ipa terpadu silabus(contoh p margono)

6
SILABUS IPA TERPADU (Hadi Margono) Karakterisrtik Sekolah SMPN Puspasari terletak di daerah pertanian, yang sebagian besar penduduk hidup dari  pertanian sayur mayur , perikanan darat, dan peternaakan sapi. Kesadaran masyarakat tentang  pendidikan cukup baik. Fasilitas listrik sudah masuk ke desa ini. Sekolah mempunyai visi “menjadikan para siswa sebagai  problem solver , pebelajar mandiri, yang mampu berfikir secara multiperspektif, dan memahami kekuatan dan kelemahan sains dan teknologi. Sekolah ditopang oleh sarana perpustakaan, laboratorium IP A yang sederhana, namun dapat digunakan untuk menunjang pencapaian kompetensi minimal kurikulum. Guru SMPN Puspasari terdiri dari guru-guru dengan kualifikasi S1 bidang studi yang rata-rata mempun yai  pengalaman mengajar 7-10 tahun Besar kelas berkisar antara 30 – 35 orang siswa. Pada umumnya ketergantungan siswa kepada guru sangat tinggi. Para siswa kesulitan dalam hal: 1) menghubungkan satu mata pelajaran dengan mata pelajaran lain, 2) pengetahuan yang diperoleh dalam kelas dengan permasalahan nyata keseharian, dan 3) menghubungkan satu topik dengan topik yang lain dalam satu disiplin ilmu. Proses Pemaduan Standar Kompetensi Lulusan 1. KD 4.1 sd 4.4 jabaran dari SKL- MP I P A 2; KD 7.1 sd 7.4 penjabaran SKL-MP IP A 2 2. Pembel ajaran berbas is inkui ri sesuai SKL-MP IP A 1 Pemaduan Antar Kompetensi Dasar Standar Kompetensi (VII/1/4): Memahami perubahan sifat dan  perubahan fisika dan kimia Standar Kompetensi (VII/2/7): Memahami saling ketergantungan dalam ekosistem SK hasil integrasi: Memahami saling ketergantungan dalam ekosistem serta  perubahan fisika dan kimia yang berlangsung di dalamnya Kompetensi Dasar: 4.1. Membandingkan sifat fisika dan sifat kimia zat 4.2. Menjelaskan pemisahan campuran dengan berbagai cara  berdasarkan sifat fisika dan kimia .4.3. Menyimpulkan perubahan fisika dan kimia berdasarkan hasil  percobaan 4.4. Mengidentifikasikan reaksi kimia melalui percobaan sederhana Kompetensi Dasar: 7.1. Menentukan ekosistem dan saling hubungan antara komponen ekosistem 7.2. Mengidentifikasikan pentingnya keanekaragaman makhluk hidup dalam  pelestarian ekosistem 7.3 .Memprediksi pengaruh kepadatan  populasi manusia terhadap lingkungan 7.4. Mengaplikasikan peran manusia dalam  pengelolaan lingkungan untuk mengatasi  pencemaran dan kerusakan lingkungan Kompetensi Dasar Baru Penyusun Tema: 1. Menen tukan e kosi stem d an sal ing hu bunga n anta ra komponen e kosistem 2. Membandingkan sifat fisika dan sifat kimia zat (penyyusun ekosistem)  berdasarkan hasil percobaan (hasil perpaduan 4.1 + 4.3 + 4.4) 3. Menj elask an pemi sahan c ampur an deng an berb agai c ara ber dasar kan sif at fisika dan kimia 4. Mengi dentifikasikan penti ngny a keane karag aman makhlu k hidu p dala m  pelestarian ekosistem 5. Memp redik si pen garuh kepad atan p opul asi ma nusia t erhad ap li ngkung an 6. Menga plika sika n peran manus ia dal am pen gelol aan li ngkun gan un tuk mengatasi pencemaran dan kerusakan lingkungan Tema Ekosistem: saling ketergantungan dan perubahan yang terjadi Model Integrasi: Tema digunakan sebagai payung umum yang nampak oleh siswa saat mereka harus menguasai  berbagai kompetensi. Melalui model ini (WEBBED MODEL) tema membingkai indikator- indikator kompetensi yang terdiri dari bidang ilmu yang berbeda Alokasi Waktu: 4 jp/minggu; 1 th=34 minggu efektif; 34mg/26kd =1,3 mg/kd = 209 menit/kd=5jp/ kd 1

Upload: smp1mojoagung

Post on 30-May-2018

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: IPA TERPADU SILABUS(contoh P  Margono)

8/14/2019 IPA TERPADU SILABUS(contoh P Margono)

http://slidepdf.com/reader/full/ipa-terpadu-silabuscontoh-p-margono 1/6

Page 2: IPA TERPADU SILABUS(contoh P  Margono)

8/14/2019 IPA TERPADU SILABUS(contoh P Margono)

http://slidepdf.com/reader/full/ipa-terpadu-silabuscontoh-p-margono 2/6

Page 3: IPA TERPADU SILABUS(contoh P  Margono)

8/14/2019 IPA TERPADU SILABUS(contoh P Margono)

http://slidepdf.com/reader/full/ipa-terpadu-silabuscontoh-p-margono 3/6

Kompetensi Dasar Ranah Kompetensi Dasar Indikator

6. Mengaplikasikan peranmanusia dalam pengelolaanlingkungan untuk mengatasi

pencemaran dan kerusakanlingkungan

Kognitif : manusia mempunyai peranan yang penting dalammengatasi pencemaran dankerusakan lingkungan

Ketrampilan:●proses: observasi merancanginvestigasi●motorik: menggunakan

peralatan Afektif: mengumpulkan danmenggunakan bukti

●Menjelaskan konsep pencemaran●Mengidentifikasikan akvitas manusia yangmenimbulkan pencemaran●Menjelaskan berbagai sumber pencemaran●Mendemonstrasikan cara mengatasi

pencemaran lingkungan●Mendemonstrasikan cara mengatasikerusakan lingkungan

Page 4: IPA TERPADU SILABUS(contoh P  Margono)

8/14/2019 IPA TERPADU SILABUS(contoh P Margono)

http://slidepdf.com/reader/full/ipa-terpadu-silabuscontoh-p-margono 4/6

Penyusunan Silabus

Tema: Ekosistem- saling ketergantungan dan perubahan yang terjadiSK hasil integrasi: Memahami saling ketergantungan dalam ekosistem serta perubahan fisika dan kimia yang berlangsung di dalamnya

Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok

Pengetahuan Ketrampilan Sikap

Kegiatan* Belajar Asesmen Alokaas

i waktu

Sumber

Belajar 1. Menentukanekosistem dansaling hubunganantara komponenekosistem

●Ekosistem darat dan perairan diidentifikasi berdasarkan kompoen(unsur) penyusunnya.●Keberadaanekosistemdiidentifikasikan

berdasarkanhubungan antar kompetennya

Macamekosistem

Komponen penyusunekosistem

Hubunganantar komponenekosistem dan

macamekosistem

Proses:ObservasiPenentuan

pola hubungan

Motorik:Menggunakan

peralatan praktikum

Kemauanmengumpulkandanmenggunakan

bukti

●Menyelidikikomponen ekosistimdarat dan perairandenganmenggunakan

peralatan tertentu●Menentukanhubungan antar komponenekosistem(thinking skills,

personal skills, social skills )

Kognitif: C1,C4(Tes tulis)

Unjuk kerja(Rubrik)

Afektif (Observasi)

........... ‘(TM)

...........’(Ts+M)

●Kebunsayur ●Kolamikan●LKS

2. Membandingkansifat fisika dan sifatkimia zat

berdasarkan hasil percobaan

●Mengidentifikasisifat fisika komponenekosistem melaluieksperimen●Mengidentifikasisifat kimia komponenekosistem melaluieksperimen●Membandingkansifat fisika dan kimia

komponen ekosistem berdasarkan perubahan yangterjadi selamaeksperimen.●Mengidentifikasikanreaksi kimiasederhana dalamekosistem

berdasarkaneksperimen

Sifat fisik zat

Sifat kimia zat

Reaksi kimiasederhana

Proses :melakukaneksperimen

Motorik :memanipulasialat

Melaporkanhasil secara

jujur

Melakukaninvestigasi pengaruhwaktu pemanasanterhadap perubahanfisika dan kimiakomponenekosistem.

(thinking skills, personal skills,

social skills danacademic skills )

Kognitif: C6/(Tes tulis )

Unjuk kerja: berhipotesis,melaksanakaneksperimen(Rubrik)

Afektif (Observasi)

........... ‘(TM)

...........’(Ts+M)

LKS

Bukuteks

4

Page 5: IPA TERPADU SILABUS(contoh P  Margono)

8/14/2019 IPA TERPADU SILABUS(contoh P Margono)

http://slidepdf.com/reader/full/ipa-terpadu-silabuscontoh-p-margono 5/6

Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengetahuan Ketrampilan Sikap

Kegiatan Belajar Asesmen Alokaasi waktu

Sumber Belajar

3. Menjelaskan pemisahancampuran dengan

berbagai cara berdasarkan sifatfisika dan kimia

Sifat fisika dankimia suatu zatdigunakan untuk menjelaskan caramemisahkancampuran yangdijumpai dalamekosistem menjadizat penyusunannya

Campurandapatdipisahkansecara fisikadan kimia

Merancanginvestigasi

Memanipulasi peralatan

Kemauanmengumpulkandanmenggunakan

bukti

Memisahkancampuran yangdiambil dariekosistem secarafisika.Memisahkancampuran yangdiambil dariekosistem secarakimia(ts, ps ss, as, )

Kognitif: C6/(Tes tulis )

Unjuk kerja: berhipotesis,melaksanakaneksperimen(Rubrik)

Afektif (Observasi)

........... ‘(TM)

...........’(Ts+M)

LKS

Buku Teks

4. Mengidentifikasik an pentingnyakeanekaragamanmakhluk hidupdalam pelestarianekosistem

●Mengidentifikasi jumlah jenismakhluk hidup

penyusun hutanhomogen(produksi) danheterogen (hutan

perawan)●Membandingkandampak

berkurangnyakeanekaragamanmakhluk penyusunekosistem hutanhomogen dan hutanheterogen terhadapkelestarianekosistem●Menemukanhubungan antarakeanekaragamanmakhluk hidupdengan kelestarianekosistem

●Ekosistemtersusun oleh

beragammakhluk hidup.●Keberagamanmakhluk hidupdalamekositemmenentukankelestarianekosistem

Ketrampilan:●proses:menganalisishubungan●motorik: -

Kemauanmengumpulkandanmenggunakan

bukti

Diskusi (PBL)menganalisiskomponenekosistem hutanhomogen danheterogen

beerdasarkankeberagaman MH

penyusunnya ,interaksi, perubahan,dan akibatnyaterhadap kelestarianekosistem.

(thinking skills, personal skills, social skill)

PengetahuanC4(Tes tulis )

AktivitasDiskusi( Rubrik )

Afektif (Asesmendiri)

........... ‘(TM)

...........’(Ts+M

Foto hutanhomogendanheterogen;

Carta jaring- jaringkehidupan;alirannutriendan energi;LKS

5

Page 6: IPA TERPADU SILABUS(contoh P  Margono)

8/14/2019 IPA TERPADU SILABUS(contoh P Margono)

http://slidepdf.com/reader/full/ipa-terpadu-silabuscontoh-p-margono 6/6

Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Pengetahuan Ketrampilan Sikap

Kegiatan Belajar Asesmen AlokasiWaktu

Sumber Belajar

5. Memprediksi pengaruhkepadatan

populasi manusiaterhadaplingkungan

●Mengidentifikasikan berbagai kebutuhanmanusia.

●Menguji adanyahubungan antarausaha manusia untuk memenuhikebutuhannya dengandampak yangditimbulkan terhadapekosistem

Kepadatan populasimanusia

mempunyaidampak terhadaplingkungan

●proses :mengajukanhipotesis dan

merancanginvestigasi●motorik :menggunakan

peralatan

mengumpulkandanmenggunakan

data

●Survai berbagaikebutuhan hidupmanusia

●Melakukaninvestigasi dampak kepadatan populasimanusia terhadaplingkungan

(thinking skills, personal skills, social skills danacademic skills )

Pengetahuan(C4)Tes tulis

Unjuk kerja:Laporan (C6-menciptakan/Sintesis)

Rubrik

Afektif (Asesmendiri)

........... ‘

(TM)

...........’(Ts+M

Lingkungan kota;

peta kota;datakependu-dukan;LKS

6. Mengaplikasikan

peran manusia dalam pengelolaanlingkungan untuk mengatasi pencemarandan kerusakanlingkungan

●Menjelaskan konsep

pencemaran●Mengidentifikasikan aktivitas manusiayang menimbulkan

pencemaran●Menjelaskan

berbagai sumber pencemaran●Mendemonstrasikancara mengatasi

pencemaranlingkungan

●Mendemonstrasikancara mengatasikerusakan lingkungan

Pengertian

pencemaran

Sumber pencemaran

Caramengatasi

pencemaran

Caramengatasi

perusakan

lingkungan

●proses:

observasimerancanginvestigasi●motorik:menggunakan

peralatan

mengumpulkan

danmenggunakan bukti

Diskusi eksplorasi

sumber pencemaran

Menguji hasileksplorasi melaluiinvestigasi lapang

Membuat pupuk Organik

Simulasi pencegahan erosi.

(thinking skills, personal skills, social skills,academic skills,dan vocational

skills )

Kognitif: C3,

C4, C5, DanC6(Tes tulis )

Laporaninvestigasi:( Portofolio-rubrik .)

Afektif

( Asesmen diri )

........... ‘(TM)

...........’(Ts+M

Lingkung-an kota;TPA;Terminal;LKS;Bukusumber

6