bab 6 dk

6
BAB 6 PELAKSANAAN INTERVENSI Intervensi yang dilakukan untuk agar terkontrolnya gula darah adalah dengan penyuluhan, pemantauan kadar gula darah dan senam prolanis. 6.1 Flow Chart kegiatan Gambar 6. Flow Chart Intervensi I Penyuluhan tanggal 28 Mei 2015 pukul 08.00-09.30 4 koas IKM 1 bidan desa ketua RT Mengadakan pretest Melakukan penyuluha n Sesi tanya jawab Mengadaka n post-test Menilai hasil pretest dan post- test Hasil : Terdapat peningkata n pengetahua n setelah penyuluhan

Upload: nath-lee

Post on 20-Feb-2016

215 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Diagnosa Komunitas

TRANSCRIPT

Page 1: bab 6 dk

BAB 6

PELAKSANAAN INTERVENSI

Intervensi yang dilakukan untuk agar terkontrolnya gula darah adalah dengan

penyuluhan, pemantauan kadar gula darah dan senam prolanis.

6.1 Flow Chart kegiatan

Gambar 6. Flow Chart Intervensi I

Penyuluhan tanggal 28 Mei 2015 pukul 08.00-09.304 koas IKM1 bidan desaketua RT

Mengadakan pretest

Melakukan penyuluha

n

Sesi tanya jawab

Mengadakan post-

test

Menilai hasil

pretest dan post-

test

Hasil : Terdapat

peningkatan

pengetahuan setelah

penyuluhan

Page 2: bab 6 dk

Gambar 8. Flow Chart Intervensi II

Gambar 7. Flow Chart Intervensi III

6.2 Deskripsi proses intervensi secara detail

a. Kegiatan Intervensi I

Kegiatan pertama dilakukan pada hari Kamis, 25 Mei 2015 pukul

08.00 – 09.30 WIB, bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan warga Desa

Bakung terutama penderita Diabetes Mellitus tipe II mengenai penyakit

Diabetes Mellitus tipe II, gejala – gejala, komplikasi dan penagangannya.

Jumlah warga yang hadir sebanyak 34 orang. Setelah warga berkumpul

di tempat diadakannya Penyuluhan, dilakukan pretest kepada setiap warga

yang datang, dengan tujuan menilai sejauh mana pengetahuan warga mengenai

Penyuluhan tanggal 28 Mei 2015 pukul 09.30 - 10.004 koas IKM1 bidan desaKetua RT

Menjelaskan tentang Senam Prolanis

Melakukan senam

prolanis

Hasil : Peningkat

an partisipasi

warga dalam

mengikuti Senam Prolanis

Penyuluhan tanggal 28 Mei 2015 pukul 10.00- 11.004 koas IKM1 bidan desaKetua RT

Setelah intervensi II, Menjelaskan cara pemantauan Kadar gula darah

Melakukan

pemeriksaan kadar gula

darah pada 34 peserta

Hasil : Mengetahui kadar

gula darah

penderita dan yang beresiko

menderita dm

Page 3: bab 6 dk

penyakit Diabetes Mellitus tipe II, gejala – gejala, komplikasi dan

penagangannya. Kemudian dilanjutkan dengan memberikan penyuluhan

dengan media Power Point Presentation dan brosur.

Penyuluhan bertema “Penyakit Kencing Manis”. Penyuluhan ini

membahas mengenai penyakit Diabetes Mellitus tipe II, gejala – gejala,

komplikasi dan penagangannya. Dalam pelaksanaan penyuluhan, disertai

dengan sesi tanya jawab guna menilai konsentrasi dan penangkapan informasi

peserta terhadap materi yang diberikan. Setelah penyuluhan dilakukan,

diberikan post-test untuk menilai pemahaman peserta terhadap materi yang

diberikan. Kemudian di akhir acara, dilakukan sesi tanya jawab dan peserta

penyuluhan yang dapat menjawab pertanyaan dengan tepat diberikan door

prize.

b. Kegiatan Intervensi II

Kegiatan intervensi kedua dilakukan pada hari Kamis, 28 Mei 2015

pukul 09.30 – 10.00 WIB, bertujuan peserta penyuluhan mengetahui

pentingnya berolahraga dan berpartisipasi dalam senam Prolanis.

c. Kegiatan Intervensi III

Kegiatan intervensi ketiga dilakukan pada hari Kamis, 28 Mei 2015

pukul 10.00 – 11.00 WIB, bertujuan agar peserta penyuluhan mengetahui

pentingnya pemantauan kadar gula daran dan dilakukan pemeriksaan kadar

gula darah. Setelah itu, diketahui terdapat 5 orang yang menderita Diabetes

Mellitus tipe II.

6.3 Monitoring

6.3.1 Jadwal monitoring dan pelaksana

Pemantauan dilakukan dilakukan setiap bulan menggunakan PDCA cycle.

6.3.2 Kendala yang dihadapi

Setelah dilakukan pemantauan intervensi, didapatkan beberapa

kekurangan/ kendala. Yang pertama, kesulitan mengatur jadwal diadakannya

penyuluhan maupun Posbindu kepada setiap warga yang menderita Diabetes

Mellitus tipe II dan pada orang yang beresiko terkena Diabetes Mellitus tipe

Page 4: bab 6 dk

II dikarenakan jadwal mereka bekerja. Sehingga ada beberapa warga yang

tidak dapat mengikuti kegiatan tersebut.

6.3.3 PDCA cycle

Gambar 9 : PDCA Cycle intervensi I

Gambar 10 : PDCA Cycle Intervensi II

Melakukan penyuluhan terhadap warga yang terkena Diabetes Mellitus dan beresiko terkena Diabetes Mellitus

Pengetahuan meningkat diketahui dari hasil pretest dan post-test

Meningkatkan pengetahuan warga tentang Diabetes Mellitus tipe II

Penyuluhan dapat dilakukan lagi di daerah lain

ACT

PLAN

DO

CHECK

melakukan senam prolanisngecek apa sudah benar

melakukan olahraga pada penderita Diabetes Mellitus tipe II

kader dilatih

ACT

PLAN

DO

CHECK

Page 5: bab 6 dk

Gambar 11 : PDCA Cycle Intervensi IIIa

Gambar 11 : PDCA Cycle Intervensi IIIb

melakukan pemeriksaan kadar gula darah

kader dapat melakukan pengecekan kadar gula darah dapat terlaksana dengan baik

skrinning orang beresiko DM

kader tetap melakukan pengecekan gula darah

ACT

PLAN

DO

CHECK

melakukan pemeriksaan kadar gula darah

kader dapat melakukan pengecekan kadar gula darah dapat terlaksana dengan baik

pematauan kadar gula darah pasien DM

kader tetap melakukan pengecekan gula darah

ACT

PLAN

DO

CHECK