3)pengenalan dan pengoperasian mesin pu – 3a.basic sw mach3

17
CNC MACHINE with MACH3 Software PU- Basic MILLING MACHINE 3 AXIS

Upload: zecky-vikri

Post on 11-Nov-2015

44 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

cnc

TRANSCRIPT

CNC MACHINE with MACH 3 Software Basic PU

CNC MACHINE with MACH3 Software PU-BasicMILLING MACHINE3 AXIS

BAGIAN-BAGIAN MESINMILLING 3A + MACH 3a) CPU (Computer Personal Unit)b) Control & Power Supplyc) Machine Milling 3A

abc4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTALAT POTONG Macam-macam alat potong mesin frais

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MT

Persumbuan & Bagian UtamaMesin CNC 3A (Knee Milling Machine)

XYZFKanan - kiriMaju - mundurNaik - turunKecpt. Potong4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTKoordinat Silang sumbu X, Y, Z(A) : 3 Axis Vertical Mill Machine(B) :Silang sumbu kwadran (tampak dari atas) menunjukkan Start point/titik nol & arah kerja Sumbu X ,Y dan dan Z dalam penentuan koordinat & pembuatan program.

AB4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MT: Posisi titik start X0; Y0; Z0 berdasarkan kuadran Silang Sumbu yang digunakan

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTDASAR METODE PEMROGRAMANMetode pemrograman harga AbsolutPemograman dengan titik awal sebagai referensi yang tetap sampai selesai.

Metode pemrograman harga InkrementalMetode pemrograman yang menggunakan akhir tiap titik sebagai referensi titik awal pemrograman berikutnya sampai selesai.

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTPERINTAH PROGRAM DASARG0: Perintah gerakan cepat tanpa sayatan (gerakan kosong)GERAK LURUS G1 : Perintah gerakan sayat linear lurus, melintang, dan tirus.

G2 : Perintah gerakan interpolasi melingkar searah jarum jamCW (Clock Wise)GERAK MELINGKAR G3 : Perintah gerakan interpolasi melingkar berlawanan jarum jamCCW (Counter Clock Wise)

M3 : Perintah sumbu utama/spindel berputar searah jarum jamM5 : Perintah sumbu utama/spindel berhenti berputarM30 : Perintah program berakhir4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTContoh 1 : PROGRAM GERAK LURUS G0 & G1Start point X0;Y0 dari ujung kiri depan*G21G17 G40 G49 G80 G90G54 S100 M3 F150a:G0 X-15 Y0 Z10G1 Z-3a-b: G1 X50 Y0b-c: G1 X0 Y50 c-Ss: G1 X0 Y0a: G0 X-15 Y0G0 X-15 Y0 Z10M5 M30

*) Silang sumbu (Ss) di ujung kiri depan, maka obyek yang dikerjakan adalah kwadran I (X+ ; Y+)**) Huruf yang digaris bawahi boleh tidak ditulis lagi

aSt/bc4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTfnSt/ABCContoh 2 : PROGRAM GERAK LURUS G0 & G1Start point (X0;Y0) dari tengah *Uk. BK : (50x50)G21 G0 G17 G40 G49 G80 G90 G54 S100 M3 F100Start: X0 Y0 Z10Ss-a: Y-25 Z3 G1 Z-3 F50a-b: X25 Y0b-c: X-25 c-d: X0 Y25 d-a: Y-25a-Ss : G0 X0 Y0 Z10M5 M30

*) Silang sumbu (Ss) di tengah, maka obyek yang dikerjakan meliputi :Kw I (X+ ; Y+), Kw II (X- ; Y+), Kw III (X- ; Y-), Kw IV (X+ ; Y-)

aSsbcd4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTGERAK MELINGKAR G2&G3INGAT!!!!!!!!Parameter I, J dan KI=Parameter Radius / melingkar searah Sumbu X, Jaraknya dihitung dari titik Start menuju Pusat lengkungan searah Sumbu XJ=Parameter Radius / melingkar searah Sumbu Y , Jaraknya dihitung dari titik Start menuju Pusat lengkungan searah Sumbu YK=Parameter Radius / melingkar searah Sumbu Z , Jaraknya dihitung dari titik Start menuju Pusat lengkungan searah Sumbu Z

*) Note : Nilai I, J & K mengikuti arah koordinat salip/silang sumbu kuadran

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTContoh 3 : PROGRAM GERAK MELINGKAR G2&G3

abcdSs

X0;Y0 dari ujung kiri depanG21 G0 G17 G40 G49 G80 G90 G54 S100 M3 F100Ss: X0 Y0 Z10Ss-a : X25 Y5 Z3 a: G1 Z-3a-b: G3 X45 Y25 I0 J20b-c: G1 X5 Y25c-d: G2 X25 Y45 I20 J0 d-a: G1 Y5 a : G0 Z10a-Fn : X50 Y50M5 M30

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTLangkah Operasional CNC Milling Machinedengan program Mach3Perhatikan K3 (Kesehatan dan Keselamatan Kerja)Cek koneksi kabel-kabel komputer dan mesin, pastikan terpasang dengan baikCek koneksi dengan power supply (sumber listrik), pastikan daya memadai dengan CukupNyalakan komputer sampai tampilan Windows keluarNyalakan mesin dengan menekan tombol hijau /ON pada Box panel mesinMasuk ke menu Mach 3 Mill & tekan RESET (sampai berhenti menyala berkedip) untuk melanjutkan..

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTTampilan menu Mach 3 MillEdit G-Code : membuat program mesin

Recent File : memanggil kembali program yang sudah pernah diaktifkan

Close G-Code : untuk menutup program mesin

Load G-Code : untuk memanggil program mesin

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MTGerakkan Tombol pada keyboard komputer :Panah Kanan Kiri eretan bergerak searah sumbu XPanah Maju Mundur eretan bergerak searah sumbu YTombol Page up dan Page Down menggerakkan pisau arah sumbu Z (Naik Turun), Sehingga angka pada display Axis Position juga berubah sesuai pergeseran sumbu.

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MT

Kode NumerikKEPALA PROGRAMG21 G17 G40 G49 G80G54 G0 X0 Y0 Z0 S100 M3Keterangan kode :G21= Penggunaan unit satuan (mm)G17= Penetapan sumbu XYG40= Kompensasi pembatalan Radius pisauG49= Pembatalan penggantian ukuran/panjang pahatG80= Pembatalan perintah mode siklusG54= Batas penyimpanan nilai nol pahat G0 = Gerakan lurus tanpa penyayatanS100= Kecepatan putaran spindel (misal S100 ;sebesar 100 Rpm)M3= Spindel berputar searah jarum jamPENUTUP PROGRAMM5 = Perintah sumbu utama/spindel berhenti berputarM30 = Perintah program berakhir

4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MT

SELAMAT Ber-PRAKTEK RianGSELALU INGAT !!!!!!!!BERDOA SEBELUM MENGERJAKAN, AGARSELAMAT OPERATORSELAMAT PERALATANSELAMAT LINGKUNGANSELAMAT HASIL / BENDA YANG KITA KERJAKANJAGA KEBERSIHAN UNTUK MENUJU KESEHATAN YANG BAIK4/30/2014Oleh:Firman Y.U.,S.Pd,MT