bab i

Upload: rurin13

Post on 09-Mar-2016

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

nn

TRANSCRIPT

BAB IPENDAHULUAN

Penyakit infeksi masih merupakan masalah kesehatan masyarakat yang utama di negara-negara yang sedang berkembang termasuk Indonesia. Di antaranya adalah meningitis purulenta yang juga merupakan penyakit infeksi perlu mendapat perhatian kita.Meningitis adalah infeksi cairan otak disertai radang yang mengenai piameter, araknoid dan dalam derajat yang lebih ringan mengenai jaringan otak dan medula spinalis yang superfisial. Sedang yang dimaksud dengan meningitis purulenta adalah infeksi akut selaput otak yang disebabkan oleh bakteri dan menimbulkan reaksi purulen pada cairan otak. Penyakit ini lebih sering didapatkan pada anak daripada orang dewasa.Di samping angka kematiannya yang masih tinggi, banyak penderita yang menjadi cacat akibat keterlambatan dalam diagnosis dan pengobatan. Meningitis purulenta merupakan keadaan gawat darurat. Pemberian antibiotik yang cepat dan tepat serta dengan dosis yang memadai penting untuk menyelamatkan nyawa dan mencegah terjadinya cacat. Oleh karena itu setiap dokter wajib mengetahui sedini mungkin gejala-gejala dan tanda-tanda meningitis purulenta serta penatalakanaannya. ( kapita selekta neurologi)

BAB IITINJAUAN PUSTAKA

1.1 DefinisiMeningitis purulenta adalah suatu peradangan pada selput otak, ditandai dengan peningkatan jumlah sel polimorfonuklear dalam cairan serebrospinal dan terbukti adanya bakteri penyebab infeksi dalam cairan serebrospinal. (neurologi anak)

1.2