modalitas terapi milia

Post on 05-Feb-2016

64 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Powerpoint

TRANSCRIPT

MODALITAS TERAPI MILIA

Nama : SulistyawatiNo. Stambuk : N 111 14 017Pembimbing : dr. Diany Nurdin, Sp.KK, M.Kes

REFERAT

PENDAHULUAN

• Milia adalah kista epidermoid kecil• berasal dari folikel pilosebaceous

MILIA TERAPI

PRIMER SEKUNDER

• Milia terdiri dari dua varian ;– Milia en plak– Multiple eruptive milia

TINJAUAN PUSTAKA

MILIA

Terapi bedah

Terapi Fotodinamik

Terapi non bedah

Terapi Topikal

Asam Retinoid • Mengikat dan mengaktifkan reseptor asam retinoid

(RARs)• komedolitik dan antiinflamasi• keefektifan tretinoin topikal cream 0,025%-0,05%

telah dilaporkan.

Etretinate• sebuah retinoid aromatik yang sebelumnya

digunakan untuk terapi psoriasis.• dosis optimal orang dewasa adalah 25-50

mg/hari.• teratogen kuat

Minocycline• Antibiotik • Untuk lesi yang resisten terhadap terapi

topikal.• kombinasi tretinoin topikal, etretinate dan

minocycline dalam mengobati pasien dengan milia en plak - efektif

Terapi fotodinamik• Menggabungkan penggunaan fotosensitisasi,

obat-obatan dan cahaya.• Cahaya yang diarahkan ke kulit akan diserap

oleh molekul porfirin - cedera atau kerusakan membran.

Terapi Bedah

Electrokauterisasi• efek pada jaringan akibat dari adanya aliran

listrik rendah - arus listrik dgn frekuensi tinggi jaringan terkoagulasi terpotong

Bedah beku (Cryotherapy)

• Jenis kriogen yang digunakan adalah CO2, fluorokarbon (freon), N2O, nitrogen cair.

• Jaringan didinginkan sampai suhu dibawah 0OC - nekrosis jaringan.

Dermabrasi • Metode abrasi atau pengikisan kulit.• Alat abrasif yang digunakan seperti wire

brrush, diamond fraise, atau serrated wheel.• Metode untuk terapi scar acne.

Bedah eksisi• Tindakan bedah yaitu membuang jaringan

dengan cara memotong.• Irisan operasi yang sejajar dengan garis

regangan kulit dan tegak lurus terhadap otot dibawahnya.

Terapi laser CO2

• Memancarkan cahaya di 10.600 nm

• Para peneliti menyimpulkan terapi laser CO2 adalah pilihan terapi milia en plak efek samping minimal.

Kesimpulan

• Milia adalah kista epidermoid kecil, kista ini berasal dari folikel pilosebaceous.

• Terapi milia topikal meliputi memberian tretinoin topikal efektif untuk milia yang terletak di permukaan,

• Minocycline digunakan untuk kasus pasien dengan inflamasi dan infiltrat hingga dermis.

• Terapi milia dengan cara pembedahan yaitu dengan electrodesiccation, karbon dioksida laser, dermabrasi dan cryosurgery.

• Terapi fotodinamik menggunakan konsep bahwa tumor jaringan selektif menyerap jumlah yang lebih besar dari porfirin dibandingkan jaringan sekitar non tumor.

• Terapi CO2 dilaporkan sebagai pilihan terapi milia en plaque pada orang dewasa dan pasien anak untuk memperoleh hasil kosmetik yang baik dengan efek samping minimal.

Saran

• Untuk menentukan modalitas terapi yang paling efektif pada milia dan resiko reccurence yang paling kecil sebaiknya dilakukan penelitian lebih lanjut.

TERIMA KASIH

top related