proposal baru !!

5
Proposal Kegiatan Menyambut Tahun Baru 2010 Warga Gunung Indah Jaten Blok Asem dan Sekitarnya Pendahuluan Rasa syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan hidayah-Nya kita masih diberkahi kesehatan dan kebahagiaan selama tahun 2009 ini hingga penghujung tahun nanti. Dengan akan berakhirnya tahun 2009 ini, serta sambil merenungi apa yang telah terjadi sepanjang tahun, marilah kita sambut tahun yang akan datang, tahun yang baru, tahun 2010, tentunya dengan semangat kebersamaan yang makin erat, semangat kerja yang baru. Dengan merayakan dan menjadikan malam tahun baru sebagai sarana ajang silaturahmi warga gunung indah jaten blok asem dan sekitarnya, sekaligus sebagai apreasiasi seni remaja warga gunung indah jaten blok asem. Oleh sebab itu, kami selaku remaja putra/putri perumahan blok mangga ingin mengadakan acara ”Malam Pentas Seni di Penghujung Tahun 2009”, dan kami berharap dengan diadakannya acara ini para remaja dapat melakukan karya seni dengan bebas dan sekaligus menghibur seluruh warga gunung indah jaten blok asem dan sekitarnya. Nama dan Kegiatan Nama kegiatan : “Malam Menyambut Tahun Baru 2010 oleh Warga Gunung Indah Jaten Blok Asem dan Sekitarnya” Tema kegiatan : “Show Your Ability by Art” Maksud dan Tujuan Kegiatan Kegiatan ini dimaksudkan sebagai:

Upload: fafa-arifa

Post on 13-Jun-2015

812 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Baru !!

Proposal Kegiatan Menyambut Tahun Baru 2010 Warga Gunung Indah Jaten Blok

Asem dan Sekitarnya

PendahuluanRasa syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan hidayah-Nya kita masih diberkahi kesehatan dan kebahagiaan selama tahun 2009 ini hingga penghujung tahun nanti.

Dengan akan berakhirnya tahun 2009 ini, serta sambil merenungi apa yang telah terjadi sepanjang tahun, marilah kita sambut tahun yang akan datang, tahun yang baru, tahun 2010, tentunya dengan semangat kebersamaan yang makin erat, semangat kerja yang baru. Dengan merayakan dan menjadikan malam tahun baru sebagai sarana ajang silaturahmi warga gunung indah jaten blok asem dan sekitarnya, sekaligus sebagai apreasiasi seni remaja warga gunung indah jaten blok asem.

Oleh sebab itu, kami selaku remaja putra/putri perumahan blok mangga ingin mengadakan acara ”Malam Pentas Seni di Penghujung Tahun 2009”, dan kami berharap dengan diadakannya acara ini para remaja dapat melakukan karya seni dengan bebas dan sekaligus menghibur seluruh warga gunung indah jaten blok asem dan sekitarnya.

Nama dan KegiatanNama kegiatan : “Malam Menyambut Tahun Baru 2010 oleh Warga Gunung Indah Jaten

Blok Asem dan Sekitarnya”Tema kegiatan : “Show Your Ability by Art”

Maksud dan Tujuan KegiatanKegiatan ini dimaksudkan sebagai:

Sarana berkarya dalam seni oleh para remaja Sarana untuk menjalin kebersamaan & keakraban antara remaja dan warga gunung indah

jaten blok asem dan sekitarnya.

Sedangkan tujuan kegiatan adalah untuk: Ajang untuk meningkatkan prestasi seni remaja melalui pentas seni. Terjalinnya silaturahmi sesama warga, khususnya remaja.

Tempat dan Waktu Kegiatan

Page 2: Proposal Baru !!

Hari/Tanggal =Rabu-Kamis, 31 Desember 2009 – 01 Januari 2010Waktu = 20.00 – 02.00 WIBTempat = Lapangan Bola blok mangga Gunung Indah Jaten Kec. Pasar Kliwon Kab.

Kedung Lumbu

Bentuk KegiatanKegiatan ini akan diisi dengan:

Penampilan band oleh remaja dan warga Penampilan dance dan tarian Marawis Peniupan terompet dan pelepasan kembang api Kolaborasi antar band.

Rencana Anggaran BiayaKegiatan ini direncanakan membutuhkan biaya untuk:1. Sewa speaker aktif, sound fender & peavey Rp 2.200.000,-2. Panggung Rp. 1.500.000,-3. Lightning Rp. 700.000,-4. Konsumsi Rp. 300.000,-5. Terompet & Kembang Api Rp 300.000,-6. Dekorasi Rp. 300.000,-7. Dokumentasi Rp. 200.000,-8. Kaos Panitia 30 potong @ Rp.50.000,- Rp.1.500.000,- Jumlah Biaya Rp.7.000.000,-(tujuh juta rupiah)

Susunan PanitiaPenanggung Jawab : Ketua RW.08 Desa Gunung IndahPenasehat : Para Ketua RT di lingkungan RW.08 Desa Gunung Indah Pelaksana Ketua : Ratu AgungWakil Ketua : ShyfaSekretaris : IbuDewiBendahara : Ibu Manal

Penutup

Page 3: Proposal Baru !!

Akhirul kata semoga apa yang di maksud dan ditujukan melalui kegiatan ini dapat kita capai bersama. Untuk itu kami selaku remaja perumahan Gunung Indah Jaten blok Asem memohon dukungan dan bantuan bapak dan ibu semua. Demikian proposal kegiatan menyambut tahun baru 2010 kami sampaikan. Atas dukungan dan partisipasinya kami ucapkan terimakasih.

Hormat kamiKetua Sekretaris

Bayu P Ratu Agung

Mengetahui,

Ketua RT.02 Ketua RT.01

Hasan Basri Hidayat

Ketua RT.04Ketua RT.03

Apik Andriani Mubarik Achmad

Ketua RT.06 Ketua RT.05

Dedi Junaedi Teguh

Ketua RT.05Teguh

Ketua RW.08 Desa CurugAchmad Ulfi M.S.

Page 4: Proposal Baru !!

Proposal Kegiatan Menyambut Tahun Baru 2010 Warga Gunung Indah

Jaten Blok Asem dan Sekitarnya

Disusun oleh :

ARIFA 06/XI SBI 1