6. kunjungan industri

Post on 19-Dec-2015

324 Views

Category:

Documents

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

bebas

TRANSCRIPT

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN PROGRAM KERJA BIDANG KEILMUAN & KEPROFESIAN HIMATETA

TAHUN 2012/2013Program Kerja 4

Nama Proker : Kunjungan Industri (KI)Nama Kegiatan : PASTRY (Perjalanan Studi Bisnis dan Industry)Tujuan : Sebagai sarana untuk melakukan observasi langsung tentang

pengolahan pangan dengan mengunjungi daerah produsen/industri suatu pangan

Sasaran : Mahasiswa aktif ITPWaktu Pelaksanaan : 4-7 Mei 2014Indikator Keberhasilan :

1. Kualitatif : Peserta dapat mengetahui tahapan proses pengolahan pada industri pangan yang dikunjungi

2. Kuantitatif : Dikuti oleh 100 mahasiswaAnggaran Dana : Rp. 100.000,00 dr HIMATETA, anggaran terlampir)Teknis Kegiatan : Mengadakan tour untuk mengunjungi daerah industri

panganRealisasi : Melakukan Kunjungan Industri di kota Bandung dan Jakarta

yaitu di Kopi Aroma Bandung, KPSBU Lembang, PT.Salim Ivomas Pratama,tbk , PT. Nippon Indosari Corporindo,tbk untuk melihat proses pengolahan dan materi umum mengenai komoditas utama pada masing-masing perusahaan/industri.

Evaluasi : Adanya beberapa kesalahpahaman dengan industri pangan sehingga tidak jadi berkunjung ke industri tersebut

Proses pengolahan pangan masih kurang ditekankan pada beberapa industri seperti KPSBU

Masih sulitnya mencari industri pangan yang memperbolehkan kunjungan ke bagian pengolahan produk

Rekomendasi : Diperbanyak lagi industri pangan yang menekankan pada teknologi pengolahan produk pangan

top related