lk chd

Upload: linda-pitria-pebriana

Post on 16-Oct-2015

40 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 5/26/2018 LK CHD

    1/19

    1

    ILMU KEPERAWATAN ANAK DALAM KONTEKS KELUARGA

    PROGRAM PROFESI NERS

    Asuhan Keperawatan Anak Bayi F dengan

    Congenital Heart Disease sianotik

    di Ruang Neonatus Sayap C Instalasi Kesehatan Anak

    Rumah Sakit Mohammad Hoesin Palembang

    Oleh :

    DWI CAHYATI, S.Kep

    04064891315009

    PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

    FAKULTAS KEDOKTERAN

    UNIVERSITAS SRIWIJAYA

    T.A. 2014

    Telah disetujui/ diterima Pembimbing

    Hari / tanggal :

    Tanda tangan :

    LAPORAN PENDAHULUAN

  • 5/26/2018 LK CHD

    2/19

    2

    PENGKAJIAN

    1. INDENTITAS KLIENInisial klien : By. F

    Usia : 18 Hari

    Jenis kelamin : Perempuan

    Diagnosa medis : NCB-SMK + CHD sianotik ec. Susp TGA + ASD

    Sekundum + BP + Atresia Pulmonal + Respritarory Distress + MeningitisTanggal masuk RS : 19 April 2014

    Tanggal pengkajian : 05 Mei 2014

    Nama Ayah/Ibu : Bpk. N / Ibu Y

    Pekerjaan Ayah/Ibu : Swasta/ Ibu Rumah Tangga

    Pendidikan Ayah/Ibu : SMA/ SMP

    Alamat : Jl. Dr. M. Isa Lr. Bintara No. 1351 Kuto Batu

    2. RIWAYAT PRE NATALa. Kenaikan BB ibu selama hamil

    Ibu Y mengatakan selama hamil berat badannya naik mencapai 9 Kg, dari

    71 kg menjadi 80 kg.

    b. Komplikasi kehamilanIbu Y hanya mengatakan bahwa pada saat hamil tekanan darah sering

    naik turun, kadang tinggi dan kadang normal. Ibu Y juga mengatakan

    selama hamil ibu Y mengalami batuk dan pilek sehingga menyebabkan

    ibu sesak nafas.

    c. Obat-obatan yang didapatIbu Y mengatakan hanya meminum obat yang diberikan oleh puskesmas

    berupa obat penambah darah dan vitamin yang diberikan saat

    ILMU KEPERAWATAN ANAK DALAM KONTEKS KELUARGA

    PROGRAM PROFESI NERS PSIK FK UNSRI

    LAPORAN KASUS

  • 5/26/2018 LK CHD

    3/19

    3

    memeriksakan kehamilannya dan pada saat sesak nafas ibu Y

    mendapatkan obat salbutamol dan obat batuk (OBH).

    d. Imunisasi TTIbu Y mengatakan ia tidak mendapatkan suntikan TT karena pada saat ia

    mengunjungi puskesmas vaksin TT lagi tidak ada.

    e. Golongan darah ibu hamilIbu Y mengatakan golongan darahnya O

    f. Riwayat trauma selama kehamilanIbu Y mengatakan pernah terjatuh dari motor saat pergi ke pasar dan di

    bonceng suaminya. Namun, perut tidak membentur benda tumpul dan

    terlindungi oleh tangan ibu Y.

    3. RIWAYAT PERSALINANa. Partus

    Ibu Y mengatakan ia melahirkan secara caesar dan ditolong oleh dokter

    SPOG dengan G3P2A0, hamil 35 minggu.

    b. PresentasiIbu Y mengatakan posisinya normal dengan persentasi kepala.

    c. Obat-obatan yang didapatIbu Y mengatakan tidak mendapatkan obat-obatan selain obat bius.

    d. Trauma LahirIbu Y mengatakan tidak ada trauma saat persalinan.

    e. Cairan KetubanIbu Y mengatakan air ketubannya berwarna jernih, tidak berbau dan tidak

    kental.

    4. RIWAYAT POST NATALa. APGAR SCORE : Data yang didapat 8/9

    Kriteria Tanda Score

    Appearance Kulit berwarna putih pucat atau biru 0

  • 5/26/2018 LK CHD

    4/19

    4

    Pulse >100x/ menit 2

    Grimace Perubahan mimik wajah hanya ketika

    dirangsang

    2

    Activity Bergerak aktif 2

    Respiration Tidak teratur 2

    Total 8

    Kesimpulan :

    Nilai APGAR score pada bayi F adalah 8 dari 9, artinya bayi dalam kondisi

    baik setelah dilahirkan dan menangis kuat, hanya saja warna kulit sianosis

    (pucat dan biru kehitaman)

    b.Resusitasi (jelaskan)Tidak ada data, namun Ibu Y mengatakan anaknya tidak pernah

    mendapatkan tindakan resusitasi.

    5. GENOGRAMPihak Ibu Pihak Bapak

    Keterangan:

    = Perempuan/ Ibu = By F

    = Laki-laki /Ayah

    = Tinggal 1 rumah

  • 5/26/2018 LK CHD

    5/19

    5

    6. PEMERIKSAAN FISIKa. Keadaan umum

    1) Berat Badan : 3600gr2) Panjang Badan : 51 cm3) Lingkar Kepala : 36 cm4) Lingkar Dada : 34 cm5) Respirasi Rate : 64 kali/menit6) Temperatur : Kulit 37,40C

    b. RefleksRefleks

    AdaTidak ada

    Kuat Lemah

    Menggenggam

    Menghisap

    Babinski

    Moro

    c. Kepala1) Fontanel anterior

    Teraba lembut/ lunak, ukurannya 3 cm

    2) Sutura sagitalisTeraba

    3) Jejas traumaTidak ada bengkak di kepala, tidak ada luka dikepala, tidak ada lebam

    di kepala.

    d. MataKedua mata simetris kiri dan kanan. Pupil isokor, ukuran 3 mm, refleks

    terhadap cahaya (+)

  • 5/26/2018 LK CHD

    6/19

    6

    e. TelingaTelinga bersih, tidak ada kotoran dan nanah yang keluar dari telinga, tidak

    ada pembengkakan di belakang telinga, tidak ada nyeri tekan di belakang

    telinga.

    f. HidungHidung bersih, tidak ada cairan yang keluar dari hidung,cuping hidung

    mengembang.

    g. MulutBibir sianosis

    h. Toraks1) Inspeksi

    Dada simetris kiri dan kanan, tidak ada trauma pada dada dan tidak

    ada penggunaan alat bantu, irama pernapasan tidak teratur

    (irregular)

    2) AuskultasiBunyi nafas : vesikuler, tidak ada ronchi dan tidak ada

    wheezing

    Bunyi jantung : bunyi jantung I dan II normal, bising (+) sistolik

    gr III

    3) Lain-lain : HR 158 kali/meniti. Abdomen & umbilikus :

    1) Inspeksi : simetris, datar2) Palpasi : -

    j. EkstremitasCRT > 3 detik, kekuatan otot ektremitas inferior kanan dan kiri 5 dan

    ekstremitas superior kanan dan kiri 5

    k. Genitourinaria1) Kebersihan : Genitalia bersih dan jenis kelamin

    perempuan

    2) Pola Eliminasi : Lancar dan Normal

  • 5/26/2018 LK CHD

    7/19

    7

    l. AnusAnus bersih, tidak ada luka pada anus, BAB berwarna kuning bau asam,

    tidak bergumpal, BAB 2 kali sehari, konsistensi lembek.

    m. KulitBersih, tampak sedikit biru di bagian ekstrimitas, tidak ada gangguan atau

    lesi pada kulit.

    7. PEMERIKSAAN DIAGNOSTIKa. Pemeriksaan Darah (Tanggal 7 April 2014)

    Parameter Hasil Normal1) Hb2) WBC3) Ht4) Trombosit5) LED6) CRP

    15,3 gr/dL

    14,5 x 103/mm3

    41%

    255x103/ul

    57 gr/dL

    51 kg/L

    13,4-19,8 gr/dL

    6,0-17,5 103/mm3

    51-65 %

    150-450 x 103

    /uL

    14-27gr/dL

  • 5/26/2018 LK CHD

    8/19

    8

    - Ibu Y mengatakanbayinya sesak nafas

    - Ibu Y mengatakanbayinya bertambah

    biru jika menangis kuat

    DO:

    - Sianosis padaektremitas

    - By. F tampak sesaknafas

    - Keadaan umum lemah- RR : 64x/menit- N : 148x/menit- Terpasang oksigen

    5L/menit

    - Hasil foto thorakterdapat kardiomegali

    - Hasil ekhokardiografiterdapat kelainan

    jantung

    Peningkatan aliran

    darah ke paru

    Kerusakan kapiler paru

    Kemampuan difusi paru

    menurun

    Hipoksia

    Sesak nafas

    efektif

    DS:

    - Ibu Y mengatakanbayinya hanya sedikitmenyusu

    - Ibu Y mengatakananaknya cepat

    berhenti mengisap

    puting susu

    - Ibu Y mengatakansekarang bayinya

    tidak menyusu lagi

    karena memakai

    selangDO:

    - KU lemah- Warna kulit pucat- Penurunan BB (BB

    lahir : 4200 gr, BB

    sekarang 3600 gr)

    - Turgor kulit >3 detik- Terpasang selang NGT

    dengan porsi asi 8x30

    cc

    CHD Sianotik

    Suplai oksigen menurun

    Gangguan metabolisme

    dan nutrisi

    Daya hisap bayi

    menurun

    Penurunan absorpsi

    nutrisi

    Perubahan nutrisi

    kurang dari

    kebutuhan

  • 5/26/2018 LK CHD

    9/19

    9

    - Terpasang syringepump D10 1/5NS

    dengan kecepatan 13

    cc/jam

    DS :

    - Ibu Y mengatakantidak tahu tentang

    sakit anaknya

    - Ibu Y tidak tahumengapa anaknya

    bisa mengalami sakit

    jantung

    - Ibu Y mengatakantidak mengerti

    bagaimana perawatananaknya selanjutnya

    DO :

    - Ibu Y tampak bingungketika ditanya

    - Ibu Y berusaha kerasmenjawab pertanyaan

    - Ibu Y bertanyamengenai kondisi By.

    N

    CHD Sianotik

    Perubahan status

    kesehatan pada bayi

    Kurang terpajan

    informasi

    Kurang pengetahuan

    KurangPengetahuan

    b. Prioritas Masalah Keperawatan1) Pola nafas tidak efektif2) Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan3) Kurang Pengetahuan

    9. DIAGNOSA KEPERAWATANa. Pola nafas tidak efektif berhubungan dengan penurunan suplai oksigen

    dalam darah

    b. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengantidak adekuatnya intake nutrisi.

    c. Kurang pengetahuan tentang kondisi penyakit bayi berhubungan dengankurang terpajan sumber informasi

  • 5/26/2018 LK CHD

    10/19

    10

    10.RENCANA ASUHAN KEPERAWATANNo

    Diagnose Keperawatan

    (NANDA)Tujuan (NOC) Intervensi Keperawatan (NIC) Rasionalisasi

    1. Pola nafas tidak efektif

    berhubungan dengan

    kurangnya suplai oksigen

    dalam darah

    Setelah dilakukan tindakan

    keperawatan selama 1x24

    jam pasien dapat bernafas

    dengan baik , dengan

    kriteria:- menunjukkan pola

    pernafasan efektif

    - Menunjukkan statuspernafasan : ventilasi

    tidak terganggu , seperti

    tidak ada atau

    berkurangnya kedalaman

    inspirasi, ekspansi dada

    simetris, tidak ada

    pengguanaan otot bantu,

    bunyi nafas tambahan

    tidak ada, nafas pendek

    tidak ada.

    NIC :

    1. Pantau adanya pucat dansianosis

    2.

    Pantau kecepatan irama,kedalaman dan usaha

    repirasi

    3. Pantau peningkatankegelisahan

    4. Tempatkan kepala bayipada posisi hiperekstensi

    5. Pertahankan oksigen 5Liter/menit dan isi ulang

    jika air O2 dalam tabung

    pelembab habis

    1. Sianosis menunjukanvsokonstriksi atau syok

    2.

    Takipnea, pernafasandangkal sering terjadi

    karena ketidaknyamanan

    gerakkan dinding dada

    3. Gelisah menunjukkangangguan aliran darah dan

    hipoksia

    4. Merangsang fungsipernapasan dan mencegah

    serta memperbaiki

    kongesti paru

    5.

    Meningkatkan absorpsikedalam alveolar dan

    mengurangi sesak

  • 5/26/2018 LK CHD

    11/19

    11

    6. Mengevaluasi keadaanpasien

    2. Perubahan nutrisi kurang dari

    kebutuhan tubuh

    berhubungan dengan tidak

    adekuatnya intake nutrisi

    Setelah dilakukan tindakan

    keperawatan selama 2x24

    jam nutrisi dapat terpenuhi

    dengan kriteri hasil :

    - Menunjukkan status giziyang adekuat

    - Mempertahankan beratbadan atau penambahan

    berat badan

    NIC :

    1. Observasi TTV (suhu rutin)

    2. Observasi intake dan output

    3. Observasi refleks mengisapdan menelan

    4. Monitor tanda-tandaintoleransi terhadap nutrisi

    5. Timbang bayi

    6. Anjurkan ibu terus

    1. Mengetahui keadaanumum klien

    2. Mengetahui asupan danpengeluaran

    3. Jenis refleks pada bayi

    4. Memantau asupan nutrisi

    5. Mengetahui BBBayi,apakah mengalami

    kenaikan atau penurun

    6. ASI dapat

  • 5/26/2018 LK CHD

    12/19

    12

    memberikan anak susu,

    walaupun sedikit tetapi

    sering

    7. Kolaborasi rencanapemasangan NGT atau

    pemberian obat

    mempertahankan

    kebutuhan nutrisi bayi

    7. Jika refleks hisap danmenelan melemah dan

    akhirnya tidak ada,makan

    bisa dilakukan

    pemasangan NGT

    3 Kurang pengetahuan tentang

    penyakit bayi berhubungan

    dengan kurang terpajan

    sumber informasi

    Setelah dilakukan tindakan

    keperawatan selama 1x24

    jam, pengetahuan mengenai

    perawatan bayi dan

    penyakit bayi meningkat,

    terutama pada orangtuanya

    dengan kriteria hasil :

    - Keluarga mengertitentang perawatan bayi

    di rumah

    - Keluarga mengertipenyebab

    - Keluarga tidak terlihabingung

    NIC :

    1. Kaji tingkat pendidikankeluarga klien

    2. Kaji tingkat pengetahuankeluarga klien

    3. Jelaskan kepada keluargatentang masalah kedehatan

    anaknya

    1. Untuk mengetahui sejauhmana tingkat

    pengetahuan mengenai

    perawatan bayi

    2. Untuk memudahkandalam pemilihan

    intervensi

    3. Memberikan pengetahuandasar mengenai masalah

    apa yang sedang dialami

    anaknya

  • 5/26/2018 LK CHD

    13/19

    13

    4. Berikan kesempatan padakeluarga untuk menanyakan

    hal yang belum di mengerti

    4. Memvalidasi apakahpenjelasan sudah di

    mengerti atau tidak, dapat

    di terima dengan baik atau

    tidak

  • 5/26/2018 LK CHD

    14/19

    14

    11.CATATAN PERKEMBANGANHari Tanggal, Jam

    Diagnosa

    KeperawatanImplementasi Evaluasi TTD

    Rabu 07-5-2014

    07.00 WIB

    a. Pola nafas tidakefektif

    berhubungan

    dengan kurangnya

    suplai oksigendalam darah

    - Mengobservasi ulangadanya pucat dan sianosis

    - Memantau kecepatanirama, kedalaman dan

    usaha repirasi- Memantau peningkatan

    kegelisahan

    - Memposisikan kepalahiperekstensi

    - Mempertahankan oksigendengan aliran 5 L/m dan isi

    ulang jika air O2 dalam

    tabung pelembab habis

    - Menyelimuti By. F

    S: -

    O:

    - Napas dalam- Retraksi ototsupraklavikular- Retraksi dinding dada- Mendengkur tidak ada- Terpasang oksigen dengan

    nasa kanul 5 liter/menit

    - HR =140 x/m- N = 158 x/m- RR = 64 x/m- T = 37,4OC

    A: Masalah teratasi sebagian

    P: Lanjutkan intervensi 14

    Monitor oksigen By. F

    Observasi TTV

    Dwi

  • 5/26/2018 LK CHD

    15/19

    15

    b. Perubahan nutrisikurang dari

    kebutuhan tubuh

    berhubungan

    dengan tidak

    adekuatnya

    intake nutrisi

    - Mengobservasi TTV- Mengobservasi intake dan

    output

    - Memonitor tanda-tandaintoleransi terhadap nutrisi

    - Menimbang bayi tiap hari- Menganjurkan ibu untuk

    memberikan ASI saja tanpa

    mencampur dengan susu

    formula

    - Menganjurkan danmejelaskan ibu tentang

    metode kangguru

    - Injeksi meropenem 3x160mg via iv

    - IVFD D10 1/5NS kecepatan13 cc/jam

    S:

    Ibu mengatakan anaknyahanya sebentar menyusu

    Ibu mengatakan tetapmemaksakan anaknya

    menyusu

    O:

    Bayi tampak tidak terlalu aktifpada saat dimandikan dan

    dibedong

    Warna kulit sedikit pucat Bayi menyusu sebentar BB: 3600 gr

    A:

    Masalah teratasi sebagian

    P:

    Lanjutkan intervensi

    Dwi

  • 5/26/2018 LK CHD

    16/19

    16

    c. Kurangpengetahuan

    tentang penyakit

    bayi berhubungan

    dengan kurang

    terpajan sumber

    informasi

    - Mengkaji tingkat pendidikanpendidikan keluarga klien

    - Mengkaji tingkatpengetahuan keluarga klien

    - Menjelaskan kepadakeluarga tentang masalah

    kesehatan anaknya

    - Memberikan kesempatanpada keluarga untuk

    menanyakan hal yang

    belum di mengerti

    S:

    Ibu Y mengatakan mengertiapa yang telah dijelaskan

    perawat mengenai penyebab

    dan penanganan penyakit

    pada bayi F

    O :

    Ibu Y mengangguk danmampu menjawab ketika

    diminta mengulangi lagi apa

    yang telah dijelaskan

    A:

    Masalah teratasiP:

    Intervensi dihentikan

    Dwi

    Kamis 08-05-2014

    15.00 WIB

    a. Pola nafas tidak

    efektif

    berhubungan

    dengan

    kurangnya suplai

    oksigen dalam

    darah

    - Mengobservasi irama,kedalaman, dan usaha

    bernapas

    - Mengobervasi bunyi napasdan bunyi napas tambahan

    - Memantau kondisi umumBy. F

    - Memonitor oksigen By. F- Mengisi tabung pelembab

    oksigen hingga garis batas

    S: -

    O:

    Kulit teraba hangat

    Bunyi nafas normal

    Tampak tenang

    By. F diletakkan dalam

    inkubatorTerpasang oksigen aliran 1L/menit

    - HR =140 x/m

    Dwi

  • 5/26/2018 LK CHD

    17/19

    17

    - Mengukur HR, RR, dan suhu - N = 156 x/m- RR = 60 x/m- T = 37,2OC

    b. Perubahannutrisi kurang

    dari kebutuhan

    tubuh

    berhubungandengan tidak

    adekuatnya

    intake nutrisi

    - Mengobservasi TTV- Mengobservasi intake dan

    output

    - Menimbang bayi tiap hari- Menganjurkan ibu untuk

    Memberikan ASI saja tanpa

    mencampur dengan susu

    formula

    - Mengajarkan ibu untukmenyentil kaki bayi jika

    malas menyusu

    - IVFD D10 1/5NS kecepatan13 cc/jam

    - Injeksi Meropenem 160mg

    S:

    Ibu mengatakan anaknyamulai banyak menyusu

    Ibu Y mengatakan mampumengatasi ketika anaknya

    malas menghisap dengan

    menyentil kakinya

    O:

    Bayi N tampak aktif Bayi N menghisap cukup kuat BB=3600 gram

    Dwi

    Jumat 09-05-2014

    07.15 IB a. Pola nafas tidakefektifberhubungan

    dengan

    kurangnya suplai

    - Mengobservasi irama,kedalaman, dan usaha

    bernapas, dan retraksi ototsupraklavikular.

    - Mengauskultasi bunyi napasdan bunyi napas tambahan

    S: -

    O:

    -Irama teratur-Retraksi otot supraklavikular

    tidak ada

    -Mendengkur tidak ada

    Dwi

  • 5/26/2018 LK CHD

    18/19

    18

    oksigen dalam

    darah

    - Memantau kondisi umumBy. F

    - Memberi oksigen nasalcanul 1L/menit

    - Mengganti tabung oksigenyang kosong dengan yang

    penuh

    - Mengukur HR, RR, dan suhu

    -Wheezing tidak ada

    -Kulit teraba hangat

    -Tampak tenang

    -By. F diletakkan dalam

    inkubator

    -Terpasang oksigen nasal canul1L/menit

    - HR =135 x/m- N = 140 x/m- RR = 54 x/m, T = 37,6OC

    b. Perubahan nutrisikurang dari

    kebutuhan tubuh

    berhubungan

    dengan tidak

    adekuatnya intake

    nutrisi

    - Mengobservasi TTV- Mengobservasi intake

    output

    - Menimbang bayi- Menganjurkan ibu untuk

    memberikan ASI secara

    adekuat

    - Injeksi Meropenem 160mg- IVFD D10 1/5NS kecepatan

    13 cc/jam

    S:

    Ibu Y mengatakan tidakada keluhan tentang

    anaknya

    Ibu Y mengatakan anaknyakuat menyusu

    O:

    BB: 3800 gr HR; 138x/m RR: 46x/m T: 37,2C

    KU aktifA:

    Masalah teratasi

    P:Intervensi dihentikan

  • 5/26/2018 LK CHD

    19/19