kepemimpinan & organisasi pelayanan kesehatan.docx

Upload: rini-said

Post on 06-Jul-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    1/16

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. LATAR BELAKANG

    Banyak diantara kita yang berharap menjadi pemimpn suatu saat dan mengira

     bahwa memimpin adalah suatu proses dimana kita mempunyai bawahan atau pengikut

    yang banyak. ada umumnya! seorang pemimpin dipresepsikan sebagai seorang yang

     paling tinggi jabatannya dalam suatu lembaga atau organisasi dan dia yang mengatus

     banyak hal. Tapi! jika ditinjau dari indi"idual saja! suatu indi"idual adalah pemimpin

    untuk dirinya sendiri! dimana indi"idu mempunyai tugas sendiri untuk mengatur 

    waktunya dalam pekerjaan! ibadah! interaksi so#ial dan lain sebagainya. $etiap orang

     bisa menjadi seorang terpimpin. $etiap orang mempunyai kiat%kiat tersendiri dalam

    memimpin baik dalam sebuah organisasi! diri sendiri sanpai negara. emimpin

     berwenang dalam memerintah! jika pemimpin itu memimpin suatu organisasi atau

    lembaga! dia mempunyai wewenang untuk memerintah orang lain yang dengan

     perintah itu dapat menjalankan pekerjaan untuk men#apai tujuan yang telah ditetapkan.

    &'ar(a! )**+,

    -enurut kodrat serta irodatnya bahwa manusia dilahirkan untuk menjadi

     pemimpin. an manusia telah dikaruniai si/at dan sekaligus tugas sebagai seorang

     pemimpin. ada masa sekarang ini setiap indi"idu sadar akan pentingnya ilmu sebagai

     petunjuk0alat0panduan untuk memimpin umat manusia yang semakin besar jumlahnya

    serta komplek persoalannya. Atas dasar kesadaran itulah dan rele"an dengan upaya

     proses pembelajaran yang mewajibkan kepada setiap umat manusia untuk men#ari

    ilmu. engan demikian upaya tersebut tidak lepas dengan pendidikan! dan tujuan

     pendidikan tidak akan ter#apai se#ara optimal tanpa adanya manajemen atau

     pengelolaan pendidikan yang baik! yang selanjutnya dalam kegiatan manajemen

     pendidikan diperlukan adanya pemimpin yang memiliki kemampuan untuk menjadi

    seorang pemimpin. an Kebanyakan orang masih #enderung mengatakan bahwa

     pemimipin yang e/ekti/ mempunyai si/at atau #iri%#iri tertentu yang sangat penting

    misalnya! kharisma! pandangan ke depan! daya persuasi! dan intensitas. an memang!

    apabila kita berpikir tentang pemimpin yang heroik seperti Napoleon! 1ashington!

    Lin#oln! 2hur#ill! $ukarno! 3enderal $udirman! dan sebagainya kita harus mengakui

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    2/16

     bahwa si/at%si/at seperti itu melekat pada diri mereka dan telah mereka man/aatkan

    untuk men#apai tujuan yang mereka inginkan. &4asriana! )*55,

    6rganisasi berasal dari kata organon dalam bahasa 7unani yang berarti alat.

     pengertian 6rganisasi adalah sekumpulan orang%orang yang diarahkan untuk men#apai

    tujuan spesi/ik. -anajemen berasal dari kata manage atau managiare &romawi kuno,

     berarti melatih dalam melangkahkan kaki. -anajemen adalah proses pengaturan

     berbagai sumberdaya organisasi untuk men#apai tujuan yang sudah ditentukan melalui

     pelaksanaan /ungsi%/ungsi tertentu. 6rganisasi pelayanan kesehatan merupakan suatu

    organisasi yang akti"itas pokoknya melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat

    dengan salah satu tujuan yang ingin di#apai adalah memberikan pelayanan kesehatan

    yang bermutu atau berkualitas. &Ading! )*58,

    alam organisasi apapun bentuknya diperlukan adanya kepemimpinan!atau

    dengan kata lain organisasi mampu menjalankan akti"itasnya karenaadanya proses

    kepemimpinan yang digerakan oleh pemimpin organisasitersebut. 6rganisasi berhasil

    dalam men#apai tujuan serta mampu memenuhitanggug jawab sosialnya sangat

    tergantung pada pimpinan. Bila pimpinanmampu melaksanakan dengan baik! sangat

    mungkin organisasi tersebut akanmen#apai sasarannya. 3adi! seorang pemimpin atau

    kepala suatu organisasiakan diakui sebagai seorang pemimpin apabila ia dapat

    mempunyai pengaruhdan mampu mengarahkan bawahannya kearah pen#apaian tujuan

    organisasi. &Ramdani! )*58,

    alam makalah ini! penulis akan membahas mengenai apa saja yang

     berhubungan dengan kepemimpinan dan organisasi pelayanan kesehatan baik se#ara

    umum maupun se#ara khusus.

    B. R9-9$AN -A$ALA4

    5. Apa pengertian dari Kepemimpinan). Apa pengertian dari 6rganisasi

    8. Apa pengertian dari 6rganisasi elayanan Kesehatan

    :. Bagaimana konsep dari 6rganisasi elayanan Kesehatan

    ;. Bagaimana 2iri%#iri 6rganisasi

    . Keterampilan apa saja yang penting dalam 6rganisasi elayanan Kesehatan bagi

     para pemimpin

    2. T939AN

    5. Agar mahasiswa dapat mengetahui pengertian dari Kepemimpinan

    ). Agar mahasiswa dapat mengetahui pengertian dari 6rganisasi

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    3/16

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    4/16

    ada umumnya para ahli berpendapat bahwa kepemimpinan &leadership, adalah

     pokok atau inti pada manajemen. Kepemimpinan berkaitan dengan kemampuan

    moti"asi! komunikasi!dan hubungan antar manusia. $eorang pemimpin harus

    memoti"asi dirinya sendiri dan orang lain agar mau bekerja untuk men#apai tujuan.

    emimpin yang mampu berkomunikasi dan mampu berhubungan manusiawi dengan

    orang lain &human relation, dengan baik akan lebih mudah mempengaruhi dan

    menggerakkan orang lain sesuai keinginannya dalam men#apai tujuan yang

    dikehendaki.

    Banyak pengertian atau teori kepemimpinan disampaikan! beberapa

    dikemukakan disini dengan maksud makin banyak pengertian diberikan oleh para ahli

    semakin lengkap pemahaman kita akan kedudukan!tugas! kewajiban! dan wewenang

    seorang pemimpin dan sebagainya. &4asriana! )*55,

    3A-E$ A.@. $tonner dan 4enry -intber menyampaikan! bahwa

    kepemimpinan berkaitan erat dengan /ungsi manajemen yang amat penting yaitu

     penggerakkan pelaksana &a#tuating,! pengarahan &dire#ting,! atau memerintah

    ommand,! kemampuan koordinasi oordinating,! pengawasan dan pengendalian

    ontrolling,! berkomunikasi ommuni#ating,! menuntut! membimbing &leading

    memimpin, dan mengambil keputusan &de#ision making, dan menjadi nara sumber 

    &resour#ing,.

    G.R. Terry mengungkapkan! kebanyakan pemimpin%pemimpin e/ekti/ 

    merupakan orang yang bermoti"asi tinggi dan menetapkan standar%standar prestasi

    tinggi bagi mereka sendiri. -ereka ingin mengetahui banyak hal! bersi/at energik dan

    merasa di tantang oleh problemCproblem yang sulit di pe#ahkan oleh mereka. $eorang

     pemimpin mengugah keinginan seseorang untuk melaksanakan suatu hal. ?a

    menunjukkan arah yang harus di tempuh dan ia membina anggota%anggota kelompok

    kearah penyelesaian hasil pekerjaan kelompok.

    George R.Terry : “kepemimpinan adalah kegiatan mempengaruhi orang lain

    untuk bekerja keras dengan penuh kemampuan untuk tujuan kelompok”

    Dkepemimpinan adalah hubungan dimana satu orang yakni pemimpinan

    mempengaruhi pihak lain untuk bekerja sama se#ara sukarela di dalam mengerjakan

    tugastugas yang berhubungan untuk men#apai hal yang di inginkan oleh pemimpin

    tersebutF.

    Dubin :D Kepemimpinan adalah aktivitas para pemegang kekuasaan dan

    membuat keputusan.

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    5/16

    Harold koon! dan "yrillo#donnell  D Kepemimpinan adalah mempengaruhi

    orang lain agar ikut serta dalam mencapai tujuan umum”.  “Kepemimpinan adalah

     seni membujuk bawhan untuk menyelesaikan pekerjaan-pekerjaan merekA dengan

     semangat keyakinan.”

    6rwalay Tead “Kepemimpinan adalahn aktivitas mempengaruhi orang-

    orang agar mau bekerja sama untuk mencapai tujuan yang mereka inginkan”.

    $eorang tujuan dapat mempengaruhi bawahannya untuk melaksanakan

    kehenaknya untuk men#apai organisasi! menurut 3hon @re#h! Bertram Ra"en! Len#

    magginsa! Amitai! etioni dan lain%lain! antara lain karena adanya daya kekuatan

    &power,

    5. aya kekuatan memaksa oer#i"e power,

    ). aya kekuatan memberi &reward power,8. aya kekuatan yang sah &legitimate power,

    :. aya kekuatan karena keahlian &epert power,

    ;. aya kekuasaan re/rensi &kekuatan menjadi nara sumber! a#uan0 sumber re/erensi,

    . aya kekuatan pribadi &personal power,

    +. aya kekuatan in/ormasi &in/ormation power,

    5*. aya kekuatan in/ormasi &in/ormation power,

    55. aya kekuatan koneksi onne#tion power, dan sebagainya.

    Ral$% M. Sogdill  “ Kepemimpinan adalah proses mempengaruhi kegiatan-

    kegiatan sekelompok orang yang terorganisir dalam usaha mereka menetapkan tujuan

    dan mencapai tujuan”.

    Kepemimpinan sebagai konsep menejemen seperti dikemukakan oleh Ralph -.

    $togdill dapat dirumuskan ke dalam berbagai ma#am de/enisi! bergantung dari mana

    titik tolak pemikirannya.

    5. $uatu seni untuk men#iptakan kesesuaian paham

    ). $uatu bentuk persuasi dan inspirasi

    8. $esuat kepribadian yang mempunyai pengaruh

    :. Tindakan dan prilaku

    ;. Titik sentral proses kegiatan kelompok 

    . $uatu hasil dari interaksi

    +. Adalah peranan yang dipolakan

    5*. $ebagai inisiasi &permulaan, struktur.

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    6/16

    9ntuk mendalami arti dan lingkup pengertian dan butirCbutir kepemimpinan di

    atas! dikemukakan beberapa uraian serta penjelasan se#ara singkat sebagai berikut

    5. Kepemimpinan sebagai suatu seni untuk men#iptakan kesesuaian paham. ?ni

     berarti bahwa setiap pemimpin &leader, melalui kerja sama yang sebaikCbaiknya

    harus mampu membuat para bawahan men#apai hasil yang telah ditetapkan.

    eranan pimpinan memberikan dorongan terhadap bawahan untuk mengerjakan

    apa yang dikehendaki pemimpin.

    ). Kepemimpina sebagai suatu bentuk persuai dan inspirasi. Adalah suatu

    kemampuan untuk mempengaruhi orang lain yang dilakukan bkan melalui

     paksaan melaingkan himbauan dan persuasi.

    8. Kepemimpinan adalah suatu kepribadian yang memiliki pengaruh! kepribadian

    dapat diartikan sebagai si/at C si/at &traits, dan watak pemimpin yang menunjukkan

    keunggulan! sehingga menyebabkan pemimpin tersebut memiliki pengaruh

    terhadap bawahan.

    :. Kepemimpinan adalah tindakan atau perilaku! ini digambarkan sebagai serangkaian

     perilaku seseorang yang mengarahkan kegiatanCkegiatan bersama. ari

    serangkaian perilaku tersebut dapat berupa menilai anggota kelompok !

    menentukan hubungan kerjasama! mampu memperhatikan kepentigan

     bawahan!dsb.;. Kepemimpinan merupakan titiksentral proses kegiatan kelompok! dalam kehidupan

    organisasi dari kepemimpinan diharapkan lahir sebagai gagasan baru! memberikan

    dorongan lahirnya perubahan! kegiatan dan seluruh proses kegiatan kelompok.

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    7/16

    +. Kepemimpinan adalah peranan yang dibedakan dalam oganisasi setiap anggota

    mempunyai perana yang berbeda C beda.

    5*. Kepemimpinan adalah sebagai inisiasi struktur. Kepemimpinan jangan diaggap

    sebagai jabatan pasi/! melainkan harus berperan sebagai suatu jabatan yang terlibat

    dalam suatu tindakan.

    -enurut $ulli"an dan e#ker Kepemimpinan merupakan penggunaan

    keterampilan seseorang dalam mempengaruhi orang lain untuk melaksanakan sesuatu

    dengan sebaik%baiknya sesuai dengan kemampuannya. Kepemimpinan merupalan

    interaksi antar kelompok! proses mempengaruhi kegiatan suatu organisasi dalam

     pen#apaian tujuan. 2laus dan Bailey dalam Lan#aster mende/inisikan kepemimpinan

    sebagai suatu kelompok kegiatan yang mempengaruhi anggota kelompok! bergerak 

    menuju pen#apaian tujuan yang ditentukan. $togdill mende/inisikan sebagai suaru

     proses mempengaruhi akti"itas kelompok terorganisasi dalam upaya menyusun dan

    men#apai tujuan.

    Berdasarkan pandangan tersebut dapat disimpulkan bahwa kepemimpinan

    merupakan proses mempengaruhi orang lain dalam men#apai tujuan organisasi.

    Kadang%kadang ada ke#enderungan menggunakan istilah kepemimpinan dan

    manajemen untuk pengertian yang sama. $ebenarnya kedua istilah ini mempunyai

     pengetian yang berbeda. -anajemen merupakan pengkoordinasian dan pengintegrasian

    semua sumber yang ada melalui proses peren#anaan! pengorganisasian! pengarahan dan

     pengawasan dalam pen#apaian tujuan. $ebaliknya konsep kepemimpinan menekankan

     pada proses perilaku yang ber/ungsi di dalam dan di luar sutu organisasi. alam

    konteks organisasi! kepemimpinan terutama menekankan pada /unsi pengarahan yang

    meliputi memberitahu! menunjukkan dan memoti"asi bawahan. @ungsi manajemen ini

    sangat terkait dengan /aktor manusia dalam suatu organisasi yang men#akup interaksiantar manusia dan ber/okus pada kemampuan seseorang dalam mempengaruhi orang

    lain. Kepemimpinan dalam keperawatan merupakan penggunaan keterampilan seorang

     pemimpin &perawat, dalam mempengaruhi perawat lain dibawah pengawasannya untuk 

     pembagian tugas dan tanggungjawabnya dalam memberikan pelayanan dan asuhan

    keperawatan sehingga tujuan keperawatan ter#apai. $etiap perawat mempunyai potensi

    yang berbeda dalam kepemimpinan! namum keterampilan ini dapat dipelajari sehingga

    selalu dapat ditingkatkan.

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    8/16

    Kepemimpinan adalah proses dalam mempengaruhi kegiatan C kegiatan

    seseorang atau keleompok dalam usahanya men#apai tujuan di dalam suatu situasi

    tertentu. ari berbagai pendapat tersebut! memberikan gambaran bahwa kepemimpinan

    dilihat dari sudut pendekatan apapun mempunyai si/at uni"ersitas dan merupakan suatu

    gejala sosial yang memberikan makna

    5. Kepemimpianan adalah sesuatu yang melekat pada diri seseorang pemimpin

     berupa si/at%si/at tertentu kepribadian &personality,! kemampuan &ability,! dan

    kesanggupan apabilility,.

    ). Kepemimpianan adalah serangkaian kegiatan &a#ti"ity, pemimpin tidak dapat di

     pisahkan dengan kedudukan &posisi, serta gaya atau perilaku pemeimpin itu

    sendiri.

    8. Kepemimpinan adalah sebagai proses antar hubungan atau interaksi antara

     pemimpin! bawahan! and sutuasi.

    B. ENGERT?AN 6RGAN?$A$?

    6rganisasi berasal dari kata organon dalam bahasa 7unani yang berarti alat.

    engertian organisasi yang dikemukakan oleh para ahli berma#am%ma#am! namun pada

    dasarnya memiliki makna yang sama! yaitu sebagai berikut &Ading! )*58,

    5. 2hester ?. Barnard! organisasi adalah sistem kerja sama yang terkoordinasi se#ara

    sadar dan dilakukan oleh dua orang atau lebih.

    ). 3ames . -ooney mengatakan bahwa organisasi adalah setiap bentuk perserikatan

    manusia untuk men#apai tujuan bersama.

    8. imo#k! organisasi adalah perpaduan se#ara sistematis daripada bagian%bagian

    yang saling ketergantungan0berkaitan untuk membentuk suatu kesatuan yang bulat

    melalui kewenangan! koordinasi dan pengawasan dalam usaha men#apai tujuan

    yang telah ditentukan.

    :. -enurut Koon H onnel! organisasi adalah pembinaan hubungan wewenang dandimaksudkan untuk koordinasi struktural! baik se#ara "ertikal maupun horiontal

    diantara posisi%posisi yang telah diserahi tugas%tugas khusus yang dibutuhkan

    untuk men#apai tujuan organisasi.

    ;. idin 4ai/uddin dan 4endri Tanjung! organisasi adalah sebuah proses yang

    dilakukan bersama%sama! dengan landasan yang sama! tujuan yang sama! dan juga

    dengan #ara%#ara yang sama.

    Berdasarkan uraian di atas! dapat diambil inti dari pengertian organisasi yaitu

    sekumpulan orang%orang yang diarahkan untuk men#apai tujuan spesi/ik. ari beberapa

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    9/16

     pengertian organisasi di atas! dapat disimpulkan bahwa setiap organisasi harus memiliki

    tiga unsur dasar! yaitu

    5. 6rang%orang &sekumpulan orang,.

    ). Kerjasama.

    8. Tujuan yang ingin di#apai.

    engan demikian organisasi merupakan sarana untuk melakukan kerjasama

    antara orang%orang dalam rangka men#apai tujuan bersama! dengan mendayagunakan

    sumber daya yang dimiliki. &Ading! )*58,

    2. ENGERT?AN 6RGAN?$A$? ELA7ANAN KE$E4ATAN

    6rganisasi pelayanan kesehatan merupakan suatu organisasi yang akti"itas pokoknya melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat dengan salah satu tujuan

    yang ingin di#apai adalah memberikan pelayanan kesehatan yang bermutu atau

     berkualitas. $alah satu prinsip organisasi adalah /leksibilitas! artinya organisasi

    senantiasa dinamis sesuai dengan dinamika yang ada dalam organisasi dan juga harus

    memperhatikan perubahan dari luar organisasi. Rumah $akit dan uskesmas sebagai

    organisasi pelayanan kesehatan apabila ingin eist dan mampu menjalankan /ungsinya

    se#ara optimal! perlu melakukan perubahan se#ara internal.

    . K6N$E 6RGAN?$A$? ELA7ANAN KE$E4ATAN

    Konsep organisasi pelayanan kesehatan dalam makalah ini men#akup dua

     bagian yaitu apa organisasi pelayanan kesehatan ituI Bagaimana prosesorganisasi

     pelayanan kesehatan. &Ramdani! )*58,

    &. A$a 'rgani(a(i Pelayanan )e(e%aan iu

    6rganisasi pelayanan kesehatan merupakan suatu organisasi yang akti"itas

     pokoknya melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat dengan salah satu

    tujuan yang ingin di#apai adalah memberikan pelayanan kesehatan yang bermutu

    atau berkualitas.

    *. Pro(e( 'rgani(a(i Pelayanan )e(e%aan

    9nit elayanan Kesehatan sangat bergantung pada komunikasi dan koordinasi

    antar atasan dan bawahan. Karena ini menyangkut hubungan pelimpahan tanggung

     jawab dan wewenang dari atasan &pimpinan, kepada bawahan &pegawai0petugas,!

    maka hal ini tak lepas dari bagaimana kepemimpinan yang diberlakukan oleh

     pimpinan 9nit elayanan Kesehatan yang bersangkutan

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    10/16

    E. 2?R?%2?R? 6RGAN?$A$?

    $eperti telah diuraikan di atas bahwa organisasi memiliki tiga unsur dasar! dan

    se#ara lebih rin#i organisasi memiliki #iri%#iri sebagai berikut &Ading! )*58,

    5. Adanya suatu kelompok orang yang dapat dikenal dan saling mengenal.

    ). Adanya kegiatan yang berbeda%beda! tetapi satu sama lain saling berkaitan

    &interdependent part, yang merupakan kesatuan kegiatan!

    8. Tiap%tiap orang memberikan sumbangan atau kontribusinya berupaJ pemikiran!

    tenaga! dan lain%lain!

    :. Adanya kewenangan! koordinasi dan pengawasan!

    ;. Adanya tujuan yang ingin di#apai.

    @. R?N$?%R?N$? 6RGAN?$A$?

    rinsip%prinsip organisasi banyak dikemukan oleh para ahli! salah satunya A.-.

    1illiams yang mengemukakan pendapatnya #ukup lengkap dalam bukunya

    D6rganiation o/ 2anadian Go"ernment AdministrationF &5+

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    11/16

    alam menjalankan tugasnya setiap pegawai harus bertanggung jawab sepenuhnya

    kepada atasan.

    . rinsip @ungsional.

    Bahwa seorang pegawai dalam suatu organisasi se#ara /ungsional harus jelas tugas

    dan wewenangnya! kegiatannya! hubungan kerja! serta tanggung jawab dari

     pekerjaannya.

    +. rinsip emisahan.

    Beban tugas pekerjaan seseorang tidak dapat dibebankan tanggung jawabnya

    kepada orang lain.

    5*. rinsip Keseimbangan.

    Keseimbangan antara struktur organisasi yang e/ekti/ dengan tujuan organisasi.

    alam hal ini! penyusunan struktur organisasi harus sesuai dengan tujuan dari

    organisasi tersebut. Tujuan organisasi tersebut akan diwujudkan melalui akti"itas0

    kegiatan yang akan dilakukan. 6rganisasi yang akti"itasnya sederhana &tidak 

    kompleks, #ontoh koperasi di suatu desa terpen#il! struktur organisasinya akan

     berbeda dengan organisasi koperasi yang ada di kota besar seperti di 3akarta!

    Bandung! atau $urabaya.55. rinsip @leksibilitas

    6rganisasi harus senantiasa melakukan pertumbuhan dan perkembangan sesuai

    dengan dinamika organisasi sendiri &internal /a#tor, dan juga karena adanya

     pengaruh di luar organisasi &eternal /a#tor,! sehingga organisasi mampu

    menjalankan /ungsi dalam men#apai tujuannya

    5). rinsip Kepemimpinan.

    alam organisasi apapun bentuknya diperlukan adanya kepemimpinan! atau

    dengan kata lain organisasi mampu menjalankan akti"itasnya karena adanya proses

    kepemimpinan yang digerakan oleh pemimpin organisasi tersebut.

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    12/16

    G. -ENGAA KEE-?-?NAN ENT?NG ALA- 6RGAN?$A$? ELA7ANAN

    KE$E4ATAN

    alam 3urnal yang diedit oleh 2hatila -aharani tentang $istem -anajemen

    -utu ?so +*** $ebagai Alat eningkatan Kualitas 6rganisasi elayanan Kesehatan

    6rganisasi pelayanan kesehatan menggunakan alat seperti akreditasi dan $istem

    -anajemen -utu &$--, ?$6 +*** yang menekankan pada standar struktur serta

     belum terkait dengan kepuasan pelanggan. 6rganisasi pelayanan kesehatan yang telah

    mengimplementasikan $-- ?$6 +*** adalah rumah sakit! puskesmas! dan balai

    kesehatan. -enurut $uardi &)**:,! terdapat delapan prinsip manajemen mutu dalam

    ?$6 +**5 )*** salah satunya yaitu prinsip kepemimpinan. 6rganisasi pelayanan

    kesehatan tersebut disediakan oleh pemerintah! swasta! maupun berasal dari

     pemberdayaan masyarakat. &Ramdani! $#ribd *= $eptember )*58,

    Kinerja pemimpin kesehatan masyarakat berkaitan dengan tugas%tugasnya

    sebagai mitra pemerintah di bidang kesehatan adalah sejauh mana dan0atau bagaimana

     pemimpin kesehatan masyarakat menjalankan misi! tugas dan tanggung jawabnya.

    $tandar pelayanan yang dilakukan pemimpin kesehatan masyarakat dalam penerapannorma dan tingkat kinerja yang diperlukan men#apai hasil yang diinginkan. enerapan

    standar pelayanan akan sekaligus melindungi masyarakat! karena penilaian terhadap

     proses dan pelayanan dapat dilakukan dengan dasar yang jelas.

    4. KETERA-?LAN 6RGAN?$A$? ELA7ANAN KE$E4ATAN BAG? ARA

    E-?-?N

    -enurut Meithal Ri"ai &)**:, gaya kepemimpinan adalah pola menyeluruh

    dari tindakan seorang pemimpin! baik yang tampak maupun yang tidak tampak oleh

     bawahannya. Gaya kepemimpinan menggambarkan kombinasi yang konsisten dari

    /alsa/ah! keterampilan! si/at! dan sikap yang mendasari perilaku seseorang. Beberapa

    keterampilan dalam organisasi pelayanan kesehatan bagi kepemimpinan melibatkan

    lebih dari sekedar menggunakan kekuasaan danmenjalankan wewenang! serta

    ditampilkan pada tingkat yang berbeda. ada tingkat indi"idu! misalnya! kepemimpinan

    melibatkan pemberian nasehat! bimbingan! inspirasi! dan moti"asi. &Ramdani! $#ribd

    *= $eptember )*58,

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    13/16

    &. )e$e+i+$inan dala+ Pu(ke(+a(

    Kepemimpinan uskesmas hendaknya diselenggarakan melalui kepemimpinan

    kolekti/ dan integrati/ &kemanunggalan, antara kepala puskesmas dengan para

     penanggung jawab program uskesmas serta men#iptakan kebersamaan dengan

    semua pegawai puskesmas. &Ramdani! $#ribd *= $eptember )*58,

    -enurut Thoha &)**+, gaya kepemimpinan konsultasi memiliki esensi di

    mana pimpinan dan bawahan saling bergantian dalam hal peme#ahan masalah.

    $elain itu gaya kepemimpinan ini juga menunjukkan adanya saling tukar menukar 

     pendapat antara pimpinan dan bawahannya &komunikasi dua arah makin

    meningkat,. $edangkan untuk hasil penelitiangaya kepemimpinan kepala

     puskesmas dalam hal pengambilan keputusan lebih bersi/at konsultasi yaitu

     pimpinan se#ara akti/ mendengar apa yang dikatakan oleh bawahannya. Nawawidan -artini &)**+, menyatakan bahwa hak seseorang dalam jabatannya sebagai

     pemimpin adalah untuk mengambil keputusan dan memerintahkan pelaksanaannya

    atau melakukan suatu tindakan0kegiatan dalam rangka mewujudkan eksistensi

    kelompok0organisasinya. &Ramdani! $#ribd *= $eptember )*58,

    *. )e$e+i+$inan dala+ Ru+a% Saki

    Rumah sakit sebagai organisasi pelayanan kesehatan masyarakat! ber/ungsi

    melayani masyarakat se#ara luas dalam bentuk jasa. 9ntuk men#apai sasaran yang

    diinginkan manajemen! rumah sakit menuntut karyawan untuk meningkatkan

    kinerjanya. asien yang datang baik untuk pelayanan rawat inap ataupun rawat

     jalan akan memberikan respon yang positi/ terhadap pelayanan pegawai yang baik!

    sehingga mampu meningkatkan kunjungan pasien ke rumah sakit. 4asil akhir dari

    keberhasilan pelayanan rumah sakit dapat dilihat dari tingkat  Bed Occupancy ate

    &B6R,. $emakin tinggi tingkat B6R yang di#apai rumah sakit! dapat dijadikan

    indikator untuk menilai kinerja karyawan dalam melaksanakan pengobatan

    maupun perawatan pasien. &Ramdani! $#ribd *= $eptember )*58,9paya peningkatan kinerja karyawan menuntut peran manajenmen dalam

    melakukan pendekatan kepemimpinan yang e/ekti/! bahwa keberhasilan rumah

    sakit sangat tergantung ada kemampuan pemimpinnya. engan kemampuan yang

    dimilikinya pemimpin dapat mempengaruhi pegawainya untuk melakukan

     pekerjaan sesuai dengan apa yang iinginkannya. Kemudian dalam mengantisipasi

     permasalahan diperlukan seorang pemimpin yang dapat melihat kondisi dan

    kebutuhan karyawan &orte%Lawller! dalam $teers R-! 5++

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    14/16

    sedangdihadapinya sehingga ia mampu membawa organisasinya men#apai tujuan

    yang telah ditetapkan bersama melalui pen#apaian "isi organisasi. &Ramdani!

    $#ribd *= $eptember )*58,

    Gaya kepemimpinan memprakarsai struktur yang diterapkan dimana

    menghasilkan kinerja yang baik ditemukan bila pimpinan sering mengatur dan

    mengarahkan! mengawasi serta meminta pertanggung jawaban petugas!

    sedangkan pimpinan yang jarang menerapakan gaya kepemimpinan memprakarsai

    struktur kinerjanya #enderung buruk. $edangkan pimpinan yang jarang

    menerapkan gaya kepemimpinan memprakarsai struktur kinerjanya buruk. 4al ini

    disebabkan pemimpin yang gaya kepemimpinan memprakarsai struktur tinggi

    selalu mengatur dan mengarahkan petugas! mengawasi pekerjaan petugas! dan

    meminta pertanggung jawaban petugas atas pekerjaanya! sehingga petugas akan

    lebih mudah dalam menjalankan pekerjaannya. &Ramdani! $#ribd *= $eptember 

    )*58,

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    15/16

    BAB III

    PENUTUP

    KE$?-9LAN

    6rganisasi pelayanan kesehatan merupakan suatu organisasi yang akti"itas

     pokoknya melakukan pelayanan kesehatan kepada masyarakat dengan salah satu tujuan

    yang ingin di#apai yaitu memberikan pelayanan kesehatan yang bermutu atau

     berkualitas. 6rganisasi memiliki si/at yang /leksibilitas! artinya organisasi senantiasa

    dinamis sesuai dengan dinamika yang ada dalam organisasi dan juga harus

    memperhatikan perubahan dari luar organisasi.

  • 8/17/2019 KEPEMIMPINAN & ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN.docx

    16/16

    DA,TAR PUSTA)A

    https00www.s#ribd.#om0do#05;+0Kepemimpinan%an%6rganisasi%elayanan%

    Kesehatan%Edit

    http00ar(:.blogspot.#o.id0)**+0*80kepemimpinan%dalam%manajemen%kesehatan.html

    http00anaweb#hildhealth.blogspot.#o.id0)*5505)0makalah%kepemimpinan%leadership.html

    http00adingrainy.blogspot.#o.id0)*580*80makalah%organisasi%pelayanan%kesehatan.html

    https://www.scribd.com/doc/166187859/Kepemimpinan-Dan-Organisasi-Pelayanan-Kesehatan-Edithttps://www.scribd.com/doc/166187859/Kepemimpinan-Dan-Organisasi-Pelayanan-Kesehatan-Edithttp://zarq4.blogspot.co.id/2009/03/kepemimpinan-dalam-manajemen-kesehatan.htmlhttp://anawebchildhealth.blogspot.co.id/2011/12/makalah-kepemimpinan-leadership.htmlhttp://adingrainy.blogspot.co.id/2013/03/makalah-organisasi-pelayanan-kesehatan.htmlhttp://zarq4.blogspot.co.id/2009/03/kepemimpinan-dalam-manajemen-kesehatan.htmlhttp://anawebchildhealth.blogspot.co.id/2011/12/makalah-kepemimpinan-leadership.htmlhttp://adingrainy.blogspot.co.id/2013/03/makalah-organisasi-pelayanan-kesehatan.htmlhttps://www.scribd.com/doc/166187859/Kepemimpinan-Dan-Organisasi-Pelayanan-Kesehatan-Edithttps://www.scribd.com/doc/166187859/Kepemimpinan-Dan-Organisasi-Pelayanan-Kesehatan-Edit