usaha kesehatan sekolah

20
Usaha Kesehatan Sekolah

Upload: yastari-sofyan-afif

Post on 07-Dec-2015

225 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

uks sekolah

TRANSCRIPT

Page 1: Usaha Kesehatan Sekolah

Usaha Kesehatan Sekolah

Page 2: Usaha Kesehatan Sekolah

UKS• Definisi – Upaya terpadu lintas program dan lintas

sektoral dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan serta membentuk perilaku hidup sehat anak usia sekolah yang berada di sekolah

• Kelompok usia :– Usia pra remaja : SD– Usia remaja : SLTP dan SLTA

Page 3: Usaha Kesehatan Sekolah

Tujuan

• Tujuan umum– Meningkatkan kemampuan hidup sehat dan

derajat kesehatan peserta didik serta menciptakan lingkungan yang sehat, sehingga memungkinkan pertumbuhan dan perkembangan yang harmonis dan optimal dalam upaya pembentukan manusia Indonesia yang berkualitas

Page 4: Usaha Kesehatan Sekolah

Tujuan • Tujuan khusus• Memupuk kebiasaan hidup sehat dan mempertinggi

derajat kesehatan peserta didik yang mencakup– Pengetahuan, sikap, dan keterampilan untuk melaksanakan

prinsip hidup sehat serta berpartisipasi aktif dalam usaha peningkatan kesehatan di sekolah, keluarga dan masyarakat

– Sehat fisik, mental dan sosial– Memiliki daya hayat dan tangkal terhadap pengaruh buruk,

penyalahgunaan narkotika, psikotropika dan zat berbahaya lainnya

Page 5: Usaha Kesehatan Sekolah

Program

• TRIAS UKS– Pendidikan kesehatan

• Kegiatan intrakulikuler dan ektrakulikuler

– Pelayanan kesehatan• Promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif

– Pembinaan lingkungan kehidupan sekolah sehat• Kegiatan pembinaan lingkungan fisik dan mental-sosial menjamin proses belajar mengajar yang dapat menumbuhkan kesadaran, kesanggupan dan keterampilan peserta didik untuk menjalankan prinsip hidup sehat

Page 6: Usaha Kesehatan Sekolah

Pelaksana

• Guru • Tenaga teknis puskesmas• Mengikutsertakan orangtua dan peserta

didik

Page 7: Usaha Kesehatan Sekolah

Model pelayanan UKS• Paket minimal

– Penyuluhan kesehatan sekolah, termasuk UKSG tahap 1– Imunisasi– Pembinaan lingkungan sekolah sehat

• Paket standar– Paket minimal +– Kader kesehatan sekolah (dokter kecil)– P3K dan P3P– Penjaringan kesehatan– Pemeriksaan kesehatan periodik tiap 6 blan : TB, BB, visus, Hb– UKSG tahap II– Pengawasan warung sekolah

Page 8: Usaha Kesehatan Sekolah

Model • Paket optimal– paket standar +– Konseling kesehatan remaja– UKSG tahap III– Kebun sekolah– Dana sehat

• Paket paripurna– Paket optimal +– Memantau kesegaran jasmani

Page 9: Usaha Kesehatan Sekolah

Kegiatan UKS

• Promotif– penyuluhan Materi :

• Kebersihan perorangan• Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi• Bahaya merokok, Narkotika, Zat psikotropika, alkohol

– Pelatihan dokter kecil, P3K, P3P– Materi yang perlu diketahui anak sekolah

• Materi kesehatan reproduksi remaja :– Kelompok usia 10-13 tahun– Kelompok usia 14-19 tahun

Page 10: Usaha Kesehatan Sekolah

Kegiatan

• Preventif– Skrining kesehatan anak didik baru– Pemeriksaan kesehatan periodik

• BB, TB, TD, visus, pendengaran, gimul, BIAS dll

– Pencegahan kecelakaan– Skrining masalah perilaki

• Kesulitan belajar, ADHD, Nutrisi/gizi, Gangguan tidur, Napza, Mengompol

• Tools : PSC-17 dll

Page 11: Usaha Kesehatan Sekolah
Page 12: Usaha Kesehatan Sekolah

• Kuratif dan rehabilitatis– Pengobatan ringan dan P3– Rujukan medik untuk kasus kecelakaan,

keracunan dll– Penanganan anemia, gizi, gangguan

perilaku

Page 13: Usaha Kesehatan Sekolah

Materi kesehatan reproduksi remaja :

• Proses reproduksi yang bertanggung jawab• Perkembangan fisik dan kematangan seksual remaja• Alat reproduksi remaja laki-laki dan perempuan• Kehamilan dan persalina• Pencegahan dan penanggulangan infeksi sauran reproduksi dan

PMS• Pergaulan antara remaja laki-laki dan perempuan• Persiapan pranikah (pengetahuan remaja terhadap kebutuhan

anak sejak intrauterin)• Usia 10-13 tahun : 1 dan 2• Usia 14-19 tahun : seluruh materi

Page 14: Usaha Kesehatan Sekolah

Kesehatan lingkungan

• Ditekankan pada faktor lingkungan psikososial keluarga, pergalan di sekolah dan di luar yang ikut mempengaruhi perkembangan dan pertumbuhan siswa

• Kebersihan fisik– Penyakit infeksi, kebersihan lingkungan sekoah, rumha,

kegiatan sekolah• Pembinaan lingkungan psikososial

– Latihan kedisiplinan siswa, pramuka, PMR– Olahraga, seni, kelompok belajar, dll

Page 15: Usaha Kesehatan Sekolah

Kerjasama lintas sektoral• Pertemuan berkala• Peranan orangtua

– Orangtua merupakan faktor penentu keberhasilan program– Penyuluhan untk orang tua mengenai kebutuhan remaja– Program : gizi anak, kesehatan reproduksi remaja, tum-kemb remaja,

penyakit-penyakit, pencegahan penyakit dan kecelakaan, P3K• Peranan guru

– Guru merupakan ujung tombak pelaksanaan pelayanan kesehatan siswa di sekolah perlu pelatihan khusus

– Onservasi siswa secara sepintas, deteksi anak sakit, siswa punya masalah kesehatan atau psikososial, PKHS, timbang BB +visus /6 bulan, penyuluhan kesehatan

Page 16: Usaha Kesehatan Sekolah

• Pengelolaan pelaksanaan UKS– Pertemuan periodik tiap triwulan antara

puskesmas dan sekolah untuk pemantauan dan evaluasi program

– Perlu kerjasama : guru, orang tua dan petugas terkait (dokter, perawat, psikolog/psikiater)

Page 17: Usaha Kesehatan Sekolah

Aktivitas fisik yang direkomendasikan untuk UKS

• 3 hal utama dalam mencapai kemampuan dasar gerak :– Mulai dengan memberikan suatu aktivitas

berupa gerakan untuk anak usia 3-6 tahun– Membangun keterampilan dasar dengan

memberikan dasar-dasar keterampilan usia 6-8 tahub’

– Menyempurnakan keterampilan usia 8-12 tahun

Page 18: Usaha Kesehatan Sekolah

• Peran orang tua/guru adalah mendukung serta menuntun anak dapat mengembangkan keterampilan :– Secara fisik : aktivitas keterampilan

motorik dan pola gerak– Secara kognisi : pemecahan masalah– Secara sosial : berinteraksi, membangn

percaya diri, komunikasi dan berbagi

Page 19: Usaha Kesehatan Sekolah

Kesimpulan

• UKS merupakan bentuk pemberdayaan yang efektif dalam upaya membetuk perilaku hidup sehat pada anak usia sekolah

• UKS merupakan kegiatan yang komprehensif meliputi upaya promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif

• Aktivitas fisik/olahraga direkomendasikan ntuk anak sekolah tergantng tingkatan usia dan perkembangan anak dan merupakan hal yang menyenangkan bagi anak

• Pelaksanaan UKS dapat dilakukan dengan baik melalui kerjasama peserta didik, orang tua, guru, tenaga kesehatan, dan kerjasama lintas sektoral

Page 20: Usaha Kesehatan Sekolah

Terimakasih