putting it all together

22
Putting It All Together: Addressing the Issues Muhammad Akhyar Disampaikan di Kuliah Psikologi Komunitas & Lingkungan Program Magister Sains Terapan Fakultas Psikologi Universitas Indonesia

Upload: muhammad-akhyar

Post on 25-Jun-2015

303 views

Category:

Education


1 download

DESCRIPTION

Materi ini merupakan ringkasan dari beberapa bab yang terdapat di buku "Community Psychology in Pursuit of Liberation & Well-Being" (Nelson & Prilleltensky, 2005). Materi ini merupakan salah satu tugas dari kuliah saya di Program Intervensi Sosial Fakultas Psikologi Universitas Indonesia

TRANSCRIPT

Page 1: Putting It All Together

Putting It All Together: Addressing the Issues

Muhammad AkhyarDisampaikan di Kuliah Psikologi Komunitas &

LingkunganProgram Magister Sains Terapan

Fakultas PsikologiUniversitas Indonesia

Page 2: Putting It All Together

LGBTadalah cerita adalah cerita tentang budaya tentang budaya dominan yang dominan yang

membagi cerita membagi cerita mereka melalui mereka melalui media, simbol media, simbol

populer, kata-kata, populer, kata-kata, dan frase yang dan frase yang

menggambarkan menggambarkan sebuah bagian dari sebuah bagian dari kelompok dengan kelompok dengan

atribut-atribut atribut-atribut yang streotipik…yang streotipik…

Heteroseksual Heteroseksual ---- HomoseksualHomoseksual

Ketegangan dan Hierarki Ketegangan dan Hierarki

Homophobia Homophobia ---- HeterosexismHeterosexism

Ketakutan, praduga, dan Ketakutan, praduga, dan opresi opresi

Cultural Heterosexism & Cultural Heterosexism & Psychological Psychological HeterosexismHeterosexism

Page 3: Putting It All Together

LGBT

banyaknya pengalaman opresi banyaknya pengalaman opresi yang diterima LGBT baik dari yang diterima LGBT baik dari luar kelompok mereka atau luar kelompok mereka atau

malah dari dalam sendiri tentu malah dari dalam sendiri tentu saja mengancam saja mengancam well-being well-being dan dan

kebebasan mereka. kebebasan mereka.

Page 4: Putting It All Together

LGBT

Menuju Pembebasan dan Menuju Pembebasan dan Well-beingWell-being- Promosi dan Pencegahan dalam Promosi dan Pencegahan dalam

area kesehatanarea kesehatan- Membangun komunitas: Membangun komunitas:

menyatukan LGBT dan keluargamenyatukan LGBT dan keluarga- Kekuatan kolektif: perjuangan hakKekuatan kolektif: perjuangan hak- Perjuangan mengubah Kebijakan Perjuangan mengubah Kebijakan

PublikPublik

Page 5: Putting It All Together

Ableism

Sejarah dan Kini

Adanya praktik pembunuhan bayi yang terlahir cacat bahkan semenjak masa Yunani kuno terutama di Sparta…

Page 6: Putting It All Together

Ableism

orang-orang dengan kekurangan baik secara fisik dan atau pengindraan sering sekali mendapat penolakan dan dimarginalisasi…

Page 7: Putting It All Together

AbleismIssue Paradigma

Rehabilitasi (Ableing Model)

Paradigma Kemandirian Hidup (Enabling Model)

-Definisi Masalah

-Fokus Masalah

-Pemecahan Masalah

-Peran Sosial

-Hasil yang Diharapkan

-Kekurangan atau kecacatan- Individu

-Intervensi profesional

- Dilihat sebagai pasien

-Mengembalikan fungsi semaksimal mungkin, mendapat pekerjaan yang layak

-Hilangnya otonomi

- Lingkungan dan Proses Rehabilitas- Konseling kelompok, advokasi, self-help, penghilangan hambatan- Dilihat sebagai konsumen- Hidup mandiri

Page 8: Putting It All Together

AbleismTantangan untuk Psikologi

Komunitas:- Power Action Letter Portfolio,

Promosi Kesehatan untuk Wanita dengan Disabilitas Fisik.

- Keberagaman- Rekanan dan Kolaborasi

Page 9: Putting It All Together

‘“persistent psychiatric disabilities that ca have a profound effect on a person’s behaviour, thinking, emotions, and relationship.”

Seperti: schizophrenia, bipolar disorder, dan depresi mayor lainnya.

Masalah Kesehatan Mental Berat

Page 10: Putting It All Together

Masalah Kesehatan Mental Berat

Ada distorsi di masyarakat bahwa orang-orang yang mengalami masalah kesehatan mental yang berat telah kehilangan kontrol terhadap hidup mereka.

Sehingga akhirnya muncul rasa takut, diskriminasi, dan praduga negatif.

Page 11: Putting It All Together

Masalah Kesehatan Mental Berat

Hal ini juga dipengaruhi oleh adanya cerita-cerita terkait orang-orang yang mengalami masalah kesehatan mental yang berat yang cenderung negatif

Sekarang muncul empowerment narratives

Page 12: Putting It All Together

Masalah Kesehatan Mental BeratMasalah Kesehatan Mental Berat

Peran Psikologi Komunitas:Peran Psikologi Komunitas:- EkologiEkologiOrang-orang ini sering dianggap Orang-orang ini sering dianggap

sebagai sumber masalah, sehingga sebagai sumber masalah, sehingga muncullah muncullah victim-blamingvictim-blaming

- Pencegahan dan PromosiPencegahan dan Promosi- KomunitasKomunitasKarena dianggap sebagai sumber Karena dianggap sebagai sumber

masalah, orang-orang ini sering masalah, orang-orang ini sering mendapat tindakan alienasi, isolasi mendapat tindakan alienasi, isolasi dan demoralisasi dari orang-orang di dan demoralisasi dari orang-orang di sekitarnya.sekitarnya.

Page 13: Putting It All Together

Anak dan Keluarga Kurang BeruntungAnak dan Keluarga Kurang Beruntung

Cara pandang dan level analisis Cara pandang dan level analisis yang bersifat individualistik dan yang bersifat individualistik dan berfokus pada level mikro punya berfokus pada level mikro punya kecenderungan menciptakan kecenderungan menciptakan victim-blamingvictim-blaming……

Page 14: Putting It All Together

Anak dan Keluarga Kurang BeruntungAnak dan Keluarga Kurang Beruntung

Butuh cara pandang alternatif:Butuh cara pandang alternatif:

Persfektif Persfektif Holistic, strengths-based Holistic, strengths-based Ecological Ecological

Orientasi defisiensi Orientasi defisiensi fokus pada kekuatan fokus pada kekuatan yang dimiliki oleh kehidupan keluargayang dimiliki oleh kehidupan keluarga

Problem Psikososial Problem Psikososial Promosi dan Promosi dan Meningkatkan Meningkatkan Well-beingWell-being

Isolasi Sosial Isolasi Sosial Komunitas Komunitas

Ketidakberdayaan Ketidakberdayaan Berdaya Berdaya

Diskriminasi Diskriminasi Inklusi Inklusi

Page 15: Putting It All Together

Anak dan Keluarga Kurang Beruntung

Intervensi yang dilakukan mustilah mengemban pendekatan Ekologis dan Pemberdayaan

- Multi fokus- Intervensi Kebijakan Publik/

Sosial

Page 16: Putting It All Together

Kerusakan Lingkungan dan Psikologi Komunitas

Dulu: Psikologi seakan bungkam terkait

adanya krisis lingkungan yang terjadi.

Hal ini terjadi karena Psikologi memiliki kemiripan prakonsepsi ideologis dengan sistem ideologi-ekonomi-teknologi yang bertanggungjawab terhadap kerusakan alam.

Page 17: Putting It All Together

Kerusakan Lingkungan dan Psikologi Komunitas

Sekarang: Psikologi mulai masuk ke area ini.Prinsip-prinsip ekologi dari biologi

dipinjam sebagai salah satu bingkai dalam psikologi komunitas.

Hal ini terjadi karena adanya hubungan antara kondisi lingkungan dengan kesejahteraan manusia itu sendiri.

Page 18: Putting It All Together

Kerusakan Lingkungan dan Pertumbuhan Ekonomi

Akselerasi pertumbuhan ekonomi yang luar biasa membuat permintaan terhadap ekosistem juga membesar.

Tuntutan ini melebihi apa yang mampu alam sediakan untuk bertahan.

Page 19: Putting It All Together

Ekonomi: Chrematics atau Okonomia

Chrematics: ekonomi yang cenderung untuk manipulasi atas properti dan kekayaan untuk memaksimalkan nilai tukar jangka pendek moneter kepada pemilik.

Okonomia: ekonomi untuk komunitas yang lebih luas, berbagi nilai, biomassa, institusi, bahasa, dan sejarah.

Page 20: Putting It All Together

Musnahnya Keanekaragaman HayatiDegradasi Agrikultur, Makanan, dan Lingkungan

Ancaman terhadap Ketersediaan Air Bersih

Musnahnya Keanekaragaman Hayati

Degradasi Agrikultur, Makanan, dan Lingkungan

Ancaman terhadap Ketersediaan Air BersihMusnahnya Keanekaragaman Hayati

Degradasi Agrikultur, Makanan, dan Lingkungan

AMusnahnya Keanekaragaman HayatiDegradasi Agrikultur, Makanan, dan Lingkungan

Ancaman terhadap Ketersediaan Air Bersih

Page 21: Putting It All Together

Ikhtiar yang Bisa Dilakukan

• Nilai dan Perubahan Sosial• Prinsip Keadilan dan Akuntabilitas• Kekuatan Ide: Memperkenalkan EQ, Well-Being sebagai unsur kesehatan, Mengembangkan Eco-cities Mempromosikan Eco-literacy Reclaiming Agrikultur Promosi Biodiversitas Reformasi Praktik Perbankan Menyediakan Alat untuk Hidup Sederhana

Page 22: Putting It All Together

Terimakasih atas Perhatiannya

Sumber Presentasi:

Nelson, G. & Prilleltensky, C. (2005). Community Psychology In Persuit of Liberation and Well-Being. New York: Palgrave Macmillan

““strike like a two edge sword.“strike like a two edge sword.“-Corrigan & Penn--Corrigan & Penn-