panduan pendaftaranmahasiswabaru programjbt tahun … · 2020-04-06 · panduan...

7
Panduan Pendaftaran Mahasiswa Baru Program JBT Tahun Akademik 2020/2021 1 PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM JALUR BEBAS TES (JBT) TAHUN AKADEMIK 2020/2021 Universitas Katolik Indonesia (Unika) Atma Jaya pada Tahun Akademik 2020/2021 membuka Penerimaan Mahasiswa Baru Program Jalur Bebas Tes (JBT) bagi siswa-siswi SMA yang berprestasi. 1. Jadwal Pendaftaran KEGIATAN JADWAL Pendaftaran Online 6 April s.d.29 Mei 2020 Berkas Diterima 6 April s.d. 30 Mei 2020 Pengumuman Kelulusan 8 Juni 2020 Pembayaran dan Konfirmasi 8 Juni s.d. 20 Juni 2020 Awal Kuliah 2 Agustus 2020 2. Prosedur Pendaftaran Calon peserta wajib melakukan pendaftaran Penerimaan Mahasiswa Baru Program JBT secara online melalui REGISTER NOW Tidak dikenakan biaya pendaftaran Mengirimkan berkas registrasi (persyaratan administrasi). Berkas registrasi paling lambat diterima oleh Bagian Admisi pada tanggal 30 Mei 2020 3. Persyaratan pendaftaran; a. sedang duduk di kelas XII dan akan Lulus pada tahun 2020 b. Memiliki Nilai Rapor Rata-Rata Kelas X dan XI kelas sebagai berikut: Fakultas dan Program Studi (Prodi) Nilai rapor rata-rata mata ajaran sesuai jurusan Syarat Mata Pelajaran Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) - Program Studi Manajemen - Program Studi Akuntansi - Program Studi Ekonomi Pembangunan ((Keuangan & Perbankan) > 70.00 > 70.00 > 70.00 Matematika Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Fakultas Ilmu Administrasi Bisnis dan Ilmu Komunikasi (FIABIKOM) - Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis - Program Studi Ilmu Komunikasi - Program Studi Hospitality & Tourism Management > 70.00 > 70.00 > 70.00

Upload: others

Post on 30-Jul-2020

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun … · 2020-04-06 · Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun Akademik 2020/2021 3 4. Seleksi Penerimaan o Apabila pendaftar

Panduan Pendaftaran Mahasiswa Baru Program JBTTahun Akademik 2020/2021

1

PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM

JALUR BEBAS TES (JBT) TAHUN AKADEMIK 2020/2021

Universitas Katolik Indonesia (Unika) Atma Jaya pada Tahun Akademik 2020/2021 membuka Penerimaan Mahasiswa Baru Program Jalur Bebas Tes (JBT) bagi siswa-siswi SMA yang berprestasi.

1. Jadwal Pendaftaran

KEGIATAN JADWAL

Pendaftaran Online 6 April s.d.29 Mei 2020

Berkas Diterima 6 April s.d. 30 Mei 2020

Pengumuman Kelulusan 8 Juni 2020

Pembayaran dan Konfirmasi 8 Juni s.d. 20 Juni 2020

Awal Kuliah 2 Agustus 2020

2. Prosedur Pendaftaran

Calon peserta wajib melakukan pendaftaran Penerimaan Mahasiswa Baru Program JBT secara online melalui REGISTER NOW

Tidak dikenakan biaya pendaftaran Mengirimkan berkas registrasi (persyaratan administrasi). Berkas registrasi paling lambat

diterima oleh Bagian Admisi pada tanggal 30 Mei 2020

3. Persyaratan pendaftaran;

a. sedang duduk di kelas XII dan akan Lulus pada tahun 2020 b. Memiliki Nilai Rapor Rata-Rata Kelas X dan XI kelas sebagai berikut:

Fakultas dan Program Studi (Prodi) Nilai rapor rata-rata mata ajaran sesuai

jurusan

Syarat Mata Pelajaran

Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) - Program Studi Manajemen - Program Studi Akuntansi - Program Studi Ekonomi Pembangunan ((Keuangan & Perbankan)

> 70.00 > 70.00 > 70.00

Matematika Bahasa Indonesia

Bahasa Inggris

Fakultas Ilmu Administrasi Bisnis dan Ilmu Komunikasi (FIABIKOM) - Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis - Program Studi Ilmu Komunikasi - Program Studi Hospitality & Tourism Management

> 70.00 > 70.00 > 70.00

Page 2: Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun … · 2020-04-06 · Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun Akademik 2020/2021 3 4. Seleksi Penerimaan o Apabila pendaftar

Panduan Pendaftaran Mahasiswa Baru Program JBTTahun Akademik 2020/2021

2

Fakultas Pendidikan dan Bahasa (FPB) - Program Studi Bahasa Inggris - Program Studi Pendidikan Keagamaan Katolik - Program Studi Bimbingan & Konseling - Program Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)

> 70.00 > 70.00 > 70.00 > 70.00

Fakultas Teknik (FT) - Program Studi Teknik Mesin - Program Studi Teknik Elektro - Program Studi Teknik Industri

> 75.00 > 65.00 > 65.00

Matematika

Fisika Bahasa Inggris

Fakultas Teknik (FT), - Program Studi Sistem Informasi > 65.00 Matematika

Bahasa Indonesia Bahasa Inggris

Fakultas Ilmu Hukum (FH), Program Studi Ilmu Hukum > 70.00

Matematika, Bahasa Inggris, Bahasa

Indonesia

Fakultas Kedokteran (FK), - Program Studi Kedokteran

- Program Studi Farmasi

≥ 80.00 ≥ 80.00

Matematika Fisika Kimia Biologi

Bahasa Inggris

Fakultas Psikologi, Program Studi Psikologi > 75.00 Matematika

Bahasa Indonesia Bahasa Inggris

Fakultas Teknobiologi (FTb) - Program Studi Biologi (Bioteknologi) - Program Studi Teknologi Pangan

> 80.00 > 80.00

Matematika Fisika Kimia Biologi

Bahasa Inggris

Nilai Raport yang diinput adalah Nilai Kognitif Menyerahkan fotokopi rapor kelas X & XI yang dilegalisir Kepala Sekolah; Menyerahkan fotokopi Akta Kelahiran 1 (satu) lembar; Menyerahkan fotokopi Surat Keterangan Tidak Buta Warna dari dokter mata, khusus untuk calon

Mahasiswa Program Studi Kedokteran & Farmasi. Menyerahkan Motivation Letter atau Surat Pernyataan Motivasi, khusus untuk

calon Mahasiswa program Studi Kedokteran, Farmasi dan Psikologi. Menyerahkan fotokopi Surat Permandian (telah dibaptis secara Katolik minimal 2 tahun), khusus

untuk calon Mahasiswa Prodi Pendidikan Agama Katolik. Hanya dapat memilih satu Program Studi/Jurusan. Berkas syarat pendaftaran dikirimkan dalam bentuk softcopy dan dikirim ke email:

[email protected] dan diberikan Judul Subyek: Berkas JBT-3 dan tuliskan nama, program studi dan no applicant id

Bagi yang akan menyerahkan lewat pos/kurir, map warna Merah tersebut dimasukkan dalam amplop coklat dengan menuliskan di pojok kiri atas amplop : JBT 2020 dan dialamatkan ke :

Bagian Admisi – Biro Marketing, Public Relations & Admission

Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya Gedung G, Lantai Dasar

Jalan Jenderal Sudirman No. 51, Jakarta Selatan 12930

Dengan menuliskan JBT 2020 di pojok kanan atas amplop (bila dikirim melalui pos).

*Berkas yang tidak lengkap dan tidak sesuai dengan ketentuan, tidak akan diproses

Page 3: Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun … · 2020-04-06 · Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun Akademik 2020/2021 3 4. Seleksi Penerimaan o Apabila pendaftar

Panduan Pendaftaran Mahasiswa Baru Program JBTTahun Akademik 2020/2021

3

4. Seleksi Penerimaan o Apabila pendaftar Program JBT melebihi kuota yang tersedia, maka kami akan melakukan

seleksi. o Mereka yang lulus seleksi, akan diterima dengan Biaya Perkuliahan sesuai dengan Tabel Biaya

Kuliah Program JBT (terlampir).

5. Pengumuman Kelulusan o Pengumuman Penerimaan Mahasiswa Baru Program JBT pada 8 Juni 2020. o Bagi yang diterima, akan diumumkan melalui situs http://www.atmajaya.ac.id o Surat Lulus Seleksi dan Surat Pernyataan Keuangan akan dikirimkan melalui e-mail.

6. Pembayaran Biaya Kuliah dan Konfirmasi Mahasiswa Baru

Peserta calon Mahasiswa Baru dengan Program JBT yang dinyatakan lulus, harus melakukan pembayaran initial payment dan konfirmasi pada 8 Juni s.d. 20 Juni 2020. Apabila lewat dari 20 Juni 2020 Pukul 14:00 WIB, maka calon mahasiswa tersebut dianggap mengundurkan diri. Keseluruhan kewajiban uang kuliah yang harus dibayar di Semester 1 meliputi: Sumbangan Pengembangan Pendidikan (SPP), Biaya Pendaftaran Semester, Iuran Kegiatan Mahasiswa (IKM), Biaya Kuliah Pokok Per Semester, Biaya Kuliah SKS atau Biaya Kuliah Paket, Biaya Pengenalan Kampus dan khusus untuk Program Studi Manajemen Pariwisata (Hospitality) ditambah Biaya Seragam.

Bagi calon mahasiswa yang telah konfirmasi, apabila diterima di Perguruan Tinggi Negeri yaitu hanya IPB, ITS, ITB, UDAYANA, UGM, UI, UNAIR, UNBRAW, UNDIP, UNPAD, UNS, UNSOED dan USU yang diterima melalui Jalur SNMPTN dan SBMPTN (Penerimaan yang diselenggarakan secara tertulis bersama dan serentak di seluruh PTN), maka calon mahasiswa berhak menerima kembali uang yang telah dibayarkan kecuali biaya Initial Payment tidak dapat dikembalikan. Di luar jalur tersebut di atas, maka uang yang telah dibayarkan, tidak dapat diminta kembali dengan alasan apapun.

Page 4: Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun … · 2020-04-06 · Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun Akademik 2020/2021 3 4. Seleksi Penerimaan o Apabila pendaftar

Panduan Pendaftaran Mahasiswa Baru Program JBTTahun Akademik 2020/2021

4

Program Studi, Pilihan Kampus dan Syarat Ijazah Unika Atma Jaya:

Apabila persyaratan Ijazah tidak sesuai dengan pilihan program studi yang diterima, maka akan dibatalkan kelulusannya. Apabila sudah konfirmasi dan terdaftar sebagai mahasiswa baru, maka tetap akan dibatalkan sebagai mahasiswa Unika Atma Jaya.

Apabila ada pertanyaan atau informasi lebih lanjut, silakan menghubungi Bagian Informasi Mahasiswa Baru Unika Atma Jaya melalui telepon (021) 572-7615; 570-3306 pesawat 123, 434, 536, 544.

FAKULTAS

PROGRAM STUDI

STATUS AKREDITASI

PILIHAN KAMPUS

SYARAT IJASAH SMA

Ekonomi dan Bisnis

Manajemen Berakreditasi

BSD atau Semanggi

IPA, IPS, SMK, Bahasa

Akuntansi Berakreditasi

BSD atau Semanggi

Ekonomi Pembangunan (Keuangan & Perbankan)

Berakreditasi Semanggi

FIABIKOM

Ilmu Administrasi Bisnis Berakreditasi

BSD atau Semanggi

Ilmu Komunikasi Berakreditasi

BSD atau Semanggi

Manajemen Pariwisata & HospitalityBerakreditasi BSD

Pendidikan dan Bahasa

Pendidikan Bahasa Inggris Berakreditasi

BSD atau Semanggi

IPA, IPS, Bahasa, SMK

Pendidikan Keagamaan Katolik Berakreditasi Semanggi Bimbingan dan Konseling Berakreditasi BSD atau

Semanggi Pendidikan Guru SD Berakreditasi

BSD atau Semanggi

Teknik

Teknik Mesin Berakreditasi BSD IPA

Teknik Elektro Berakreditasi BSD IPA, SMK Bidang Teknologi dan Rekayasa, Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi

Teknik Industri Berakreditasi BSD

Sistem Informasi

Berakreditasi

BSD

IPA, IPS, SMK Bidang Teknologi dan Rekayasa, Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi, Komputer dan Teknik Komputer

Hukum

Ilmu Hukum Berakreditasi

BSD atau Semanggi

IPA, IPS, Bahasa, SMK

Kedokteran Kedokteran Berakreditasi Pluit IPA Farmasi Berakreditasi Pluit IPA, SMK Farmasi

Psikologi

Psikologi Berakreditasi

BSD atau Semanggi

IPA, IPS, Bahasa

Teknobiologi

Biologi (Teknobiologi) Berakreditasi BSD IPA, SMK Teknik Kimia, Bidang Agribisnis dan Agroindustri, Bidang Kesehatan

Teknologi Pangan

Berakreditasi

BSD

Page 5: Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun … · 2020-04-06 · Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun Akademik 2020/2021 3 4. Seleksi Penerimaan o Apabila pendaftar

Petunjuk Penulisan Pernyataan Motivasi Kesan Pertama & Mendalam Pernyataan motivasi perlu memberikan kesan pertama dan mendalam. Oleh karenanya, Anda perlu menuliskan pernyataan dalam sudut pandang orang pertama (tuliskan dengan “saya”). Pernyataan ini merupakan kontak pertama Anda dengan Unika Atma Jaya, jadi perlu dibuat dengan sepenuh hati dan bermakna mendalam.

Tulislah secara efektif dan spesifik. Demonstrasikan dalam tulisan tersebut aspek-aspek yang Anda miliki:

Pengetahuan dan keterampilan spesifik yang menjadi kekuatan Anda terkait dengan fakultas yang hendak dipilih. Pengalaman Anda menghadapi masalah dan solusi terhadap masalah tersebut. Penjelasan mengenai penyelesaian masalah yang dilakukan perlu spesifik dan konkrit, hindari penyelesaian masalah yang superfisial. Misalnya, daripada menulis “Saya dapat menyelesaikan masalah dengan baik”, lebih baik menulis: “Saya dapat menyelesaikan masalah tersebut dengan cara menghubungi secara langsung A dan B atau yang lainnya dan berbicara mengenai….” (lebih spesifik daripada “baik” saja). Latar belakang sikap dan sifat yang unggul dari Anda yang membuat Anda yakin dapat menyelesaikan studi di fakultas yang Anda pilih.

Top Tips Tunjukkan Pernyataan Motivasi yang Anda tulis kepada pihak yang tepat, yakni kepada Dekan

Fakultas terkait. Pastikan kau menuliskannya dengan benar. Fokus pada keunggulanmu yang utama, dan pada pengalaman yang paling bermakna. Berikan contoh-

contoh yang spesifik atas fokus ini. Selalu usahakan menulis dengan bahasa Indonesia (atau bahasa Inggris) yang baik dan benar, sifatnya

resmi, tetapi tidak meninggalkan keluwesan dalam berbahasa. Format Pernyataan Motivasi (MOHON DIPERHATIKAN)

1. Gunakan ballpoint warna hitam atau biru. 2. Pernyataan motivasi Wajib ditulis dengan TULISAN TANGAN kurang lebih satu halaman ukuran A4. Apabila

TIDAK DITULIS TANGAN maka akan di diskualifiasi atau gagal. 3. Pernyataan motivasi Wajib dituliskan di atas KERTAS PUTIH POLOS ukuran A4. 4. Tuliskan nama dan program studi yang dituju pada sudut kanan atas pernyataan motivasi ini. (contoh: Nama: Savira/ Program Studi: Kedokteran/Psikologi/Farmasi) 5. Di akhir tulisan berikan tanda tangan Anda. 6. Jangan menambahkan garis sepanjang tulisan atau di beri frame di sebelah kiri dan kanan atau di bawah

tulisan agar lurus. Ini juga akan di diskualifikasi atau dianggap gagal oleh Pemeriksa.

-- selamat mengerjakan –

Page 6: Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun … · 2020-04-06 · Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun Akademik 2020/2021 3 4. Seleksi Penerimaan o Apabila pendaftar

 

 

Formulir ini harus sudah diterima paling lambat 30 Mei 2020

FORMULIR NILAI RAPORT PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM JALUR BEBAS TES Tahun Akademik 2020/2021

Dengan ini saya menyatakan bahwa:

Nama Calon Mahasiswa :

Tempat, tanggal lahir :

Asal SMA :

Jurusan :

Pilihan Program Studi :

Sedang berada di kelas XII. Berikut nilai rapor yang bersangkutan;

Petunjuk Pengisian Nilai Rapor : Nilai menggunakan Range 1 – 100 dan 2 angka di belakang koma. Apabila nilai rapor Anda menggunakan Range 1 – 10, maka harus dikalikan 10. Contoh: 7,2 ditulis 72,00 ; 74,2 ditulis 74,20. Nilai yang dipakai adalah nilai Pengetahuan dan Pemahaman Konsep.

Diisi bagi yang memilih: FEB/ FIABIKOM/ FPB / FH / FP / SI

Mata Pelajaran Kelas X Kelas XI

Total Smt Ganjil Smt Genap Smt Ganjil Smt Genap

Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Matematika Total Nilai Rapor Nilai rata-rata = Total Nilai Rapor dibagi 12

Diisi bagi yang memilih: Fakultas Teknik kecuali Sistem Informasi

Mata Pelajaran Kelas X Kelas XI

Total Smt Ganjil Smt Genap Smt Ganjil Smt Genap

Matematika Fisika Bahasa Inggis Total Nilai Rapor Nilai rata-rata = Total Nilai Rapor dibagi 12

Diisi bagi yang memilih: FK (Kedokteran & Farmasi) dan Fakultas Teknobiologi

Mata Pelajaran Kelas X Kelas XI

Total Smt Ganjil Smt Genap Smt Ganjil Smt Genap

Bahasa Inggris Matematika Fisika Kimia Biologi Total NilaiRapor

Nilai rata-rata = Total Nilai Rapor dibagi 20

Page 7: Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun … · 2020-04-06 · Panduan PendaftaranMahasiswaBaru ProgramJBT Tahun Akademik 2020/2021 3 4. Seleksi Penerimaan o Apabila pendaftar

TABEL UANG KULIAH MAHASISWA BARUJALUR BEBAS TES (JBT)

PROGRAM SARJANA TAHUN AKADEMIK 2020/2021

NO PROGRAM STUDI KEL SPP BKP SKS Harga Per SKSBiaya Per Semester **(BPS)

Pengenalan Kampus (PK)

Biaya Seragam TOTAL TAGIHAN Perkiraan Sampai

LulusPembayaran Awal / Initial Payment

1 Manajemen JBT 28.000.000 7.700.000 19 503.950 18.000.050 1.250.000 - 47.250.050 171.234.600 8.000.000

2 Akuntansi JBT 26.000.000 8.500.000 19 514.480 19.000.120 1.250.000 - 46.250.120 177.193.040 8.000.000

3 Ekonomi Keuangan dan Perbankan JBT 13.000.000 4.750.000 20 401.250 13.500.000 1.250.000 - 27.750.000 117.435.000 8.000.000

4 Ilmu Administrasi Bisnis JBT 24.000.000 8.000.000 20 463.750 18.000.000 1.250.000 - 43.250.000 163.685.000 8.000.000

5 Ilmu Komunikasi JBT 29.000.000 7.000.000 18 543.050 17.499.900 1.250.000 - 47.749.900 172.421.400 8.000.000

6 Pariwisata JBT 25.000.000 7.500.000 20 438.750 17.000.000 1.250.000 2.500.000 45.750.000 159.485.000 8.000.000

7 Pendidikan Bahasa Inggris JBT 21.000.000 4.000.000 20 400.000 12.725.000 1.250.000 - 34.975.000 119.250.000 8.000.000

8 Pendidikan Keagamaan Katolik JBT 4.000.000 3.500.000 - 2.000.000 6.225.000 1.250.000 - 11.475.000 41.064.000 3.000.000

9 Bimbingan dan Konseling JBT 4.000.000 3.500.000 20 250.000 9.225.000 1.250.000 - 14.475.000 76.050.000 3.000.000

10 Pendidikan Guru Sekolah Dasar JBT 7.000.000 4.250.000 20 250.000 9.975.000 1.250.000 - 18.225.000 85.050.000 8.000.000

11 Teknik Mesin JBT 24.000.000 9.219.000 19 550.000 20.394.000 1.250.000 300.000 45.944.000 186.502.000 8.000.000

12 Teknik Elektro JBT 22.000.000 6.061.000 20 575.000 18.286.000 1.250.000 - 41.536.000 162.638.000 8.000.000

13 Teknik Industri JBT 24.000.000 8.767.000 20 525.000 19.992.000 1.250.000 - 45.242.000 178.886.000 8.000.000

14 Sistem Informasi JBT 11.000.000 4.500.000 20 465.000 14.525.000 1.250.000 - 26.775.000 122.870.000 8.000.000

15 Hukum JBT 29.000.000 8.700.000 20 453.750 18.500.000 1.250.000 - 48.750.000 172.805.000 8.000.000

16 Kedokteran JBT 330.000.000 11.775.000 - 30.000.000 42.500.000 1.250.000 - 373.750.000 628.750.000 50.000.000

17 Farmasi JBT 20.000.000 5.000.000 20 363.750 13.000.000 1.250.000 - 34.250.000 120.885.000 8.000.000

18 Psikologi JBT 30.000.000 7.385.000 19 704.736 21.499.984 1.250.000 - 52.749.984 200.430.928 8.000.000

19 Biologi JBT 45.000.000 9.000.000 20 863.750 27.000.000 1.250.000 - 73.250.000 251.885.000 8.000.000

20 Teknologi Pangan JBT 45.000.000 9.000.000 20 863.750 27.000.000 1.250.000 - 73.250.000 251.885.000 8.000.000Keterangan CP: Christian 0899-3727-3021. Biaya Pendaftaran Masuk Gelombang JBT Rp.150.000,- Priska 0896-5374-37012. Biaya seragam Pariwisata Rp 2.500.000,- Agus 0815-1940-98693. Biaya seragam Teknik Mesin Rp. 300.000,- Friska 0813-8115-1141

Admisi (WA only) 0813-8181-2800Office 021 - 5703306 Ext 123,434,544081-299-299-559**) Biaya Per Semester terdiri dari BKP + SKS + Pendaftaran + IKM

4. Biaya Pendaftaran + Iuran Kegiatan Mahasiswa (IKM) Rp 725.000,-5. Keterangan singkatan:Sumbangan Pengembangan Pendidikan (SPP),Biaya Kuliah Pokok Per Semester (BKP), Satuan Kredit Semester (SKS).