cover

7
MAKALAH FISIKA GELOMBANG II INTERFERENSI DAN DIFRAKSI Disusun oleh : Angelia Bella (1108205002) Putu Ayu Adi Susanti (1108205022) Hillarius Eri (1108205025) JURUSAN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

Upload: angelia-bella

Post on 30-Sep-2015

218 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

bhgjbmbv

TRANSCRIPT

MAKALAH FISIKA GELOMBANG IIINTERFERENSI DAN DIFRAKSI

Disusun oleh:Angelia Bella

(1108205002)

Putu Ayu Adi Susanti

(1108205022)

Hillarius Eri

(1108205025)

JURUSAN FISIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS UDAYANA

2013KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa karena atas tuntunan, perlindungan serta anugerah-Nya, penulis dapat menyelesaikan penyusunan makalah Fisika Gelombang II ini karena Fisika adalah suatu ilmu eksak yang sangat luas sehingga mencakup semua yang ada di bumi maupun segala isinya. Untuk itu diharapkan agar mahasiswa memahami dan menyukai ilmu Fisika, agar anggapan ilmu Fisika adalah ilmu yang sulit dapat dihilangkan.

Makalah dengan judul Interferensi Lapisan Tipis Yang Terjadi Pada Gelembung Sabun ini dibuat untuk melengkapi tugas mata kuliah Fisika Gelombang II. Makalah ini berisi penjelasan mengenai interferensi dan difraksi.Dalam penyelesaian makalah ini penulis banyak mendapatkan masukan dan bantuan-bantuan yang sangat berarti. Oleh karena itu pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih yang setinggi-tingginya secara khusus untuk Bapak I.G.A Putra Adnyana, S.Si, M.Si. sebagai dosen pembimbing yang telah memberi pengetahuannya tentang bagaimana cara yang baik untuk menyelesaikan suatu penulisan. Dan juga kepada pihak-pihak yang mendukung selesainya makalah ini.

Penulis masih mengharapkan masukan dari semua pihak karena sadar akan kekurangan dan ketidaksempurnaan penulisan ini. Penulis berharap semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi semua orang

Bukit Jimbaran, Agustus 2013

Penulis

DAFTAR ISI

Kata Pengantar ..i

Daftar Isiii

BAB I Pendahuluan

1.1 Latar Belakang.............11.2 Rumusan Masalah21.3 Tujuan..21.4 Batasan Masalah..2BAB II Tinjauan Pustaka2.1 Pengertian Interferensi.....3

2.1.1 Syarat Terjadinya Interferensi.52.2 Pengertian difraksi.5

2.2.1 Macam-macam difraksi..6BAB III Pembahasan

3.1.Interferensi.8

3.1.1 Interferensi Cahaya Dua Sumber (Percobaan Thomas Young).....83.1.2 Interferensi Lapisan Tipis ...103.2 Difraksi...14

3.2.1. Difraksi Fresnel..14

3.2.2. Difraksi Fraunhofer....15BAB IV Penutup

3.1 Kesimpulan..18DAFTAR PUSTAKAHerlina, Wahyuni Dra. 2008. Buku Pintar Belajar Fisika. Sagufindo Kinarya

Tjia M.O. 1994. Gelombang. Jurusan Fisika-FMIPA Institut Teknologi Bandung. Solo : Dabara Pubhlisher.

Umar, Efrizon. 2007. Fisika dan Kecakapan Hidup. Jakarta : Ganeca Exact

. 2013. Interferensi Cahaya. http://fisika.blogspot.com/2013/05/ interferensi-cahaya.html. Diakses tangggal 05 Agustus 2013.

. 2013. Interferensi Pada Lapisan Tipis. . http://fisikon.com/index.php. Diakses tangggal 05 Agustus 2013.