tanggungjawab pendanaan pendidikan1

11
TANGGUNGJAWAB PENDANAAN PENDIDIKAN (TPP) APRIYANTO TULUS S 143111084 PAI 5C

Upload: mas-tulus

Post on 11-Feb-2017

29 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

TANGGUNGJAWAB PENDANAAN PENDIDIKAN

(TPP)

APRIYANTO TULUS S143111084

PAI 5C

Page 2: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

PP REPUBLIK INDONESIANOMOR 48 TAHUN 2008 PASAL 2

AYAT 1

Pendanaan pendidikan menjadi tanggung jawab bersama antara Pemerintah, pemerintah daerah, dan masyarakat.

Page 3: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

T.P.P. OLEH PEMERINTAH

Pemerintah adalah Pemerintah Pusat. Mengatur dan menjaga Aset

negara.

Page 4: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

T.P.P. OLEH PEMERINTAHDAERAH

Pemerintah daerah adalah Pemerintah Provinsi, Pemerintah

Kabupaten, atau Pemerintah Kota.

Page 5: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

T.P.P. OLEH MASYARAKAT

Penyelenggara atau satuan pendidikan yang didirikan masyarakat; peserta didik, orang tua atau wali peserta didik; dan pihak lain selain yang dimaksud diatas mempunyai perhatian dan peranan dalam bidang pendidikan.

Page 6: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

INFORMASI• Jakarta - Indonesia Corruption Watch (ICW)

menemukan 37 kasus dugaan korupsi di Perguruan Tinggi selama 10 tahun terakhir. Temuan ini berdasarkan hasil pemantauan ICW yang dilakukan pada bulan Oktober 2016. "Berdasarkan pemantauan ICW sejak tahun 2006 hingga Agustus 2016, terdapat sedikitnya 37 kasus dugaan korupsi di Perguruan Tinggi yang telah dan sedang diproses oleh institusi penegak hukum maupun pengawas internal," kata Peneliti ICW Siti Juliantari di Jakarta, Minggu (30/10).

Page 7: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

• Kemudian, Siti mengatakan jumlah kerugian keuangan negara yang ditimbulkan oleh praktek korupsi yang terjadi di Perguruan Tinggi tersebut sebesar Rp 218,804 miliar. Sementara, pada sisi aktor, dari 37 kasus korupsi di Perguruan Tinggi yang berhasil terpantau diduga melibatkan sedikitnya 65 pelaku yang merupakan civitas akademika, pegawai pemerintah daerah dan pihak swasta.

Page 8: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

• "Pelaku paling banyak adalah pegawai maupun pejabat struktural di fakultas maupun universitas yaitu sebanyak 32 orang. Rektor atau wakil rektor termasuk mantan rektor adalah pelaku terbanyak kedua dengan jumlah 13 orang pelaku. Selebihnya adalah pihak swasta sebanyak 10 orang, dosen berjumlah 5 orang, Dekan Fakultas terdapat 3 orang dan pejabat pemerintah daerah yaitu 2 orang," papar Siti.

Page 9: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

• Terdapat sedikitnya 12 (dua belas) pola korupsi di Perguruan Tinggi. Ke-12 pola tersebut, antara lain: korupsi dalam pengadaan barang dan jasa; korupsi dana hibah pendidikan dan CSR; korupsi anggaran internal Perguruan Tinggi; korupsi dana penelitian; korupsi dana beasiswa mahasiswa; dan korupsi penjualan asset milik Perguruan Tinggi.

Page 10: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

• "Pola lain seperti suap dalam penerimaan mahasiswa baru; suap dalam pemilihan pejabat di internal Perguruan Tinggi; suap atau “jual beli” nilai; suap terkait akreditasi (Program Studi/ Perguruan Tinggi); korupsi dana Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) mahasiwa dan gratifikasi mahasiswa kepada Dosen," ungkap Siti menambahkan.

Page 11: Tanggungjawab pendanaan pendidikan1

LALU,……???

Bagaimana Tanggungjawab Pendanaan Pendidikan di IAIN

Surakarta?? Adakah Oknum Dosen yang terjangkit virus korupsi?