menduduki presentase tertinggi sebagai penyebab kasus diatas ?a. Salmonella Thypi b. Salmonella parathypi Ac. Salmonella parathypi C d. Salmonella dubline. Salmonella enteric

10. Kuman penyebab kasus diatas tertelan melalui makanan atau air kemudian melewati pylorus dan mencapai usus kecil, selanjutnya kuman akan.a. Langsung beredar ke aliran darahb. Multiplikasi didalam mononuclear phagocytic cellsc. Penetrasi dalam mukosa epitel melalui sel microfold dan enterosit hingga ke lamina propria.d. Menuju ke nodus limfatikus kemudian mencapai peredaran darah e. Menuju ke organ-organ system retikuloendotelial (lien, liver, sumsum tulang, dll).